Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Menko PMK Dukung Pariwisata Modern, Tapi Jangan Lupakan Tradisi Lokal

Menko PMK Dukung Pariwisata Modern, Tapi Jangan Lupakan Tradisi Lokal Menko PMK Muhadjir Effendy di Balai Kota Solo. ©2021 Merdeka.com/Arie Sunaryo

Merdeka.com - Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK), Muhadjir Effendy mengatakan, kehadiran Sirkuit Mandalika bisa membantu kesejahteraan dan kemakmuran masyarakat. Khusus untuk sektor pariwisata.

Muhadjir berharap, tidak hanya sirkuit yang menjadi kebanggaan bangsa, tetapi adat istiadat, serta industri kerajinan akan menjadi daya tarik tersendiri bagi siapapun yang datang ke NTB.

"Sektor pariwisata di NTB penting untuk mulai berjalan meski di tengah pandemi Covid-19. Nanti pembangunan dan rehabilitasi rumah-rumah adat di NTB bisa dilakukan. Sehingga bukan saja sirkuit yang kita tonjolkan, namun juga budaya, rumah adat, dan tenun juga kita maksimalkan," jelas Muhadjir, Senin (23/11).

Orang lain juga bertanya?

Sirkuit Mandalika dianggap menjadi salah satu aspek yang lahir dari gagasan revolusi mental. Momentum ini membuka gerbang pariwisata Indonesia di mata dunia. Selain itu, keberadaan Sirkuit Internasional Mandalika juga diharapkan mampu menopang perekonomian Indonesia dengan datangnya para wisatawan mancanegara.

Muhadjir mengharapkan, bukan hanya Lombok dan destinasi wisata prioritas lainnya yang akan dilirik oleh turis mancanegara. Namun berbagai macam objek wisata di daerah lain dapat dimaksimalkan untuk menarik perhatian mata dunia yang bertujuan untuk memajukan perekonomian Indonesia.

Pengamat Politik dari IndoStrategi, Arif Nurul Imam, mengatakan Gerakan Nasional Revolusi Mental (GNRM) berhasil membangun semangat gotong royong di tengah gempuran masyarakat yang makin individualis.

“Hampir pasti ada dampak positifnya. Memang tidak terlihat langsung secara kasat mata, melainkan bisa kita lihat dari tumbuhnya kesadaran kolektif di tengah masyarakat. Kita tentu bisa berdebat soal ini, namun indikator itu bisa kita lihat. Misalnya, tumbuhnya gerakan kolektif, tumbuhnya kesadaran gotong-royong di tengah gempuran individualisme,” ungkapnya.

Hal senada juga diungkapkan Pengamat Kebijakan Publik, Trubus Rahadiansyah. Dia mengatakan, GNRM mampu membangun karakteristik manusia yang lebih modern.

“Dampak positif dari gagasan revolusi mental ini tentu bisa dilihat dari semangat gotong royong yang baik. Hal itu bisa dibuktikan dengan pergelaran Pilkada Serentak di akhir tahun 2020 yang berjalan dengan sukses,” kata dia.

Namun, menurut Trubus, pemerintah harus terus melakukan evaluasi agar gagasan revolusi mental bisa berjalan sebagaimana mestinya. Evaluasi yang harus dilakukan misalnya, kolaborasi antara pusat dan daerah, agar informasi yang keluar dari pusat dapat dicerna oleh masyarakat yang ada di daerah. (mdk/rnd)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Provinsi NTB Raih Merdeka Awards 2023, Sirkuit Mandalika Jadi Magnet Wisatawan Dunia
Provinsi NTB Raih Merdeka Awards 2023, Sirkuit Mandalika Jadi Magnet Wisatawan Dunia

Salah satu ikon terpopuler di sana adalah Destinasi Pariwisata Super Prioritas Mandalika.

Baca Selengkapnya
Jasa Rara 'Pawang Hujan' Tak Diperlukan Lagi saat MotoGP Mandalika 2023
Jasa Rara 'Pawang Hujan' Tak Diperlukan Lagi saat MotoGP Mandalika 2023

Wamen BUMN sebut ITDC melalui MotoGP 2023 ingin membuat Mandalika sebagai destinasi sport tourism berkelas dunia.

Baca Selengkapnya
Erick Thohir Target Perputaran Uang MotoGP Mandalika 2024 Tembus Rp4 Triliun
Erick Thohir Target Perputaran Uang MotoGP Mandalika 2024 Tembus Rp4 Triliun

Perhelatan kelas dunia ini juga menjadi peluang besar bagi Sport Tourism di Indonesia, yang berpotensi menjadi penyumbang devisa yang signifikan bagi negara.

Baca Selengkapnya
Menko PMK Minta Putra Daerah Ikut Berperan Majukan Kabupaten Manggarai Barat
Menko PMK Minta Putra Daerah Ikut Berperan Majukan Kabupaten Manggarai Barat

Perkembangan dari Manggarai Barat tidak boleh lepas dari masyarakat

Baca Selengkapnya
Ini Tiga Modal Dasar yang Diperlukan untuk Pengembangan Sektor Wisata Daerah
Ini Tiga Modal Dasar yang Diperlukan untuk Pengembangan Sektor Wisata Daerah

“Ketiga modal ini sudah bisa dikemas menjadi paket wisata untuk menarik kunjungan wisatawan," kata Sandiaga.

Baca Selengkapnya
Warisan Jokowi Ini Diklaim Mengubah Nasib UMKM Menjadi Lebih Baik
Warisan Jokowi Ini Diklaim Mengubah Nasib UMKM Menjadi Lebih Baik

KEK Mandalika diproyeksikan menarik investasi sebesar Rp28,63 triliun pada 2030.

Baca Selengkapnya
Menko PMK Pesan ke Mahasiswa: Sekarang Niatnya Bukan Cari Kerja, Tapi Ciptakan Lapangan Kerja
Menko PMK Pesan ke Mahasiswa: Sekarang Niatnya Bukan Cari Kerja, Tapi Ciptakan Lapangan Kerja

Muhadjir mengatakan, pertumbuhan ekonomi semakin membaik. Namun yang perlu jadi catatan, ketimpangan ekonomi justru meningkat.

Baca Selengkapnya
Jokowi Pastikan Ajang MotoGP di Mandalika Tetap Berlanjut Tahun Depan
Jokowi Pastikan Ajang MotoGP di Mandalika Tetap Berlanjut Tahun Depan

Dia mengatakan persiapan ajang MotoGP Indonesia ini cukup baik, karena telah banyak dilakukan perbaikan dan berbagai fasilitas sudah dilengkapi.

Baca Selengkapnya
Pj Gubernur Kaltim Dorong Dinas Pariwisata Maksimalkan Potensi Wisata dengan Hadirnya IKN
Pj Gubernur Kaltim Dorong Dinas Pariwisata Maksimalkan Potensi Wisata dengan Hadirnya IKN

Keberadaan Ibu Kota Nusantara di Provinsi Kalimantan Timur membuka peluang banyak hal bagi penduduk lokal.

Baca Selengkapnya
Banyak Pihak Sebut Sirkuit Mandalika Bakal Mangkrak dan Tak Berguna, Erick Thohir Beri Jawaban Menohok
Banyak Pihak Sebut Sirkuit Mandalika Bakal Mangkrak dan Tak Berguna, Erick Thohir Beri Jawaban Menohok

Sirkuit Mandalika juga telah mendapatkan kontrak hingga 10 tahun untuk ajang MotoGP.

Baca Selengkapnya
Jadi Magnet Dunia, Geliat Roda Ekonomi Mandalika Disambut Penuh Syukur oleh Warga
Jadi Magnet Dunia, Geliat Roda Ekonomi Mandalika Disambut Penuh Syukur oleh Warga

Ajang MotoGP menjadi magnet yang membuat penonton dari seluruh dunia datang ke Mandalika sekaligus menghidupkan roda perekonomian masyarakat.

Baca Selengkapnya
Intip Upaya BRI Memberdayakan UMKM di Tengah Kesuksesan Perhelatan MotoGP Mandalika 2024
Intip Upaya BRI Memberdayakan UMKM di Tengah Kesuksesan Perhelatan MotoGP Mandalika 2024

BRI menyediakan fasilitas transaksi non-tunai di berbagai tenant UMKM di area sirkuit Mandalika.

Baca Selengkapnya