Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Meski belum siap, tol Solo-Kertosono tetap dibuka saat arus mudik

Meski belum siap, tol Solo-Kertosono tetap dibuka saat arus mudik Tol Solo-Kertosono. ©2016 Merdeka.com

Merdeka.com - Tol Solo-Kertosono (Soker) tetap akan dibuka saat arus mudik dan balik Lebaran 2016 meski secara fisik pembangunannya belum rampung. Pelaksana proyek dalam beberapa hari terakhir harus melakukan pengecoran jalan sepanjang 3,9 kilometer yang tersebar dari Klodran Colomadu hingga Pungkruk Kabupaten Sragen.

Salah satu petugas pelaksana proyek, Sarjani mengatakan, pengecoran sifatnya hanya sementara. Hanya untuk menyambungkan ruas-ruas yang sebelumnya terpotong agar bisa dilintasi kendaraan.

"Ketebalan cor hanya sekitar 6 cm saja, cukup untuk dilalui kendaraan roda empat dalam jumlah yang cukup banyak," ujar Sarjani, saat ditemui wartawan Rabu (22/6) siang.

Saat arus mudik nanti, ruas tol Solo-Sragen yang baru bisa dilewati hanya 25 kilometer. Meski bisa dilewati menurutnya kondisi jalan masih seadanya, sehingga pengguna jalan harus ekstra berhati-hati. Dikhawatirkan terjadi kecelakaan atau hal-hal yang tidak diinginkan lainnya.

"Sampai siang ini progresnya sudah mencapai 90-95 persen, jadi sebelum arus mudik sudah bisa digunakan," imbuhnya.

Kasatlantas Polres Karanganyar, AKP Suryo Wibowo menjelaskan, ruas tol Solo-Sragen hanya bisa dilalui kendaraan pribadi roda empat. Sedangkan kendaraan berukuran besar tidak bisa melewati ruas tersebut karena kondisi cor sementara tipis. Selain itu pengoperasian tol hanya dibatasi pada pukul 06.00 WIB hingga 18.00 WIB. (mdk/noe)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Tol Solo-Yogyakarta Sepanjang 22 Kilometer Dibuka Fungsional Lebaran 2024
Tol Solo-Yogyakarta Sepanjang 22 Kilometer Dibuka Fungsional Lebaran 2024

Tanggal 5-11 April, tol Solo-Yogyakarta ruas Kartasura-Klaten akan diberlakukan satu arah untuk pemudik arah selatan.

Baca Selengkapnya
Ruas Tol Solo-Yogyakarta Sepanjang 13 Km Dibuka Fungsional Selama Libur Nataru
Ruas Tol Solo-Yogyakarta Sepanjang 13 Km Dibuka Fungsional Selama Libur Nataru

Ruas tol Solo-Yogyakarta sepanjang 13 kilometer akan dibuka fungsional selama libur Natal dan Tahun Baru, mulai 22 Desember 2023 hingga 3 Januari 2024.

Baca Selengkapnya
Minim Sarana Tol Fungsional Solo-Yogyakarta Hanya Bisa Dilintasi Pagi Sampai Sore
Minim Sarana Tol Fungsional Solo-Yogyakarta Hanya Bisa Dilintasi Pagi Sampai Sore

Pemberlakuan jalur tol fungsional akan dimulai pukul 06.00 sd 17.00 WIB

Baca Selengkapnya
Pemudik Harus Istirahat, Ini Titik Lelah yang Melintas di Tol Trans Jateng
Pemudik Harus Istirahat, Ini Titik Lelah yang Melintas di Tol Trans Jateng

Ruas tol lainnya yang memicu sopir kehabisan tenaga yakni ruas Tol Semarang-Solo.

Baca Selengkapnya
Hari Pertama Dibuka Fungsional, Tol Solo-Jogja Dilewati 3.678 Kendaraan
Hari Pertama Dibuka Fungsional, Tol Solo-Jogja Dilewati 3.678 Kendaraan

Pembukaan ruas tol untuk mengurai kemacetan di simpang tiga Kartasura hingga Solo.

Baca Selengkapnya
Kabar Gembira! Tol Solo-Yogyakarta Dibuka Fungsional Selama Libur Nataru & Catat Jamnya
Kabar Gembira! Tol Solo-Yogyakarta Dibuka Fungsional Selama Libur Nataru & Catat Jamnya

Ruas tol yang akan dibuka fungsional mulai dari gerbang Colomadu hingga bakal exit tol di Desa Karanganom, Ceper Klaten sepanjang 13 kilometer.

Baca Selengkapnya
Menyusuri Jalan Tol Fungsional Jogja-Solo, Dibuka Gratis Sampai 3 Januari 2024
Menyusuri Jalan Tol Fungsional Jogja-Solo, Dibuka Gratis Sampai 3 Januari 2024

Jalan bebas hambatan ini dibuka sejauh 13 kilometer mulai dari Kartasura hingga Karanganom, Klaten.

Baca Selengkapnya
Jalan Tol Solo-Jogja Dibuka 25 Kilometer saat Puncak Arus Mudik, Begini Penampakannya
Jalan Tol Solo-Jogja Dibuka 25 Kilometer saat Puncak Arus Mudik, Begini Penampakannya

Ruas jalan tol sepanjang 3 km dibuka sementara untuk mengurai kemacetan

Baca Selengkapnya
Jasa Marga Prediksi 15.000 Kendaraan Padati Tol Solo-Yogyakarta Saat Libur Nataru
Jasa Marga Prediksi 15.000 Kendaraan Padati Tol Solo-Yogyakarta Saat Libur Nataru

Tol Solo-Yogyakarta beroperasi fungsional mulai 22 Desember 2023.

Baca Selengkapnya
Arus Balik Masih Sepi, One Way dari Tol Kalikangkung hingga Cipali Siang Ini Ditunda
Arus Balik Masih Sepi, One Way dari Tol Kalikangkung hingga Cipali Siang Ini Ditunda

Untuk one way dari KM 414 ke KM 72 sesuai jadwal jam 14.00 WIB sementara tidak laksanakan

Baca Selengkapnya
Tol Klaten-Prambanan Dibuka Dua Arah, ini Kendaraan yang Boleh Lewat
Tol Klaten-Prambanan Dibuka Dua Arah, ini Kendaraan yang Boleh Lewat

Pengoperasian jalur fungsional tanpa tarif tersebut untuk mendukung pelayanan optimal bagi masyarakat yang melakukan perjalanan mudik.

Baca Selengkapnya
Pemudik Harus Tahu,  Ini 4 Skenario Rekayasa Lalu Lintas di Exit Tol Fungsional Klaten
Pemudik Harus Tahu, Ini 4 Skenario Rekayasa Lalu Lintas di Exit Tol Fungsional Klaten

PT Jasamarga Jogja Solo (JMJ) melakukan telah pengecekan kesiapan jalan tol Solo-Yogyakarta.

Baca Selengkapnya