Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Manuver Ahok tolak Boy Sadikin jadi cawagub DKI

Manuver Ahok tolak Boy Sadikin jadi cawagub DKI Ahok jadi narasumber diskusi Konferensi Nasional. ©2014 merdeka.com/dwi narwoko

Merdeka.com - Sejak Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) dilantik sebagai gubernur DKI Jakarta beberapa waktu lalu, bursa calon pendampingnya menjadi pembahasan hangat di Balai Kota.

Nama politikus PDIP Boy Sadikin, digadang kuat bakal menjadi partner Ahok memimpin Jakarta di sisa periode kepemimpinan hingga 2017. Bahkan mantan Sekjen PDIP Tjahjo Kumolo mengatakan Ketum PDIP Megawati telah merestui Boy.

Namun sepertinya Ahok enggak 100 persen sreg dengan sosok Boy Sadikin. Buktinya sejumlah manuver dia lakukan agar memilih cawagub lain yang lebih sesuai dengan dirinya.

Berikut manuver Ahok tolak Boy jadi wakilnya:

Temui Megawati

Isu Boy ditunjuk PDIP jadi cawagub membuat Ahok gerah. Dia segera menemui Ketum PDIP Megawati Soekarnoputri di rumah, Jl Teuku Umar, Menteng, Jakarta Pusat."Saya minta waktu sama Bu Mega. Kan saya deket secara pribadi dengan beliau, dapat simpang siur justru dari berita kalian, bilang PDIP mengusulkan satu nama, Boy Sadikin. Saya juga kaget, yang usulkan wagub kan bukan partai, tapi saya, enggak ada hubungan dengan partai. Jadi saya perlu tanya kepada beliau," kata Ahok.

Sodorkan calon lain ke Mega

Ahok tak masalah jika Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri merestui Boy Sadikin sebagai calon wagub DKI Jakarta. Namun berdasarkan Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang (Perppu) Nomor 1 Tahun 2014, kewenangan menentukan wagub DKI Jakarta menjadi kewenangan gubernur DKI Jakarta.Menurut Ahok, meski kali ini berseberangan dengan Megawati soal calon wakil wagub, hubungan mereka tetap baik-baik saja. Ahok pun mengaku sudah memberikan nama profesional pilihannya untuk menjadi pendampingnya nanti.

"Saya sudah mengajukan (nama) profesional ke Bu Mega," ungkap Ahok.

Boy kurang pengalaman

Ahok mengungkapkan, saat ini dirinya hanya butuh seorang wagub DKI Jakarta yang dapat memahami Jakarta sehingga dapat bekerja cepat. Sementara Boy, dinilainya belum memiliki kapasitas tersebut, walaupun sudah pernah menjadi anggota DPRD DKI Jakarta."Baik saja sama Pak Boy. Cuma saya berpikir kalau mau kerja lebih cepat harusnya memang pilih yang sudah pengalaman di DKI," kata Ahok saat ditemui di Hotel Borobudur, Jakarta Pusat, Kamis (27/11).

Dapat restu Mega untuk pilih yang lain

Usai bertemu Mega, Ahok kembali menegaskan bahwa dirinya mendapat restu untuk memilih cawagub lain di luar nama Boy Sadikin. "Beliau serahkan kepada saya," kata Ahok di Balai Kota DKI Jakarta, Kamis (27/11). (mdk/mtf)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
VIDEO:  Di Tengah Isu 01 & 03 Bergabung, Ahok Blak-blakan Mega Tolak Dukung Anies
VIDEO: Di Tengah Isu 01 & 03 Bergabung, Ahok Blak-blakan Mega Tolak Dukung Anies

Ahok mengatakan penolakan Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri mendukung capres Anies Baswedan.

Baca Selengkapnya
PDIP Tak Minta Ahok untuk Mundur dari Komisaris Utama Pertamina
PDIP Tak Minta Ahok untuk Mundur dari Komisaris Utama Pertamina

PDIP Tak Arahkan Ahok untuk Mundur dari Komisaris Utama Pertamina

Baca Selengkapnya
Ahok Ungkap Jokowi Pernah Memintanya Mundur dari Pencalonan Gubernur DKI
Ahok Ungkap Jokowi Pernah Memintanya Mundur dari Pencalonan Gubernur DKI

Ahok menceritakan hanya Megawati yang mendukungnya sebagai Cagub DKI.

Baca Selengkapnya
Ahok Sebut Jokowi dan Gibran Tak Bisa Kerja, TKN: Biar Masyarakat yang Menilai
Ahok Sebut Jokowi dan Gibran Tak Bisa Kerja, TKN: Biar Masyarakat yang Menilai

Kubu Prabowo Gibran saat ini tengah mempersiapkan diri untuk pencoblosan 14 Februari 2024.

Baca Selengkapnya
Profil Lengkap Ahok, Komut Pertamina yang Mundur dari Jabatan karena Dukung Ganjar-Mahfud
Profil Lengkap Ahok, Komut Pertamina yang Mundur dari Jabatan karena Dukung Ganjar-Mahfud

Surat pengunduran diri Ahok telah diberikan kepada Sekretaris Dewan Komisaris agar dikirimkan kepada Menteri BUMN dan ditembuskan ke Presiden Jokowi.

Baca Selengkapnya
Ahok: Saya Mau Ikut Kampanye Ganjar, tapi Dilarang Undang-Undang
Ahok: Saya Mau Ikut Kampanye Ganjar, tapi Dilarang Undang-Undang

Ahok mengaku ingin ikut mengampanyekan Ganjar-Mahfud.

Baca Selengkapnya
Ahok Mundur dari Komisaris Utama Pertamina
Ahok Mundur dari Komisaris Utama Pertamina

Basuki Tjahaja Purnama atau Ahok menyatakan mengundurkan diri dari posisinya sebagai Komisaris Utama (Komut) PT Pertamina.

Baca Selengkapnya
Ahok Dukung Ganjar, TKN Prabowo-Gibran: Too Little Too Late, Enggak Ngaruh Sama Sekali
Ahok Dukung Ganjar, TKN Prabowo-Gibran: Too Little Too Late, Enggak Ngaruh Sama Sekali

Habiburokhman yakin rakyat lebih memihak Jokowi dibanding Ahok.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Jawaban Ahok soal Jokowi Absen di HUT PDIP Hingga Panas Debat Prabowo & Anies
VIDEO: Jawaban Ahok soal Jokowi Absen di HUT PDIP Hingga Panas Debat Prabowo & Anies

Ahok juga tidak bisa ikut berkampanye karena posisinya sebagai Komisaris Utama PT Pertamina

Baca Selengkapnya
VIDEO: Kejutan Ahok Mundur dari Komut Pertamina, Total Dukung Ganjar Mahfud
VIDEO: Kejutan Ahok Mundur dari Komut Pertamina, Total Dukung Ganjar Mahfud

Basuki T Purnama membuat keputusan mengejutkan. Ahok mundur sebagai komisaris utama Pertamina per 2 Februari 2024.

Baca Selengkapnya
Mundur dari Pertamina Agar Ahokers Tak Bingung Arah Politiknya, Ahok Tancap Gas Kampanyekan Ganjar-Mahfud di GBK
Mundur dari Pertamina Agar Ahokers Tak Bingung Arah Politiknya, Ahok Tancap Gas Kampanyekan Ganjar-Mahfud di GBK

Ahok mengundurkan diri karena ingin fokus mengampanyekan pasangan capres dan cawapres nomor urut 03, Ganjar Pranowo dan Mahfud MD.

Baca Selengkapnya
Megawati Ungkap Alasan Ahok Mundur dari Komisaris Utama Pertamina
Megawati Ungkap Alasan Ahok Mundur dari Komisaris Utama Pertamina

Ahok mundur dari Komisaris Utama Pertamina pada masa kampanye Pilpres 2024.

Baca Selengkapnya