Melawan polisi pakai kayu, pencuri motor sport di Bengkalis didor
Merdeka.com - Rozy Rommeini (29), ditembak anggota Satuan Reskrim Polres Bengkalis karena berusaha melarikan diri saat ditangkap. Dia diduga terlibat kasus pencurian kendaraan bermotor (curanmor) spesialis motor besar.
Kasat Reskrim Polres Bengkalis AKP Sany Handityo mengatakan, Rozy yang berdomisili di Jalan Bantan Gang Setia Budi, Kabupaten Bengkalis, Riau itu mencoba melawan petugas dengan cara mengambil kayu yang ada di tepi jalan.
"Saat tersangka akan mengayunkan kayu bloti itu, petugas terpaksa melumpuhkan dengan tembakan di kaki sebelah kiri," ujar AKP Sany kepada merdeka.com Rabu (13/1).
-
Siapa pelaku pencurian toko ponsel di Pekanbaru? Berdasarkan rekaman CCTV, pelaku hanya 1 orang.Kasat Reskrim Polresta Pekanbaru Kompol Bery Juana Putra mengatakan pencurian terjadi sekitar pukul 04.15 WIB. Pelaku diketahui seorang laki-laki mengenakan baju kaus hitam, celana training, dan kain penutup wajah.
-
Bagaimana cara pelaku mencuri kursi roda? Dilakukan dengan cepat Mengutip Instagram @andreli_48, aksi tersebut dilakukan dengan cepat oleh kedua pelaku.Mereka kemudia berbagi tugas untuk menjalankan aksi pencurian satu unit kursi roda milik kakek disabilitas itu.
-
Bagaimana pelaku mencuri tas pesepeda? Pelaku melakukan aksinya dengan cara mencopot klep tas selempang yang digunakan oleh korban. Saat memepet korban, tangan pelaku dengan cepat mencopot klep tas dan langsung menariknya.
-
Kenapa motor jadi incaran pencuri? 'Warga harus menjaga betul keamanan kendaraan bermotornya terutama roda dua yang sering menjadi incaran para pelaku curanmor. Tetap waspada dan selalu parkir sepeda motor di tempat parkir yang benar dan gunakan kunci pengaman tambahan,' Kapolres Banjar AKBP Ifan Hariyat di Martapura, Kabupaten Banjar, Rabu (19/6).
-
Apa yang dilakukan pelaku? Mereka juga meminta Y agar menyerahkan diri agar dapat diperiksa. 'Saya imbau kepada yang diduga pelaku berinisial Y yang sesuai dengan video yang beredar agar menyerahkan diri,' kata Rahman saat dikonfirmasi, Minggu (28/4).
-
Siapa perampok dalam peristiwa ini? Empat orang disandera oleh perampok selama enam hari.
Menurut Sany, tersangka ini memang merupakan target operasi polisi. Dalam setiap melakukan aksi curanmornya, tersangka selalu memilih sepeda motor besar.
"Setelah dilumpuhkan, tersangka pun digeledah dan ditemukan barang bukti berupa, 1 set kunti T, 1 unit sepeda motor Kawasaki D-Tracker warna orange, 1 unit sepeda motor Yamaha RX King warna hitam da 1 unit Kawasaki Ninja warna hitam," kata Sany.
Sany menambahkan, tersangka sudah mendapat perawatan medis untuk mengobati luka tembak di kakinya. Aksi tersangka bukan hanya sekali, tercatat Rozi telah melakukan 6 kali pencurian sepeda motor di beberapa kawasan berbeda di Kabupaten Bengkalis.
"Saat ini pelaku dan barang bukti sudah diamankan di Mapolres Bengkalis guna proses penyelidikan dan pengembangan selanjutnya," pungkas Sany.
(mdk/cob)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Beredar di media sosial, seorang pengendara berusaha menghindari razia polisi.
Baca SelengkapnyaSi pemotor merasa takut kena tilang ketika melihat ada polisi yang berjaga di persimpangan lampu merah tersebut.
Baca SelengkapnyaSaat proses penangkapan, polisi terpaksa menembak kedua kaki pelaku karena berusaha melawan serta membahayakan petugas.
Baca SelengkapnyaTersangka mencoba menghidupkan sepeda motor dengan kunci kontak miliknya.
Baca SelengkapnyaKetika itu kondisi di lokasi sangat ramai, karena pelaku yang masih bersikeras mengelak diduga jambret mengundang emosi dari warga.
Baca SelengkapnyaAksi pencurian sepeda motor terjadi di kawasan Melur, Koja, Jakarta Utara pada Senin (21/8) lalu. Namun aksi tersebut gagal dan mendapat sorotan warganet.
Baca SelengkapnyaSaksi warga dan pelaku N karena mengalami luka-luka langsung dibawa ke Rumah Sakit Mitra Husada.
Baca SelengkapnyaPria paruh baya ini berhasil melawan tiga begal yang hendak merebut motornya. Meski motornya berhasil dipertahankan, korban dilarikan ke IGD rumah sakit.
Baca SelengkapnyaPelaku mencuri saat mobil dinas sedang terparkir menunggu personel Satgas Damai Cartenz
Baca SelengkapnyaPengemudi nekat memacu gas dengan kecepatan tinggi tanpa menghiraukan keselamatan nyawa seorang Polantas
Baca SelengkapnyaViral Pengendara Mobil di Banjarmasin Lawan Petugas, Ternyata Panik Takut Ketahuan Pakai Narkoba
Baca SelengkapnyaKedua pelaku yang ditangkap yakni, JD (30) dan DI (41)
Baca Selengkapnya