Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Moeldoko sebut produk inovatif akan dikembangkan di era Jokowi

Moeldoko sebut produk inovatif akan dikembangkan di era Jokowi Iwan Fals di Mabes TNI Cilangkap. ©2014 merdeka.com/muhammad luthfi rahman

Merdeka.com - Panglima TNI Jenderal Moeldoko mengatakan, setiap produk inovatif yang diciptakan finalis Inovasi Panglima TNI 2014 akan terus dikembangkan. Salah satu produk itu adalah pesawat tanpa awak (drone).

"Hal-hal baru akan kita perdalam lagi. Panglima TNI memiliki komitmen tinggi pasti akan kita kembangkan. Panglima TNI menjamin sesuatu yang bermanfaat di Indonesia pasti akan dikembangkan," kata Moeldoko di Mabes TNI di Cilangkap, Minggu (12/10).

Dia menjamin, setiap produk inovatif tersebut akan terus dilanjutkan di pemerintahan Presiden Joko Widodo (Jokowi). "Saya pastikan inovasi-inovasi yang kita temukan pasti akan kita tindaklanjuti. Mengurai ketergantungan dan harga murah," ujar Moeldoko.

Peserta Penghargaan Inovasi Panglima TNI 2014 terdiri dari 120 finalis Lomba Kreativitas Karya Cipta Teknologi (KCT) dan Karya Tulis Ilmiah (KTI). Seleksi tahap I, 18 Agustus sampai 20 September 2014 seleksi tahap II, 1 sampai dengan 3 Oktober 2014 di Pusdiklat PNS Mabes TNI Jati Makmur.

Pada tahap kedua diseleksi 38 karya, dengan rincian 13 karya dari TNI AD, 7 karya dari TNI AL, dan 18 karya dari TNI AU. Dilanjutkan seleksi oleh dewan juri pada tanggal 6 dan 7 Oktober 2014.

Jenis penghargaan ada 3, tiga penghargaan inovasi alutsista TNI, tiga penghargaan inovasi TNI non alutsista, dua penghargaan inovasi TNI dan Pemerintah Daerah. Dua penghargaan inovasi (ko-inovasi) TNI dan individu/ tim/ organisasi/ lembaga publik di luar TNI.

(mdk/ren)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Jokowi Ungkap Peluang Industri Pertahanan Indonesia
Jokowi Ungkap Peluang Industri Pertahanan Indonesia

Jokowi minta jajarannya untuk mencari mitra kerja dan menjalin kerja sama dengan pihak lain.

Baca Selengkapnya
Moeldoko ke Pensiunan Jenderal: Jangan Sampai Gara-gara Politik kita Terpecah
Moeldoko ke Pensiunan Jenderal: Jangan Sampai Gara-gara Politik kita Terpecah

Moeldoko bertemu dengan purnawirawan TNI Akabri angkatan 81.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Presiden Jokowi Singgung Anies, Prabowo, Ganjar: Pasti Melanjutkan, Tak Akan Berani!
VIDEO: Presiden Jokowi Singgung Anies, Prabowo, Ganjar: Pasti Melanjutkan, Tak Akan Berani!

Jokowi lantas meminta Mendikbud Nadiem Makarim menganggarkan dana riset dan pengembangan besar-besaran.

Baca Selengkapnya
Makna Jokowi Naik Mobil Berpelat Indonesia Disopiri Prabowo Didampingi Erick Thohir
Makna Jokowi Naik Mobil Berpelat Indonesia Disopiri Prabowo Didampingi Erick Thohir

Presiden Jokowi naik mobil maung berpelat Indonesia. Disopiri Prabowo dan ditemani Erick Thohir.

Baca Selengkapnya
Moeldoko Doakan Hasil Kerja Jokowi Jadi Warisan Berharga Indonesia
Moeldoko Doakan Hasil Kerja Jokowi Jadi Warisan Berharga Indonesia

Menurut dia, setiap waktu yang dilalui bersama Presiden merupakan kesempatan berharga.

Baca Selengkapnya
Momen Presiden Jokowi Sampaikan Terima Kasih Khusus untuk Prabowo Subianto di HUT ke-79 TNI
Momen Presiden Jokowi Sampaikan Terima Kasih Khusus untuk Prabowo Subianto di HUT ke-79 TNI

Di tangan Prabowo, kata Jokowi, pertahanan Indonesia berhasil ditingkatkan sehingga sangat siap menghadapi berbagai macam tantangan.

Baca Selengkapnya
Jokowi Heran Banyak Penemuan Aneh: Jam Tangan Tenaga Keringat, Ini Apa?
Jokowi Heran Banyak Penemuan Aneh: Jam Tangan Tenaga Keringat, Ini Apa?

Jokowi mengatakan, Indonesia bakal menghadapi bonus demografi pada tahun 2030.

Baca Selengkapnya
Jokowi Sebut Filipina Pakai Alutsista Buatan Indonesia
Jokowi Sebut Filipina Pakai Alutsista Buatan Indonesia

Jokowi mengapresiasi kepercayaan pemerintah Filipina terhadap produk buatan Indonesia.

Baca Selengkapnya
Jokowi: Filipina Percaya dan Puas dengan Produk Pertahanan Indonesia
Jokowi: Filipina Percaya dan Puas dengan Produk Pertahanan Indonesia

Indonesia turut menawarkan pesawat CN2335-220 produksi PTDI.

Baca Selengkapnya
Jokowi Pede Program Pemerintahannya Bakal Dilanjutkan Prabowo
Jokowi Pede Program Pemerintahannya Bakal Dilanjutkan Prabowo

Jokowi menyebut, meski presiden akan berganti, dia menjamin program pemerintah sekarang bakal dilanjutkan.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Depan Pejabat Penting Negara, Jokowi Titip Pesan ini Jelang Pensiun Jadi Presiden
VIDEO: Depan Pejabat Penting Negara, Jokowi Titip Pesan ini Jelang Pensiun Jadi Presiden

Menurutnya, Indonesia harus mampu memanfaatkan potensi besar digital Indonesia untuk membawa kemajuan

Baca Selengkapnya
Menperin Agus Tegaskan Gaikindo Bakal Mewujudkan Kehadiran Mobil Nasional
Menperin Agus Tegaskan Gaikindo Bakal Mewujudkan Kehadiran Mobil Nasional

Realisasi mobil nasional Indonesia kerap digarap serius oleh pemerintah. Yuk simak selengkapnya!

Baca Selengkapnya