Menerka isi hati Ridwan Kamil, Jakarta atau Paris van Java
Merdeka.com - Bursa calon Gubernur DKI Jakarta 2017 mulai bergeliat. Berbagai partai politik sudah pasang kuda-kuda membidik calon berpotensi memiliki peluang menjadi orang nomor satu di Ibu Kota. Salah satu nama ikut mencuat adalah Wali Kota Bandung, Ridwan Kamil.
Kang Emil, sapaan Ridwan, sudah didengungkan sejak tahun lalu. Namun, dia belum menentukan sikap. Apakah Ridwan Kamil memutuskan bakal bertarung di Pilgub DKI Jakarta, atau tetap menyelesaikan tugasnya sebagai Wali Kota Bandung.
Ridwan dianggap bisa menandingi Gubernur DKI, Basuki Tjahaja Purnama (Ahok). Hanya saja, dia menyatakan akan menentukan sikap pada Senin (29/2) pekan depan.
-
Kapan putaran kedua Pilkada DKI 2017? Putaran kedua Pilkada DKI Jakarta 2017 mempertemukan dua pasangan Anies Baswedan dan Sandiaga Uno, serta Basuki Tjahaja Purnama bersama Djarot Saiful Hidayat.
-
Kapan Ridwan Kamil akan mengumumkan timsesnya? Sebelumnya, Ridwan Kamil memang menyebut akan mengumumkan susunan timsesnya untuk Pilgub DKI Jakarta pekan ini.'Insya Allah minggu ini beres (bakal diumumkan),' kata Ridwan Kamil di daerah Jakarta Pusat, Kamis (5/9).
-
Bagaimana Ridwan Kamil mengkampanyekan dirinya di Pilkada DKI Jakarta? 'Saya akan sosialisasikan dan membantu Pak Ridwan Kamil menjadi gubernur. Saat mengemudikan angkot, saya akan mengajak penumpang untuk memilih nomor 1, pasangan RIDO,' tuturnya.
-
Siapa yang akan memimpin Timses Ridwan Kamil? Nantinya pimpinan masing-masing partai yang akan memutuskannya.
-
Siapa yang mendukung Ridwan Kamil di Pilkada DKI Jakarta? Pasangan Ridwan Kamil dan Suswono menerima dukungan dari sopir angkutan umum di Jakarta Utara yang merupakan anggota Koperasi Wahana Kalpika (KWK).
-
Siapa yang akan melawan Ridwan Kamil di Pilgub Jabar? Kami belum ada obrolan sama sekali menyangkut soal sosok Kang Ridwan Kamil gitu, tapi yang sudah ada obrolan malah di Jabar. Kalau Kang RK maju di Jabar kami akan bikin poros di luar Kang RK kan gitu,' tutur Huda.
"Saya hitung Senin, karena ada deadline April saya hormati, dan Senin saya ambil keputusan karena harus matang. Banyak ke tokoh nasional, minta aspirasi juga," kata Ridwan, kemarin. (mdk/cob)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Golkar tengah mempertimbangkan Emil maju di Jawa Barat lagi
Baca SelengkapnyaRidwan Kamil akan memutuskan maju Pilgub Jabar atau Jakarta pada bulan Juni
Baca SelengkapnyaMeksi begitu, ia menilai maju di Pilkada manapun dinilainya sama saja. Karena, sama-sama melayani masyarakat.
Baca SelengkapnyaPara ketua umum partai politik Koalisi Indonesia Maju (KIM) akan segera berembuk memutuskan Pilkada Jakarta dan Jawa Barat.
Baca SelengkapnyaGubernur Jawa Barat Ridwan Kamil mendapat dukungan dari sang ibu, Tjutju Sukaesih untuk maju ke Pilgub DKI Jakarta.
Baca SelengkapnyaMantan Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil dijagokan partai koalisi Indonesia Maju di Pilkada Jakarta.
Baca SelengkapnyaDiketahui untuk Pilkada Jakarta sudah mengerucut ke satu nama yakni Ridwan Kamil.
Baca SelengkapnyaKabar majunya Anies Baswedan juga menjadi pertimbangan apakah Partai Golkar akan mengusung Ridwan Kamil.
Baca SelengkapnyaRidwan Kamil menanggapi soal rencana maju Pilgub Jakarta
Baca SelengkapnyaAirlangga meminta agar semua pihak menanti Ridwan Kamil tiba di Jakarta.
Baca SelengkapnyaRidwan Kamil mengungkapkan peluang pengusaha jalan tol Jusuf Hamka diusung KIM jadi Cagub Jakarta
Baca SelengkapnyaEddy mengakui dinternal KIM belum menemui titik temu apakah akan memajukan RK di Jawa Barat ataukah di Jakarta.
Baca Selengkapnya