Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Menkes: Cek kesehatan sopir tak mampu cegah kecelakaan

Menkes: Cek kesehatan sopir tak mampu cegah kecelakaan Arus Mudik Cikampek. ©2012 Merdeka.com/dwi narwoko

Merdeka.com - Jumlah kecelakaan musim mudik tahun ini mengalami peningkatan jika dibandingkan tahun sebelumnya. Khusus bus, padahal sopir-sopir sudah melalui pemeriksaan kesehatan sebelum mereka melakukan perjalanan.

Melihat kondisi itu, Menteri Kesehatan (Menkes), Nafsiah Mboi, merasa prihatin. Untuk itu, dirinya beserta seluruh jajaran pejabat Kemenkes akan melakukan evaluasi terkait penanganan korban kecelakaan.

"Kami memang sangat prihatin. Oleh karena itu kami akan melakukan evaluasi yang tentunya harus dijalankan secara menyeluruh," ujar Nafsiah usai halal bi halal di Gedung Kemenkes, Jl Rasuna Said, Jakarta, Senin (27/8).

Orang lain juga bertanya?

Nafsiah menambahkan, upaya mencegah kecelakaan seperti pemeriksaan kesehatan sopir nyatanya tidak cukup membantu.

"Ternyata kecelakaan lebih banyak. Kematian pun lebih banyak dibanding tahun lalu," keluhnya.

Menurut data yang dihimpun secara lintas sektor, angka kecelakaan tahun ini mengalami peningkatan yang cukup signifikan dibanding tahun lalu.

"Tahun lalu ada 400 kematian. Tahun ini 800 lebih angka kematian akibat kecelakaan saat mudik," terang Nafsiah.

Oleh karena itu, kata Nafsiah, pihaknya akan melakukan evaluasi posko kesehatan yang dibentuk saat mudik kemarin.

"Bagaimana kecepatan dan ketepatan penanganan korban kecelakaan," tandasnya. (mdk/lia)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Bukan Hanya Kendaraan, Petugas Juga Bakal Tes Kesehatan Sopir Jelang Mudik
Bukan Hanya Kendaraan, Petugas Juga Bakal Tes Kesehatan Sopir Jelang Mudik

Tes kesehatan akan dilakukan kepada para sopir khususnya angkutan umum

Baca Selengkapnya
Buntut Kecelakaan Tol Cipularang, Kemenhub Ambil Langkah Ini
Buntut Kecelakaan Tol Cipularang, Kemenhub Ambil Langkah Ini

Pemerintah mengimbau perusahaan angkutan untuk memastikan betul kendaraan dalam kondisi layak.

Baca Selengkapnya
Angka Kecelakaan Tinggi, Polisi Minta Masyarakat Tak Mudik Pakai Motor
Angka Kecelakaan Tinggi, Polisi Minta Masyarakat Tak Mudik Pakai Motor

Polisi menyampaikan, tidak ada larangan mudik menggunakan sepeda motor. Namun, sebaiknya dihindari.

Baca Selengkapnya
Siap-Siap! Polisi Bakal Razia Travel Gelap Saat Arus Balik Lebaran
Siap-Siap! Polisi Bakal Razia Travel Gelap Saat Arus Balik Lebaran

Menhub Budi mengusulkan Polisi melakukan razia mencari travel gelap saat arus balik lebaran.

Baca Selengkapnya
Mudik Lebaran 2023, Naik Sepeda Motor Bakal Disetop Polisi
Mudik Lebaran 2023, Naik Sepeda Motor Bakal Disetop Polisi

Kepolisian melihat banyak bahaya mengintai pemudik menggunakan sepeda motor. Terlebih bagi yang membawa anak-anak.

Baca Selengkapnya
Pesan Menhub Budi ke Pemudik: Jangan Naik Bus yang Pakai Sopir Tembak
Pesan Menhub Budi ke Pemudik: Jangan Naik Bus yang Pakai Sopir Tembak

Menhub Budi juga meminta para pemudik yang hendak berwisata agar tidak menggunakan bus pariwisata yang tidak layak.

Baca Selengkapnya
Kecelakaan di Jalan Tol Terus Meningkat, Truk Kelebihan Muatan dan Kelayakan Sopir Kembali Jadi Sorotan
Kecelakaan di Jalan Tol Terus Meningkat, Truk Kelebihan Muatan dan Kelayakan Sopir Kembali Jadi Sorotan

Jumlah ini meningkat di tahun 2023 menjadi 1.656 kecelakaan dengan korban meninggal dunia sebanyak 704 orang, 285 luka berat, dan 2.971 luka ringan.

Baca Selengkapnya
Uji KIR Bus Pariwisata Sulit Diawasi, Ternyata Ini Alasannya
Uji KIR Bus Pariwisata Sulit Diawasi, Ternyata Ini Alasannya

Kecelakaan bus pariwisata yang ditumpangi rombongan pelajar SMK Lingga Kencana Depok di kawasan Ciater, Subang, Jawa Barat, pada Sabtu (11/5) akibat rem blong.

Baca Selengkapnya
Aksi Jenderal Bintang Dua Cek Arus Mudik di Terminal, Ajak Ngobrol Sopir hingga 'Tos' dengan Anak Kecil
Aksi Jenderal Bintang Dua Cek Arus Mudik di Terminal, Ajak Ngobrol Sopir hingga 'Tos' dengan Anak Kecil

Hal itu untuk memastikan kesiapan arus mudik agar berjalan lancar

Baca Selengkapnya
Polisi Periksa Bus di Sumbar: Wajib Ada Surat Layak Berangkat dari Pihak Bengkel
Polisi Periksa Bus di Sumbar: Wajib Ada Surat Layak Berangkat dari Pihak Bengkel

Untuk mengantisipasi angkutan bus yang tidak layak namun tetap melakukan perjalanan.

Baca Selengkapnya
Menko PMK: Alhamdulillah Mudik Tahun Ini Angka Kecelakaan Turun 53%
Menko PMK: Alhamdulillah Mudik Tahun Ini Angka Kecelakaan Turun 53%

"Alhamdulillah mudik tahun ini mengalami penurunan angka kecelakaan, turun sampai sekitar 53 persen," kata Muhadjir

Baca Selengkapnya
Pesan Kapolri ke Pemudik: Jaga Keselamatan Guna Cegah Kecelakaan
Pesan Kapolri ke Pemudik: Jaga Keselamatan Guna Cegah Kecelakaan

Kapolri menyempatkan untuk mengecek fasilitas yang ada di pos terpadu dan pos pelayanan.

Baca Selengkapnya