Menhub Tinjau 2 Stasiun di Sumut Pastikan Penerapan Protokol Kesehatan
Merdeka.com - Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi mengapresiasi jajaran petugas Stasiun Kereta Api Medan yang telah menjalankan protokol kesehatan dengan baik. Hal itu disampaikan Budi Karya saat melakukan tinjauan sarana angkutan kereta api di Medan, Sumatera Utara (Sumut), Minggu (8/11).
Budi Karya didampingi Gubernur Sumut Edy Rahmayadi dan Pjs Wali Kota Medan Arief Trinugroho melakukan perjalanan menggunakan Kereta Api dari Stasiun Medan menuju Stasiun Lubuk Pakam.
"Petugas Kereta Api sudah menjalankan protokol kesehatan yang baik selama adanya lonjakan penumpang pada libur panjang yang lalu," kata Budi Karya. Dikutip dari Liputan6.com.
-
Bagaimana KAI Commuter menjaga kesehatan penumpang? KAI Commuter secara rutin melakukan pembersihan setelah rangkaian kereta selesai berdinas. Pembersihan juga dilakukan oleh petugas On Trip Cleaning Service selama di dalam perjalanan kereta.
-
Apa yang dilakukan oleh Pejabat Kemenhub? 'Kami menerima laporan kasus dugaan penistaan agama terlapornya saudara AK di laporan polisi tersebut,' kata Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Pol Ade Ary Syam Indradi saat dikonfirmasi di Jakarta, Jumat (17/5).
-
Stasiun kereta api mana di Sumatra Utara yang terhubung dengan rute kereta api Medan? Pasalnya, Sumatra memiliki rute kereta api yang melewati Medan, Siantar, Tebing Tinggi, Kisaran, Padang Halaban, Tanjung Balai, Batang Kuis, Lubuk Pakam, serta Rantau Prapat.
-
Kapan Stasiun Medan diresmikan? Dari sinilah didirikan Stasiun Medan yang diresmikan oleh DSM pada 25 Juli 1886.
-
Di mana Stasiun Medan berada? Salah satu bangunan peninggalan DSM yang sampai sekarang masih berdiri kokoh adalah Stasiun Medan. Saat ini, Stasiun Medan sudah menjadi stasiun utama milik PT KAI Divisi Regional I Sumatera Utara.
-
Bagaimana Kemenhub meningkatkan kualitas transportasi darat? Dengan tujuan menjadikan jalur darat sebagai akses utama bagi masyarakat, pemerintah terus berupaya untuk meningkatkan layanan dan mengatasi berbagai tantangan, seperti kemacetan lalu lintas dan polusi. Hal ini menunjukkan komitmen pemerintah dalam menciptakan sistem transportasi yang lebih baik untuk masa depan.
Dalam tinjauan ke Stasiun Medan dan Lubuk Pakam, Menhub mengecek fasilitas dan memastikan semua telah diterapkan protokol kesehatan seperti pengecekan suhu tubuh dan penyemprotan disinfektan. Dari sisi sarana dan prasarana, Menhub Budi Karya menganggap Stasiun Lubuk Pakam masih perlu diperbaiki.
"Saya sudah bicara dengan Pak Gubernur, pembangunan kita rencanakan jalur kereta api di aglomerasi Medan ini harus lebih baik. Sehingga, masyarakat Medan dan sekitarnya mayoritas menggunakan angkutan massal," katanya.
Budi Karya juga memberikan masker kepada pekerja proyek padat karya yang tengah mengerjakan perbaikan jalur Kereta Api Lintas Araskabu-Siantar. Masker tersebut dibagikan dengan sebuah pesan dari Presiden Joko Widodo.
"Saya kan tadi bagikan masker, pesan Pak Presiden kita harus terus membangun, jangan berhenti. Tapi protokol kesehatan harus tetap dijalankan," tambahnya.
(mdk/cob)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Menhub sempat melakukan rapat koordinasi untuk kelancaran perjalanan balik dari pelabuhan Bakauheni ke Pelabuhan Merak.
Baca SelengkapnyaMenhub minta KAI melakukan ramp check secara menyeluruh agar perjalanan selamat.
Baca SelengkapnyaBerbincang dengan Pemudik, Kapolri Jamin Mudik di Stasiun Senen Aman Tanpa Kejahatan
Baca SelengkapnyaPemerintah mengimbau sebisa mungkin masyarakat sudah memiliki tiket pada H-1 lebaran.
Baca SelengkapnyaIni berbeda jika dibandingkan dengan arus mudik 2023, di mana masyarakat banyak memilih siang hari.
Baca SelengkapnyaMenhub Budi Karya Sumadi memastikan kesiapan pelayanan angkutan penumpang Lebaran di Bandara ]asional Soekarno-Hatta
Baca SelengkapnyaBudi menerangkan, keberadaan rel layang juga memungkinkan untuk integrasi dengan KA Bandara Adi Soemarmo.
Baca SelengkapnyaListyo Sigit Prabowo bersama Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto dan Menhub Budi Karya mengecek kesiapan arus mudik Lebaran 2024
Baca SelengkapnyaBus tersebut tidak memiliki kelengkapan surat-surat seperti uji KIR, STNK.
Baca SelengkapnyaMasyarakat juga dapat berpartisipasi memantau kelaikan bus melalui website yang menjadi rujukan.
Baca SelengkapnyaKapolri menyempatkan untuk mengecek fasilitas yang ada di pos terpadu dan pos pelayanan.
Baca SelengkapnyaImbauan ini mengingat penularan Covid-19 dilaporkan kembali meningkat dalam beberapa waktu terakhir.
Baca Selengkapnya