Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Mendagri Minta Seluruh Jajaran Kemendagri Dukung TP-PKK

Mendagri Minta Seluruh Jajaran Kemendagri Dukung TP-PKK Mendagri Tito Karnavian di HUT Satpol PP ke-71. ©2021 Kemendagri

Merdeka.com - Menteri Dalam Negeri (Mendagri), Tito Karnavian, selaku Pembina Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (TP-PKK) meminta seluruh jajaran Kemendagri mendukung TP PKK dalam menyukseskan program-program pemerintah.

"Saya minta Ditjen (Bina) Pemdes dan seluruh jajaran Kemendagri terus dukung PKK ini, supaya mereka bisa bergerak mesin ini," kata Tito dalam keterangan pers, Jumat (30/4).

Dia juga meminta para kader TP PKK memiliki pemahaman yang sama untuk menghidupkan peran TP PKK di masyarakat. Terutama, kata dia, di tengah menghadapi pandemi Covid-19 dan dampak sosial ekonominya.

Orang lain juga bertanya?

"Para staf yang ada di PKK juga memiliki pemahaman yang sama, kita ingin menghidupkan PKK," imbuhnya.

Menurutnya, pemerintah pusat membentuk dan menempatkan TP PKK di bawah pembinaan Kemendagri lantaran fungsi dan tugas Mendagri selaku pembina politik serta pemerintahan di daerah. Sehingga, TP PKK sebagai pemberdayaan dan kesejahteraan keluarga dapat bersinergi dengan Kemendagri.

"Itu sebetulnya maksudnya kenapa PKK tidak ditaruh di kementerian lain, karena tugasnya sangat luas tidak hanya menyangkut masalah perempuan, anak saja, karena prinsipnya kesejahteraan keluarga," terangnya.

(mdk/lia)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Dukung Kinerja TP PKK, Mendagri: Perlunya Sosok Pemimpin yang Kuat
Dukung Kinerja TP PKK, Mendagri: Perlunya Sosok Pemimpin yang Kuat

Menurut Tito, TP PKK adalah organisasi masyarakat yang sangat penting lantaran memiliki jaringan hingga ke tingkat keluarga

Baca Selengkapnya
Ribuan Kader TP PKK dan Posyandu Lakukan Gerak Bersama Ciptakan Semangat Sehat dan Bahagia
Ribuan Kader TP PKK dan Posyandu Lakukan Gerak Bersama Ciptakan Semangat Sehat dan Bahagia

TP PKK dan Posyandu DKI Jakarta dan Kabupaten Bogor melaksanakan kegiatan 'Bergerak Bersama Kader Posyandu 2024'.

Baca Selengkapnya
Ketum TP PKK Tekankan Optimalisasi dan Efisiensi Penggunaan Anggaran Program PKK
Ketum TP PKK Tekankan Optimalisasi dan Efisiensi Penggunaan Anggaran Program PKK

Dia mengingatkan agar anggaran yang tersedia digunakan secara efisien untuk program-program yang memberikan manfaat langsung.

Baca Selengkapnya
Tri Tito Karnavian Tekankan Pentingnya Inovasi dan Adaptasi Teknologi Informasi dalam Pelaksanaan Program PKK
Tri Tito Karnavian Tekankan Pentingnya Inovasi dan Adaptasi Teknologi Informasi dalam Pelaksanaan Program PKK

Tri Tito Karnavian menekankan pentingnya inovasi dan adaptasi terhadap teknologi informasi dalam melaksanakan program-program PKK.

Baca Selengkapnya
TP PKK Sulawesi Utara Salurkan Bantuan Peningkatan Peran Perempuan di Tuminting Manado
TP PKK Sulawesi Utara Salurkan Bantuan Peningkatan Peran Perempuan di Tuminting Manado

Rita menjelaskan, perencanaan dan pelaksanaan gerakan PKK dilaksanakan melalui 10 program pokok PKK.

Baca Selengkapnya
Tri Tito Karnavian Lantik 6 Penjabat Ketua TP PKK Provinsi
Tri Tito Karnavian Lantik 6 Penjabat Ketua TP PKK Provinsi

Mereka yang dilantik Pj. Ketua TP PKK Provinsi Maluku, Maluku Utara, Sulawesi Barat, Gorontalo, Sulawesi Selatan, dan Banten.

Baca Selengkapnya
Rita Dondokambey Beri Materi di Bintek TP PKK Boltim, Minta APBDes Dapat Bantu Program di Desa
Rita Dondokambey Beri Materi di Bintek TP PKK Boltim, Minta APBDes Dapat Bantu Program di Desa

Rita menjelaskan, perencanaan dan pelaksanaan gerakan PKK dilaksanakan melalui 10 program pokok PKK

Baca Selengkapnya
Konsolidasi Jelang Pilkada 2024, Mardiono Hadir di Kabupaten Pesisir Barat Lampung
Konsolidasi Jelang Pilkada 2024, Mardiono Hadir di Kabupaten Pesisir Barat Lampung

Konsolidasi Jelang Pilkada 2024, Mardiono Hadir di Kabupaten Pesisir Barat Lampung

Baca Selengkapnya
Kemendagri Ingatkan Pemda Perluasan Akses Keuangan Demi Kemudahan Masyarakat
Kemendagri Ingatkan Pemda Perluasan Akses Keuangan Demi Kemudahan Masyarakat

Kementerian Dalam Negeri sangat mengapresiasi pemerintah daerah (Pemda) yang telah membentuk TPAKD.

Baca Selengkapnya
Tingkatkan Pelayanan Masyarakat, Ketum TP PKK Tekankan 6 SPM sebagai Konsep Baru Posyandu
Tingkatkan Pelayanan Masyarakat, Ketum TP PKK Tekankan 6 SPM sebagai Konsep Baru Posyandu

Tri Tito Karnavian menekankan, pentingnya pelaksanaan enam Standar Pelayanan Minimal (SPM) sebagai konsep baru Posyandu.

Baca Selengkapnya
Megawati ke Kader PDIP: Kalau Kita Berkomitmen 'Die Hard', Ya Harus 'Die Hard' Benaran
Megawati ke Kader PDIP: Kalau Kita Berkomitmen 'Die Hard', Ya Harus 'Die Hard' Benaran

Rapat koordinasi itu dipimpin Megawati Soekarnoputri bersama Sekretaris Jenderal Hasto Kristiyanto.

Baca Selengkapnya
Pesan Mendagri ke Kepala Daerah: Optimalkan Peran Relawan Agar Masyarakat Aman dari Bahaya Kebakaran
Pesan Mendagri ke Kepala Daerah: Optimalkan Peran Relawan Agar Masyarakat Aman dari Bahaya Kebakaran

Menteri Dalam Negeri Muhammad Tito Karnavian bertindak sebagai inspektur upacara Pelaksanaan HUT Pemadam Kebakaran ke-105 di Kota Surabaya.

Baca Selengkapnya