Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Malam-malam, Jokowi blusukan ke Pasar Bogor beli bayam dan cabai

Malam-malam, Jokowi blusukan ke Pasar Bogor beli bayam dan cabai Bima Arya dampingi Jokowi blusukan di Pasar Bogor. ©2018 Merdeka.com/Titin Supriatin

Merdeka.com - Presiden Joko Widodo atau Jokowi blusukan ke Pasar Bogor di Jalan Roda, Kota Bogor, Jawa Barat, Selasa (30/10). Jokowi tiba pukul 21.55 WIB.

Dia mengenakan kemeja khasnya berwarna putih lengan panjang serta bawahan celana hitam. Jokowi didampingi Wali Kota Bogor, Bima Arya Sugiarto.

Setiba di lokasi, Jokowi menjajaki sepanjang Pasar Bogor. Kepala Negara juga menanyakan harga cabai hingga bayam kepada pedagang.

"Ini harga bayam berapa seikat?" tanya Jokowi.

"2 Ribu pak," jawab pedagang.

Jokowi juga terlihat membeli dua ikat daun kemangi, bayam 10 ikat, cabai rawit 2 kg, cabai keriting 2 kg, dan sawi.

bima arya dampingi jokowi blusukan di pasar bogor

Bima Arya dampingi Jokowi blusukan di Pasar Bogor ©2018 Merdeka.com/Titin Supriatin

"Saya beli cabai rawit 2 kilo, tolong dibungkus," kata Jokowi.

Jokowi kemudian melanjutkan mengelilingi Pasar Bogor sembari berbincang dengan pedagang.

(mdk/eko)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Jokowi Blusukan ke Pasar Kota Agung, Cek Harga dan Berikan Bantuan Modal Kerja
Jokowi Blusukan ke Pasar Kota Agung, Cek Harga dan Berikan Bantuan Modal Kerja

Presiden Jokowi berdialog dengan beberapa pedagang untuk mengetahui kondisi harga

Baca Selengkapnya
Pengakuan Pedagang Pasar Dukuh Kupang Gemetaran Terima Bingkisan dari Jokowi & Iriana
Pengakuan Pedagang Pasar Dukuh Kupang Gemetaran Terima Bingkisan dari Jokowi & Iriana

Dalam kunjungan tersebut, Jokowi mengecek harga kebutuhan pokok dan berinteraksi langsung dengan para pedagang serta masyarakat.

Baca Selengkapnya
Blusukan ke Pasar di NTT, Jokowi Dapati Harga Lebih Mahal Dibanding Pulau Jawa
Blusukan ke Pasar di NTT, Jokowi Dapati Harga Lebih Mahal Dibanding Pulau Jawa

Namun, Jokowi menyebut harga sembako di pasar rakyat cenderung stabil.

Baca Selengkapnya
Tinjau Pasar di Kotawaringin Timur, Jokowi Pastikan Harga Baik dan Stabil
Tinjau Pasar di Kotawaringin Timur, Jokowi Pastikan Harga Baik dan Stabil

Kepala negara juga memberikan bantuan modal kepada sejumlah pedagang pasar.

Baca Selengkapnya
Kunjungi Pasar Kawat Tanjungbalai, Jokowi Sebut Harga Beras hingga Cabai Masih Naik
Kunjungi Pasar Kawat Tanjungbalai, Jokowi Sebut Harga Beras hingga Cabai Masih Naik

Presiden Jokowi akui harga cabai masih mengalami kenaikan

Baca Selengkapnya
Cek Pasar Wonogiri, Jokowi Akui Harga Beras Naik
Cek Pasar Wonogiri, Jokowi Akui Harga Beras Naik

Menurut Jokowi, harga sejumlah bahan pokok di pasar tersebut masih dalam kondisi yang baik. Namun, diakuinya harga beras naik.

Baca Selengkapnya
Jokowi Cek Harga Cabai di NTT: Rp50.000 per Kilo, Kalau di Jawa Rp80.000
Jokowi Cek Harga Cabai di NTT: Rp50.000 per Kilo, Kalau di Jawa Rp80.000

Jokowi Cek Harga Cabai di NTT: Rp50.000 per Kilo, Kalau di Jawa Rp80.000

Baca Selengkapnya
Kembali Kunjungi Banyuwangi, Presiden Jokowi Beri Jempol untuk Bumi Blambangan
Kembali Kunjungi Banyuwangi, Presiden Jokowi Beri Jempol untuk Bumi Blambangan

Presiden Joko Widodo melakukan kunjungan kerja ke Kabupaten Banyuwangi.

Baca Selengkapnya
Jokowi Kunjungi Pasar di Samarinda: Harga Cabai Bawang Turun, yang Belum Beras
Jokowi Kunjungi Pasar di Samarinda: Harga Cabai Bawang Turun, yang Belum Beras

Pemerintah telah menyiapkan strategi untuk menurunkan harga beras di pasaran yang ada di berbagai daerah. Seperti operasi pasar yang digelar Bulog.

Baca Selengkapnya
Jokowi Beli Pepaya dan Mangga saat Tinjau Pasar di Deli Serdang: Beberapa Komoditas Pangan Turun
Jokowi Beli Pepaya dan Mangga saat Tinjau Pasar di Deli Serdang: Beberapa Komoditas Pangan Turun

Dalam kunjungan tersebut, Jokowi mengecek stabilitas harga bahan pokok dan memberikan sejumlah bantuan kepada para pedagang.

Baca Selengkapnya
Jokowi Blusukan ke Pasar Sanggam Adji Dilayas Berau, Bagi Kaos Hingga Swafoto
Jokowi Blusukan ke Pasar Sanggam Adji Dilayas Berau, Bagi Kaos Hingga Swafoto

Kedatangan Jokowi membuat warga heboh dan antusias. Para pedagang menunggu-nunggu menantikan orang nomor satu di Indonesia tersebut.

Baca Selengkapnya