Menko Luhut Sebut Vaksinasi Lansia Meningkat dan PON Papua Terkendali
Merdeka.com - Menteri Koordinator Maritim dan Investasi, Luhut Binsar Pandjaitan, mengklaim kebijakan perpanjangan PPKM mendongkrak angka vaksinasi pada lansia untuk wilayah Jawa dan Bali. Tidak hanya itu, sejak 13 September 2021 terjadi penurunan level PPKM hampir merata di wilayah Jawa dan Bali dari level 3 ke level 2.
"Follow up hasil minggu ini syarat minimum penurunan level PPKM dari 3 ke 2 sejak 13 September mampu mendongkrak vaksinasi lansia secara signifikan, vaksinasi dosis satu sampai 40 persen per 10 Oktober, itu baik 8 persen sejak 13 September," kata Luhut dalam jumpa persnya, Senin (11/10).
Selain soal vaksinasi lansia, Luhut juga menyatakan tidak ada peningkatan kasus konfirmasi signifikan di Jawa dan Bali seiring terjadinya mobilitas gelaran PON di Papua. Menurut dia, hal itu dapat menjadi pembelajaran saat gelaran serupa kembali dihelat.
-
Bagaimana cara meningkatkan ketahanan kesehatan melalui vaksin? Menkes Budi juga menambahkan, untuk mendukung ketahanan kesehatan, diperlukan penelitian yang berkelanjutan dan mengikuti perkembangan teknologi. Pemerintah melalui berbagai program terus mendorong pengembangan vaksin berbasis teknologi terkini.
-
Kapan waktu terbaik untuk melakukan imunisasi susulan? Dokter akan menilai waktu yang paling tepat untuk memberikan vaksin selanjutnya tanpa mengurangi efektivitasnya.
-
Kapan vaksin polio efektif? Jadi, jika seseorang terpapar virus polio di masa depan, sistem kekebalan tubuhnya sudah siap dan dapat melawan infeksi dengan lebih efektif.
-
Bagaimana cara orang tua melanjutkan imunisasi anak yang terlambat? Orang tua tetap bisa melanjutkan imunisasi anak dengan langkah-langkah yang tepat sesuai panduan dokter. Dengan demikian, menjaga kesehatan anak tetap menjadi prioritas utama, dan imunisasi adalah salah satu cara efektif untuk mencapainya.
-
Kapan HUT ke-9 PSI? Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Kaesang Pangarep berpidato pada HUT ke-9 PSI di Stadion Jatidiri, Semarang, Sabtu (9/12).
-
Kapan vaksin Mpox mulai digunakan di Indonesia? Pelaksanaan vaksinasi Mpox dengan MVA-BN sudah dilakukan sejak 2023, setelah ditemukannya kasus konfirmasi Mpox di Indonesia.
"Dalam penyelenggaraan PON tidak terjadi lonjakan kasus signifikan selama acara digelar. Pelaksanaan PON akan menjadi pembelajaran," ungkap Luhut.
Sebagai informasi, sampai hari ini yang terpapar Covid selama gelaran PON di Papua tercatat 80 orang. Luhut mengklaim, penanganan sudah dilakukan dengan cara terintegrasi. Sehingga tidak ada ledakan kasus yang terjadi.
"Ke depan kita dapat melakukan hal yang sama. Pemerintah akan mengeluarkan SE Satgas nomor 17 Tahun 2021 untuk mencegah terjadinya penyebaran kasus untuk seluruh panitia dan kontingen yang pulang ke daerah asal," tegas Luhut.
Reporter: M Radityo
Sumber: Liputn6.com
(mdk/lia)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Jokowi mengingatkan agar anak-anak harus mendapatkan vaksin polio sebanyak empat kali.
Baca SelengkapnyaKemenkes menyatakan Indonesia mulai memasuki era penuaan penduduk atau aging population
Baca SelengkapnyaHingga saat ini kasus cacar monyet di Indonesia masih tercatat 88 sejak tahun 2022 dan di tahun 2023 sempat naik, kemudian turun lagi pada tahun 2024.
Baca SelengkapnyaKegiatan ini dilakukan secara massal dan serentak sebagai bentuk penanggulangan kejadian luar biasa atau KLB Polio.
Baca SelengkapnyaRencana pemberian booster ketiga ini buntut kembali meningkatnya kasus Covid-19.
Baca SelengkapnyaUntuk mencegah terjadinya Kejadian Luar Biasa (KLB), pemerintah terus mendorong program imunisasi polio dengan menggelar PIN.
Baca SelengkapnyaSejak 27 November sampai 3 Desember kenaikan sebanyak 30 persen.
Baca SelengkapnyaJokowi berharap masyarakat Indonesia bisa bebas dari stunting.
Baca SelengkapnyaPemkot Tarakan melaksanakan Kick Off pelaksanaan Pekan Imunisasi Nasional (PIN) Polio 2024.
Baca SelengkapnyaKetahui jadwal pelaksanaan PIN Polio Tahap 2, di mana bisa memperolehnya, serta ditujukan pada siapa saja.
Baca SelengkapnyaTotal jenis vaksin yang diberikan pada anak saat ini adalah 14.
Baca SelengkapnyaTerkait mobilisasi orang yang banyak berpotensi terjadi pada liburan Natal dan Tahun Baru, pemerintah belum mengeluarkan kebijakan pembatasan perjalanan.
Baca Selengkapnya