Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Masa Belajar dari Rumah di DIY Diperpanjang Hingga 14 April 2020

Masa Belajar dari Rumah di DIY Diperpanjang Hingga 14 April 2020 Tugu Yogyakarta. ©2017 merdeka.com/purnomo edi

Merdeka.com - Pemda DIY memperpanjang masa belajar di rumah bagi pelajar di wilayahnya. Perpanjangan masa belajar di rumah ini dilakukan hingga Selasa (14/4) mendatang.

Perpanjangan masa belajar di rumah bagi pelajar di DIY ini tertuang dalam Surat Edaran Gubernur DIY dengan nomor 421/5598. Surat Edaran ini ditandatangani oleh Gubernur DIY, Sri Sultan HB X pada Senin (30/3).

Wakil Ketua Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 DIY, Biwara Yuswantana menerangkan, surat edaran Gubernur tentang belajar di rumah bagi pelajar di DIY ini berlaku mulai Rabu (1/4).

Orang lain juga bertanya?

Dia menjelaskan, Surat Edaran Gubernur ini merupakan lanjutan dari Surat Edaran sebelumnya. Dalam Surat Edaran Gubernur sebelumnya, kegiatan belajar di rumah dilakukan 21 Maret hingga 31 Maret 2020.

"Memperpanjang waktu pembelajaran jarak jauh atau online bagi peserta didik SD/MI, SMP/MTs, SMA/MA, SMK/MAK, dan SLB serta menghentikan sementara proses pembelajaran Program Paket A, Program Paket B, dan Program Paket C di seluruh DIY mulai 1 April sampai 14 April 2020," ujar Biwara di Kantor BPBD DIY, Senin (30/3).

Biwara menjabarkan jika surat edaran ini berlaku pula bagi peserta didik di tingkat TK. Keputusan perpanjangan masa belajar di rumah ini dilakukan karena mengacu pada kondisi pandemi Virus Corona di DIY yang belum berakhir.

(mdk/fik)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
30% PNS Pemkot Depok WFH Buntut Polusi, Guru Kesulitan Jika Kalau Harus PJJ Lagi
30% PNS Pemkot Depok WFH Buntut Polusi, Guru Kesulitan Jika Kalau Harus PJJ Lagi

Kadisdik mengatakan berdasarkan Surat Edaran Kemendikbud masih diutamakan menggelar pembelajaran tatap muka.

Baca Selengkapnya
Info Terbaru: PNS Boleh WFH Selama Dua Hari Pasca Libur Lebaran
Info Terbaru: PNS Boleh WFH Selama Dua Hari Pasca Libur Lebaran

Bila usulan itu disetujui maka PNS dapat bekerja dari rumah pada Selasa 16 dan Rabu, 17 April 2024.

Baca Selengkapnya
Heboh Puluhan Siswa SMP di Tangsel Tertular Cacar dan Gondongan, Begini Awal Mula Temuannya
Heboh Puluhan Siswa SMP di Tangsel Tertular Cacar dan Gondongan, Begini Awal Mula Temuannya

Akibat kondisi itu, pemkot menerapkan kebijakan belajar jarak jauh.

Baca Selengkapnya
Seluruh Siswa di Kuta Selatan Belajar dari Rumah Saat Perhelatan WWF
Seluruh Siswa di Kuta Selatan Belajar dari Rumah Saat Perhelatan WWF

Pembelajaran daring tersebut, bertujuan agar mengurai kepadatan lalu lintas

Baca Selengkapnya
Ada Misa Akbar Paus Fransiskus di GBK, 200-an Sekolah Diminta Belajar Jarak Jauh
Ada Misa Akbar Paus Fransiskus di GBK, 200-an Sekolah Diminta Belajar Jarak Jauh

Disdik DKI Jakarta mengimbau 208 sekolah yang berada di kawasan GBK, lokasi Misa Akbar Paus Fransiskus menerapkan pembelajaran jarak jauh.

Baca Selengkapnya
Semarak Perayaan Hardiknas di DIY, Jadi Momen Pengenalan Kegiatan Pendidikan
Semarak Perayaan Hardiknas di DIY, Jadi Momen Pengenalan Kegiatan Pendidikan

Peringatan Hardiknas di DIY digelar dengan berbagai cara.

Baca Selengkapnya
Jelang Pengumuman Hasil Pemilu 2024, DisdiK DKI Terapkan PJJ di Sebagian Sekolah
Jelang Pengumuman Hasil Pemilu 2024, DisdiK DKI Terapkan PJJ di Sebagian Sekolah

Jelang pengumuman hasil Pemilu 2024 oleh KPU, pembelajaran jarak jauh diterapkan di sebagian sekolah di Jakarta

Baca Selengkapnya
Kurangi Polusi Udara, Luhut Perintahkan Seluruh Kementerian WFH
Kurangi Polusi Udara, Luhut Perintahkan Seluruh Kementerian WFH

Luhut memimpin rapat koordinasi permasalahan pencemaran udara di Jabodetabek.

Baca Selengkapnya
ASN DKI Bakal WFH 50 Persen 3 Bulan, PDIP Sentil Heru Budi: Apa Enggak Kelamaan?
ASN DKI Bakal WFH 50 Persen 3 Bulan, PDIP Sentil Heru Budi: Apa Enggak Kelamaan?

Kebijakan WFH ASN Pemprov DKI itu rencananya bakal dimula 21 Agustus sampai 7 September 2023.

Baca Selengkapnya
Kabut Asap Kiriman Sumsel Selimuti Pekanbaru, Siswa Belajar dari Rumah
Kabut Asap Kiriman Sumsel Selimuti Pekanbaru, Siswa Belajar dari Rumah

Proses belajar mengajar di sekolah kembali dilaksanakan secara tatap muka setelah kondisi udara membaik.

Baca Selengkapnya
Antisipasi Macet Arus Balik, Menhub Usul Pegawai WFH dari Kampung Halaman
Antisipasi Macet Arus Balik, Menhub Usul Pegawai WFH dari Kampung Halaman

Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi mengusulkan pegawai WFH dari kampung halaman untuk mengurangi kemacetan pada arus balik.

Baca Selengkapnya
Atasi Polusi, Heru Budi Bakal Lanjutkan WFH PNS hingga Awal Musim Hujan
Atasi Polusi, Heru Budi Bakal Lanjutkan WFH PNS hingga Awal Musim Hujan

Heru mempertimbangkan bakal menerapkan WFH untuk ASN DKI untuk tekan polusi udara di Jakarta

Baca Selengkapnya