Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Mary Jane berasal dari keluarga miskin, pengepul barang bekas

Mary Jane berasal dari keluarga miskin, pengepul barang bekas Terpidana Mary Jane lomba Kartini. ©AFP PHOTO/TARKO SUDIARNO

Merdeka.com - Komnas Perempuan mengapresiasi langkah Kejaksaan Agung yang tidak jadi mengeksekusi mati Mary Jane, terpidana mati asal Filipina. Sejak awal Komnas Perempuan sudah menyatakan bahwa Mary Jane adalah seorang korban, bukan pengedar narkoba.

Koordinator Gugus Kerja Pekerja Migran, Komnas Perempuan Yuni Asriyanti mengatakan, pihaknya sudah punya lembar fakta kasus Mary Jane. Dia bahkan sudah menulis surat kepada Presiden Jokowi atas temuannya itu.

"Dua minggu lalu kami membuatkan melakukan pemantauan informasi dari berbagai pihak kemudian ketemu Lawyers, jaksa penuntut umum dan banyak pihak. Kakaknya datang ke kita menyampaikan info kondisi di sana berdasarkan pemantauan," kata Yuni di Cilacap, Jawa Tengah, Rabu (29/4).

Yuni menjelaskan, sejak lima tahun lalu keluarga Mary Jane dari kalangan miskin. Dia tak percaya jika Mary Jane adalah pengedar narkoba.

"Keluarganya lima tahun lalu sampai sekarang keluarga miskin pengumpul barang bekas. Kondisinya seperti itu. Kadang jadi buruh kebun tebu. Memprihatinkan. Dia itu pengedar narkoba itu sama sekali tak bisa dibuktikan. Sama sekali tak ada," kata dia.

Dia mendesak agar pemerintah Indonesia membongkar sindikat perdagangan manusia yang membuat Mary Jane menjadi korban. Bukan justru menghukum mati orang yang tidak bersalah.

"Kita di sini tak tahu. Komnas terus mendorong pengungkapan sindikat perdagangan terbongkar kita dukung dibongkar sampai akar," terang dia.

(mdk/rnd)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Sosok Peneror Emak-Emak Gerebek Basecamp Narkoba di Jambi
Sosok Peneror Emak-Emak Gerebek Basecamp Narkoba di Jambi

Teror yang diterima seperti mengirimkan kotoran dan perkataan kotor.

Baca Selengkapnya
Miliki Keluarga Kandung Kaya Raya, Cerita Pilu Pemulung Ini Hidup Susah Mencari Nafkah 'Anak-anak Putus Sekolah'
Miliki Keluarga Kandung Kaya Raya, Cerita Pilu Pemulung Ini Hidup Susah Mencari Nafkah 'Anak-anak Putus Sekolah'

Seorang pemulung asal Palembang harus hidup di jalan padahal memiliki keluarga yang kaya raya.

Baca Selengkapnya
Pengemis Asal Bojonegoro Bawa Uang Rp18 Juta saat Beraksi di Jalanan, Begini Ujungnya
Pengemis Asal Bojonegoro Bawa Uang Rp18 Juta saat Beraksi di Jalanan, Begini Ujungnya

Pengemis asal Bojonegoro kedapatan membawa uang Rp18 juta lebih saat beraksi di Senayan. Begini nasibnya sekarang.

Baca Selengkapnya
Begini Kondisi Tubuh Pemuda 19 Tahun Akibat Kecanduan Narkoba, Hancur & Membusuk
Begini Kondisi Tubuh Pemuda 19 Tahun Akibat Kecanduan Narkoba, Hancur & Membusuk

Begini kondisi tubuh pemuda usia 19 tahun yang kecanduan narkoba.

Baca Selengkapnya
Polisi Belum Temukan Bukti Blok G Tanah Abang jadi Tempat ‘Nyabu’
Polisi Belum Temukan Bukti Blok G Tanah Abang jadi Tempat ‘Nyabu’

Hasil penelusuran sementara, tidak ditemukan bukti kuat Blok G Tanah Abang jadi tempat 'nyabu'.

Baca Selengkapnya
Habis Kontrak di Pertamina, Mantan Perawat Ini Nekat Jadi Kurir Narkoba
Habis Kontrak di Pertamina, Mantan Perawat Ini Nekat Jadi Kurir Narkoba

Habis Kontrak di Pertamina, Mantan Perawat Ini Nekat Jadi Kurir Narkoba

Baca Selengkapnya
Kondisi Terkini Mary Jane di Lapas Perempuan Yogyakarta Jelang Dipulangkan ke Filipina
Kondisi Terkini Mary Jane di Lapas Perempuan Yogyakarta Jelang Dipulangkan ke Filipina

Meski dikabarkan bebas, perempuan asal Filipina ini saat ini masih menjadi penghuni Lapas Perempuan Kelas IIB Yogyakarta yang berada di Wonosari, Gunungkidul.

Baca Selengkapnya
Model Karenina Ngaku Diberi Ganja Gratisan oleh Teman Perempuannya
Model Karenina Ngaku Diberi Ganja Gratisan oleh Teman Perempuannya

Sosok P seorang perempuan bukan kalangan artis yang merupakan kenalan Karenina.

Baca Selengkapnya
Fakta Terbaru Pengemis Wanita 'A Kasihan A', Dilarang Keluarga Mengemis
Fakta Terbaru Pengemis Wanita 'A Kasihan A', Dilarang Keluarga Mengemis

Beberapa waktu lalu dunia maya dihebohkan dengan aksi pengemis wanita yang meminta uang dengan bernyanyi 'A Kasihan A'.

Baca Selengkapnya
Sudah Diintai Tiga Hari, Pengedar Sabu di Tebet Diciduk Polisi
Sudah Diintai Tiga Hari, Pengedar Sabu di Tebet Diciduk Polisi

KP mengakui tidak pernah bertemu dengan pemilik sabu atau bandar

Baca Selengkapnya