MOS dihapus, Ahok puji Anies ingin sekolah negeri rasa internasional
Merdeka.com - Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama atau biasa disapa Ahok mengapresiasi Surat edaran Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan tentang penerapan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) atau yang biasa disebut MOS. Menurutnya, pola dan sistem yang diterapkan oleh Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Anies Baswedan di sekolah-sekolah negeri seperti yang selama ini diterapkan di sekolah internasional.
"Ini sudah bagus, saya kira sekolah internasional itu polanya seperti ini. Jadi sekolah internasional selalu imbau, mewajibkan orangtua dampingi dan ketemu gurunya (wali kelas) untuk duduk, ngomong, termasuk lihat orientasi potensi anak seperti apa," tutur Basuki di Balaikota Jakarta, Senin (18/7).
Mantan Bupati Belitung Timur itu melanjutkan, perpeloncoan di sekolah internasional tidak dibenarkan. Di hari pertama sekolah hanya pengenalan lingkungan sekolah, kegiatan ekstrakurikuler yang ada untuk menyalurkan minat dan bakat anak.
-
Di mana Anies Baswedan bersekolah? Berikut riwayat pendidikan Anies BaswedanTK Masjid SyuhadaSD Laboratori YogyakartaSMPN 5 YogyakartaSMAN 2 YogyakartaStudi Asia di Universitas Shopia, Tokyo, Jepang (1993)S1 Fakultas Ekonomi UGM, Yogyakarta (1995)S2 di Universitas Maryland, College Park, Amerika Serikat (1998)S3 di Northern Illinois University, Amerika Serikat (2004)
-
Kapan Anies Baswedan menjadi Rektor? Pada 15 Mei 2007, Anies secara resmi dilantik menjadi Rektor Universitas Paramadina.
-
Bagaimana Anies berinteraksi dengan mahasiswa? Saya berdiskusi, bertukar pikiran, dan saling belajar. Karena pertanyaan-pertanyaan yang diberikan membutuhkan waktu sebelum menjawab,' ujarnya.
-
Apa nama lengkap Anies Baswedan? Anies Baswedan, dengan nama lengkap Anies Rasyid Baswedan, merupakan salah satu kandidat presiden untuk tahun 2024, dilahirkan di Kuningan pada tanggal 7 Mei 1969.
-
Apa yang dilakukan Anies di kampus? Bagi Anies, undangan untuk berdialog dengan mahasiswa di banyak kampus merupakan hal yang penting. Menurutnya, di genggaman anak-anak mudalah masa depan demokrasi ditentukan.
-
Apa yang disinggung Anies Baswedan? Anies Baswedan menyinggung soal pemimpin yang tidak memenuhi janjinya.
"Pak Anies bisa lihat luar negeri bisa maju karena ada sistem yang bener, kita masih ada sistem yang kurang tepat," ujarnya.
Ahok menilai konsep yang diterapkan Menteri Anies saat ini meniru sistem yang diterapkan di luar negeri.
"Nah Pak Anies ini konsepnya bagus, dia kan lulusan luar kan. Makanya Pak Anies ingin samakan bangsa kita dengan luar negeri, nah berarti metodenya perlu dipelajari seperti apa? Negeri Skandivania kan bagus-bagus tuh," tutup Ahok.
(mdk/noe)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Anies menilai kesuksesan pendidikan ditentukan oleh guru yang berkualitas, bukan kurikulum yang diotak-atik.
Baca SelengkapnyaSosok Menteri Pendidikan harus punya pengalaman di bidang akademik dan memiliki inovasi.
Baca SelengkapnyaAnies Baswedan mengajak seluruh warga Maluku Utara (Malut) untuk mendukung perubahan.
Baca SelengkapnyaPadahal, dia menilai guru berperan penting karena membantu negara membangun kualitas manusia.
Baca SelengkapnyaCalon presiden nomor urut 1, Anies Baswedan bersilaturahmi dengan para ulama di Hotel Abadi Suite, Kamis (14/12) sore.
Baca SelengkapnyaUsulan itu dibahas ketika dirinya masih menjabat menteri pendidikan
Baca SelengkapnyaAHY menyinggung IKN yang dikhawatirkan mangkrak hingga rakyat menderita.
Baca SelengkapnyaMasa depan tidak ada yang tahu, seperti kisah pria satu ini.
Baca SelengkapnyaBerikut sosok yang sering mendapat beasiswa di luar negeri kini menjadi Capres 2024.
Baca SelengkapnyaAnies Baswedan mengunjungi SMP Negeri 5 Yogyakarta yang merupakan tempatnya dulu bersekolah, Senin (24/7).
Baca SelengkapnyaCak Imin lantas berkelakar kalau ingin menjadi calon presiden harus dipecat dahulu.
Baca SelengkapnyaAnies mempertanyakan komitmen pemerintah menjadikan pembangunan manusia sebagai prioritas.
Baca Selengkapnya