Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Menteri Anies: Muhammadiyah peran besar dalam pendidikan Indonesia

Menteri Anies: Muhammadiyah peran besar dalam pendidikan Indonesia Menteri Anies Baswedan. ©2014 merdeka.com/muhammad luthfi rahman

Merdeka.com - Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Anies Baswedan menyatakan Muhammadiyah memiliki banyak peran bagi kemajuan Indonesia. Terutama, dukungan dalam sektor pendidikan yang merupakan buah pikiran tokoh-tokoh Muhammadiyah.

"Bangsa ini punya hutang banyak terkait pendidikan. (Keunggulannya) tokoh-tokohnya tidak tersentral pada satu dua orang, stok pemimpinnya banyak. Meritokrasi itu karakter Muhammadiyah (patut dicontoh)," kata Anies di Lapangan Karebosi, Makassar, Senin (3/8).

Sementara, Menteri Agama Lukman Hakim Syaifudin menyatakan Muhammadiyah adalah organisasi Islam yang besar di Indonesia. Banyaknya badan amal usaha membantu pemerintah mensejahterakan rakyat.

Orang lain juga bertanya?

"Muhammadiyah ini lah organisasi yang memiliki amal usaha terbanyak di Indonesia bahkan di dunia. Betapa banyak rumah sakit, sekolah-sekolah dan berbagai macam bentuk kegiatan kemasyarakatan sosial, pendidikan dan kesehatan. Tentu pemerintah sangat bersyukur kontribusi Muhammadiyah selama ini yang luar biasa," terang dia.

Lanjut dia, Muhammadiyah adalah salah satu mitra strategis pemerintah. Maka dari itu masukan dari Muhammadiyah untuk kemajuan bangsa sangat dibutuhkan.

"Pemerintah menganggap Muhammadiyah sebagai organisasi yang sangat strategis dan selalu memberikan masukan yang konstruktif. Amar ma'ruf nahi munkar itu lah wujud kemitraan strategis konstruktif, pemerintah membutuhkan organisasi keagamaan seperti Muhammadiyah," pungkas dia.

Sistem pemilihan pimpinan Muhammadiyah melalui proses panjang. Pada sidang tanwir telah memutuskan sebanyak 39 nama calon ketua umum. Berikutnya, 39 nama itu dibawa ke Muktamar Muhammadiyah untuk dipilih menjadi 13 nama. Yang menentukan 13 nama itu adalah 2.600 pemilik suara. Pemilihan akan dilakukan pada 5 Agustus 2015.

(mdk/gil)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
PP Muhammadiyah Temui Jokowi, Sampaikan Terima Kasih dan Penghargaan
PP Muhammadiyah Temui Jokowi, Sampaikan Terima Kasih dan Penghargaan

Program-program kerjasama Muhammadiyah dengan pemerintah berjalan baik hingga ke kawasan-kawasan terjauh, terdepan, dan tertinggal.

Baca Selengkapnya
Cak Imin Ingin Rekrut Menteri Pendidikan Selevel Anies Baswedan Bila Menang Pilpres 2024
Cak Imin Ingin Rekrut Menteri Pendidikan Selevel Anies Baswedan Bila Menang Pilpres 2024

Sosok Menteri Pendidikan harus punya pengalaman di bidang akademik dan memiliki inovasi.

Baca Selengkapnya
Cak Imin Puji Anies di Dunia Pendidikan: Insyaallah Guru Jadi Presiden 2024
Cak Imin Puji Anies di Dunia Pendidikan: Insyaallah Guru Jadi Presiden 2024

Cak Imin berjanji, perjuangan untuk menghadirkan kualitas pendidikan yang unggul itu bakal dimulai tepat setelah AMIN menjadi presiden terpilih pada 2024.

Baca Selengkapnya
Abdul Mu'ti Tanya Jatah Menteri Pendidikan untuk Muhammadiyah, Begini Jawaban Prabowo
Abdul Mu'ti Tanya Jatah Menteri Pendidikan untuk Muhammadiyah, Begini Jawaban Prabowo

Prabowo berjanji akan memberikan kursi menteri pada putra putri terbaik bangsa, termasuk dari Muhammadiyah.

Baca Selengkapnya
Jadi Mendikdasmen, Ini Pemikiran Abdul Mu’ti dalam Pendidikan
Jadi Mendikdasmen, Ini Pemikiran Abdul Mu’ti dalam Pendidikan

Abdul Mu'ti mengaku memiliki kedekatan khusus dengan Nadiem Makarim. Dia merasa antara dirinya dan Nadiem Makarim tidak ada jarak.

Baca Selengkapnya
VIDEO: No Debat! Anies Tajam Bicara Pendidikan, Prabowo Kalem Bilang Bagus dan Setuju
VIDEO: No Debat! Anies Tajam Bicara Pendidikan, Prabowo Kalem Bilang Bagus dan Setuju

Anies pun ingin agar para guru dan dosen lebih diperhatikan sehingga bisa lebih fokus mengajar.

Baca Selengkapnya
Din Syamsuddin: Saya Haqqul Yakin Warga Muhammadiyah Dukung Anies-Cak Imin
Din Syamsuddin: Saya Haqqul Yakin Warga Muhammadiyah Dukung Anies-Cak Imin

Din menyatakan keyakinannya bahwa warga Muhammadiyah dukung Anies-Cak Imin depan Ketua Umum PKS.

Baca Selengkapnya
Nadiem Out! Abdul Mu’ti Diberi Kursi Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah
Nadiem Out! Abdul Mu’ti Diberi Kursi Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah

Mu’ti mengaku mendapatkan amanat untuk memajukan pendidikan. Karena pendidikan menjadi kunci membangun Indonesia.

Baca Selengkapnya
Kisah Mahmud Yunus, Ahli Tafsir Al-Qur'an Asal Minangkabau yang Berjasa Mengembangkan Pelajaran Islam di Indonesia
Kisah Mahmud Yunus, Ahli Tafsir Al-Qur'an Asal Minangkabau yang Berjasa Mengembangkan Pelajaran Islam di Indonesia

Seorang ahli ulama dan tafsir Al-Qur'an ini begitu berjasa terhadap pelajaran Agama Islam agar bisa tercantum di kurikulum nasional.

Baca Selengkapnya
Mahfud MD Bicara Perjuangan Kiai Abdul Hamid Pasuruan: Kaum Muslim Hidup Maju di Indonesia
Mahfud MD Bicara Perjuangan Kiai Abdul Hamid Pasuruan: Kaum Muslim Hidup Maju di Indonesia

Mahfud memandang ada peran ulama termasuk santri-santri dari kiai Hamid memperjuangkan Indonesia merdeka.

Baca Selengkapnya
1 Agustus 1886 Kelahiran KH Ahmad Dahlan, Pendiri Organisasi Muhammadiyah
1 Agustus 1886 Kelahiran KH Ahmad Dahlan, Pendiri Organisasi Muhammadiyah

Pada tahun 1912, ia mendirikan Muhammadiyah yang kini menjadi salah satu organisasi Islam terbesar Indonesia.

Baca Selengkapnya
Anies Ingin Gratiskan PPB untuk Tanah Sekolah Swasta: Kita Ini Pelit, Padahal Mereka Mendidik Anak Kita
Anies Ingin Gratiskan PPB untuk Tanah Sekolah Swasta: Kita Ini Pelit, Padahal Mereka Mendidik Anak Kita

Anies menambahkan, tanah negara yang dipakai oleh swasta tidak akan hilang ketimbang dipakai oleh investor asing karena dapat hilang kapan saja.

Baca Selengkapnya