Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Lulusan Saudi, alasan MUI pilih Rizieq jadi ahli di kasus Ahok

Lulusan Saudi, alasan MUI pilih Rizieq jadi ahli di kasus Ahok Sidang Ahok. ©Pool/Seto Wardhana

Merdeka.com - Di dalam persidangan, Ketua Umum Majelis Ulama Indonesia (MUI), Ma'ruf Amin membenarkan, kalau pihaknya merekomendasikan Imam Besar Front Pembela Islam (FPI) Rizieq Syihab sebagai ahli dari MUI saat perkara dugaan penistaan agama masih dalam tahap pemeriksaan di kepolisian.

"Betul sebagai ahli agama," singkatnya dalam persidangan, Gedung Kementerian Pertanian, Pasar Minggu, Jakarta Selatan, Selasa (31/1).

Kata Ma'ruf, sebelum mengajukan rekomendasi tersebut, terlebih dulu dirinya sudah bertemu pentolan FPI itu. Namun, tidak membicarakan soal penunjukkan dirinya menjadi ahli dari MUI dalam perkara Ahok.

Orang lain juga bertanya?

"Bertemu ya, tapi tidak bicarakan (penunjukkan Rizieq jadi ahli agama dari MUI). (Dia ditunjuk) karena dianggap menguasai, tamatan, Saudi S1, S2 dan S3 di Malaysia. Kita anggap ahli, menguasai masalah-masalah agama," ujarnya.

Lebih lanjut, Ma'ruf menjelaskan, bahwa penunjukkan Rizieq menjadi ahli dari MUI ditandatangani oleh Sekretaris Jenderal MUI, Anwar Abbas, dan salah seorang ketua bidang di MUI. Bahkan, ia sendiri mengaku tidak menandatangani penunjukkan Rizieq jadi ahli agama dari MUI untuk pemeriksaan di kepolsian, namun ia memastikan penunjukkan Rizieq itu sah.

Ma'ruf kembali menegaskan, bahwa MUI tidak ada hubungannya dengan Rizieq juga para anggota Gerakan Nasional Pengawal Fatwa-MUI (GNPF-MUI) yang beberapa kali melakukan unjukrasa menuntut Ahok dipenjara. Terkait embel-embel MUI di belakang nama gerakan mereka, kalau hal itu spontan dilakukan Rizieq cs tanpa meminta izin MUI.

"Kita nggak katakan setuju, kita bilang jangan bawa-bawa atribut MUI dalam kegiatannya. Tidak ada (GNPF-MUI) itu kerja sama dengan MUI," pungkasnya.

(mdk/rnd)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Said Aqil Doakan Mahfud Jadi Wapres: Orang yang Dibanggakan Gus Dur
Said Aqil Doakan Mahfud Jadi Wapres: Orang yang Dibanggakan Gus Dur

Doa itu disampaikan Said Aqil saat Sholawat Persatuan Indonesia di Lapangan sepakbola Prampelan, Kabupaten Demak.

Baca Selengkapnya
Said Aqil Siroj Jadi Kandidat Ketua Timnas AMIN, SAS Institute Nilai Rizieq Syihab Lebih Cocok
Said Aqil Siroj Jadi Kandidat Ketua Timnas AMIN, SAS Institute Nilai Rizieq Syihab Lebih Cocok

Ada sejumlah faktor yang dinilai membuat Rizieq lebih baik menjadi Ketua Timnas AMIN.

Baca Selengkapnya
Tak Lagi Jadi Menteri, Muhadjir Effendy Dapat Tugas Khusus Ini dari Prabowo
Tak Lagi Jadi Menteri, Muhadjir Effendy Dapat Tugas Khusus Ini dari Prabowo

Muhadjir mengaku bahwa dia baru diberi tahu soal penunjukannya pada Selasa pagi sebelum pelantikan.

Baca Selengkapnya
Suswono Bertemu Rizieq Shihab, PKS: Semoga Pemilih RK-Suswono di Jakarta Bertambah
Suswono Bertemu Rizieq Shihab, PKS: Semoga Pemilih RK-Suswono di Jakarta Bertambah

Pertemuan keduanya berlangsung saat Suswono menunaikan ibadah umrah di masa tenang Pilkada.

Baca Selengkapnya
Ma’ruf Amin Ajukan 2 Syarat Ini ke Cak Imin Sebelum Jadi Ketua Dewan Syuro DPP PKB
Ma’ruf Amin Ajukan 2 Syarat Ini ke Cak Imin Sebelum Jadi Ketua Dewan Syuro DPP PKB

Ma’ruf Amin juga pernah menjabat posisi yang sama pada 26 lalu atau tepatnya pada tahun 1978.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Kubu Amin Pakai 'Detektif' Bongkar Angka Janggal Sirekap di Sidang MK
VIDEO: Kubu Amin Pakai 'Detektif' Bongkar Angka Janggal Sirekap di Sidang MK

Saksi tersebut dihadirkan oleh kubu Anies-Muhaimin sebagai detektif untuk membongkar angka-angka janggal di Sirekap.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Cak Imin Umumkan Mantan Jubir Gus Dur Masuk Timnas AMIN, Ini Posisinya
VIDEO: Cak Imin Umumkan Mantan Jubir Gus Dur Masuk Timnas AMIN, Ini Posisinya

ak Imin menyebut ada 81 anggota dewan pakar yang bakal membantu di Pilpres 2024

Baca Selengkapnya
Kiai NU di Jember Harap Mahfud Maju Pilpres
Kiai NU di Jember Harap Mahfud Maju Pilpres

Muqit pun bercerita sering pulang kampung dan berbincang dengan masyarakat lapisan bawah.

Baca Selengkapnya
Istana Jawab Tuduhan Fachrul Razi soal Pencopotannya dari Posisi Menag karena Tolak Bubarkan FPI
Istana Jawab Tuduhan Fachrul Razi soal Pencopotannya dari Posisi Menag karena Tolak Bubarkan FPI

Fachrul Razi mendadak jadi sorotan usai mengaku dicopot Jokowi karena menolak membubarkan FPI.

Baca Selengkapnya
Mahfud MD Jadi Cawapres Ganjar, PKS: Pilihan Bagus, Berkelas
Mahfud MD Jadi Cawapres Ganjar, PKS: Pilihan Bagus, Berkelas

PKS menilai, Mahfud memiliki rekam jejak mumpuni. Pernah menjadi hakim MK hingga anggota DPR.

Baca Selengkapnya
Profil Syafiq Riza Basalamah, Ustaz yang Ditolak GP Ansor di Surabaya
Profil Syafiq Riza Basalamah, Ustaz yang Ditolak GP Ansor di Surabaya

PAC GP Ansor dan Banser Gunung Anyar menolak Ustaz Riza Syafiq Hasan Basalamah karena diduga terindikasi berasal dari HTI.

Baca Selengkapnya
Habib Rizieq Mengaku Didatangi 4 Polisi Terkait Pemilu, Begini Kata Kapolda Metro
Habib Rizieq Mengaku Didatangi 4 Polisi Terkait Pemilu, Begini Kata Kapolda Metro

Pengakuan itu disampaikan Rizieq saat berceramah pada acara Istighosah Kubro Persaudaraan Alumni (212).

Baca Selengkapnya