Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Maluku galakkan usaha peternak ayam potong dan petelur

Maluku galakkan usaha peternak ayam potong dan petelur Ilustrasi telur. ©2013 Merdeka.com/Shutterstock/ozena Fulawka

Merdeka.com - Untuk menarik para peternak dalam usaha peternakan ayam potong dan petelur, Dinas Pertanian Maluku berupaya mengembangkan usaha di bidang peternakan. Dengan begitu, para peternak bisa mandiri dan tidak tergantung dari wilayah lain.

"Kami terus mendorong masyarakat agar tertarik mengembangkan peternakan ayam potong maupun petelur, mengingat kebutuhannya di Maluku sangat tinggi dan selama ini dimasukkan dari luar daerah," kata Kepala Dinas Pertanian Maluku Diana Padang, seperti dikutip dari antaranews, Rabu (15/4).

Hingga saat ini, lanjut Diana, para pedagang mendatangkan telur ayam ras dari Makassar dan Surabaya untuk memenuhi kebutuhan masyarakat sebanyak 96.735 ribu butir per tahun atau 6.449 ton dan setara Rp 64,5 miliar. Selain itu, daging ayam beku yang didatangkan dari dua provinsi tersebut juga mencapai 5.260 ton setahun atau setara 3,5 juta ekor dengan nilai Rp 70 milyar.

Orang lain juga bertanya?

Diana membenarkan usaha ayam petelur dan ayam ras pernah berkembang di Maluku, terutama di Kota Ambon, sehingga mengurangi tingkat ketergantungan pasokan dari daerah lain. Tetapi akibat konflik kerusuhan tahun 1999, para pengusaha merasa tidak aman akhirnya bangkrut.

"Hingga saat ini belum ada yang mau mengembangkan usaha peternakan ayam petelur maupun ayam potong. Padahal sudah ada yang menyatakan keinginannya, tetapi belum juga direalisasikan," ungkap Dian.

Dia menambahkan, pihak Dinas Pertanian telah melakukan konsultasi bersama pimpinan dan anggota Komisi B DPRD Maluku, guna menjaring aspirasi dan keinginan masyarakat, dalam mengembangkan usaha ternak ayam petelur dan pedaging, agar bisa mendapatkan fasilitas bantuan. (mdk/cza)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Cara Unik Pemerintah Desa di Magetan Atasi Stunting dan Kemiskinan, Beri Ayam Petelur kepada Warga
Cara Unik Pemerintah Desa di Magetan Atasi Stunting dan Kemiskinan, Beri Ayam Petelur kepada Warga

Cara ini bisa jadi inspirasi bagi pemerintah daerah lain.

Baca Selengkapnya
Perusahaan BUMN Turun Tangan Pastikan Kesehatan Hewan Ternak Sebelum Idul Adha
Perusahaan BUMN Turun Tangan Pastikan Kesehatan Hewan Ternak Sebelum Idul Adha

Hal ini wajib menjadi perhatian para pelaku usaha dibidang peternakan dalam menjaga kualitas dan kesehatan hewan, sehingga mampu meningkatkan omzet.

Baca Selengkapnya
Menggiurkan, Begini Konsep Bisnis Hulu Hilir Peternakan Ayam Potong di Yogyakarta
Menggiurkan, Begini Konsep Bisnis Hulu Hilir Peternakan Ayam Potong di Yogyakarta

CEO BroilerX, Prastyo Ruandhito menuturkan pihaknya berupaya menghadirkan skema bisnis dari hulu-hilir.

Baca Selengkapnya
Melihat Kampung Bebek di Banyuwangi: Mampu Produksi 2.000 Ekor per Hari
Melihat Kampung Bebek di Banyuwangi: Mampu Produksi 2.000 Ekor per Hari

Dusun Sumber Kepuh, Desa Kedungwungu, Kecamatan Tegaldlimo Banyuwangi dikenal sebagai Kampung Bebek.

Baca Selengkapnya
Ganjar Ingin Maluku Jadi Pusat Perikanan Nasional
Ganjar Ingin Maluku Jadi Pusat Perikanan Nasional

Ganjar berjanji untuk bekerja sama dengan berbagai pihak, termasuk institusi pendidikan untuk meningkatkan sektor perikanan dan laut.

Baca Selengkapnya
Fenomena Baru, Banyak Pengusaha Indonesia Pilih Terjun ke Bisnis Kuliner Ketimbang Garap Sumber Daya Alam
Fenomena Baru, Banyak Pengusaha Indonesia Pilih Terjun ke Bisnis Kuliner Ketimbang Garap Sumber Daya Alam

Padahal, banyak jenis usaha atau bisnis yang bisa dikembangkan karena memiliki sumber daya yang luar biasa.

Baca Selengkapnya
Istri Nelayan di Banyuwangi Diberdayakan saat Musim Paceklik
Istri Nelayan di Banyuwangi Diberdayakan saat Musim Paceklik

Kondisi ekonomi keluarga nelayan amat ditentukan oleh hasil tangkapan ikan

Baca Selengkapnya
Ombudsman Dukung Cetak Sawah dengan Penguatan Irigasi untuk Pangan Masa Depan
Ombudsman Dukung Cetak Sawah dengan Penguatan Irigasi untuk Pangan Masa Depan

Yeka menambahkan pentingnya pembuatan irigasi sebagai akses utama bagi pemenuhan air untuk lahan pertanian.

Baca Selengkapnya
Sinergi PNM & ANTAM Dorong Peternak Sapi Lokal Tingkatkan Kualitas dan Produksi Susu Dalam Negeri
Sinergi PNM & ANTAM Dorong Peternak Sapi Lokal Tingkatkan Kualitas dan Produksi Susu Dalam Negeri

PNM dan ANTAM melakukan sinergi program dalam meningkatkan produktivitas dan populasi sapi.

Baca Selengkapnya
Irjen Kementan Kawal IB dan Resmikan Irigasi Pompa Peternakan di Manggarai Barat
Irjen Kementan Kawal IB dan Resmikan Irigasi Pompa Peternakan di Manggarai Barat

Wakil Bupati Manggarai Barat, Yulianus Weng mengapresiasi para peternak atas kerja kerasnya.

Baca Selengkapnya
Cantik dan Putih, Wanita Ini Sukses Beternak Domba Dengan Gaya Baru
Cantik dan Putih, Wanita Ini Sukses Beternak Domba Dengan Gaya Baru

Seorang perempuan cantik dari Kulon Progo beternak kambing dengan cara baru yaitu edukasi dan wisata.

Baca Selengkapnya
Potret Seru Kontes Ternak Banyuwangi 2023, Sapi Simental Bobot 1 Ton Curi Perhatian
Potret Seru Kontes Ternak Banyuwangi 2023, Sapi Simental Bobot 1 Ton Curi Perhatian

Livestock Contest atau Kontes Hewan Ternak Banyuwangi 2023 diikuti 250 sapi, kambing, dan domba terbaik.

Baca Selengkapnya