Mudik & libur panjang, alasan Korlantas jalur Brebes macet total
Merdeka.com - Kabag Ops Korlantas Polri Kombes Benyamin menjelaskan alasan terjadinya macet parah di Tol Brebes Timur, Exit Brebes Timur tujuan Tegal, Pemalang dan Slawi. Menurut dia, peningkatan jumlah pemudik dan libur akhir pekan yang berdekatan dengan hari raya Idul Fitri menjadi alasan kenapa Tol Brebes mengalami kemacetan parah.
"Karena memang di samping ada peningkatan pemudik ini juga libur panjang dan semua masyarakat memilih berangkat dari Jumat malam, Sabtu dan Minggu. Ini memang sesuai dengan prediksi kita," kata Benyamin saat dihubungi wartawan, Jakarta, Senin (4/7).
Dia mengatakan, selain volume kendaraan yang meningkat, dekatnya jarak exit tol Brebes dengan jalur Pantura pun mempengaruhi terjadinya macet. Namun, sejumlah personel telah diterjunkan ke lapangan untuk mengurai kemacetan tersebut.
-
Kenapa mudik lebaran bisa bikin jantung bermasalah? Mudik Lebaran adalah saat yang sangat dinantikan oleh banyak orang untuk kembali ke kampung halaman dan bersatu kembali dengan keluarga. Namun, perjalanan mudik yang jauh dan melelahkan dapat meningkatkan risiko terjadinya masalah kesehatan, seperti aritmia dan serangan jantung.
-
Kenapa beban berlebihan bikin mobil boros? Mobil yang membawa beban berlebihan akan memperberat kinerja mesin. Sehingga, jika mobil seringkali diisi beban berat termasuk penumpang dan barang di bagasi, dipastikan konsumsi bahan bakar semakin tinggi.
-
Apa ancaman bagi pemudik di Jateng menjelang lebaran? Namun di saat momen-momen pulang ke kampung halaman itu, para pemudik dibayangi ancaman cuaca ekstrem, terutama di wilayah Jawa Tengah.
-
Bagaimana banjir di Braga mengakibatkan kemacetan? Pada Jumat (12/1) pagi, tampak banjir masih terlihat di beberapa daerah seperti Dayeuh Kolot dan Baleendah hingga setinggi pinggang orang dewasa.
-
Dimana arus mudik di Jawa Tengah terlihat padat? Kepadatan arus kendaraan yang keluar dari gerbang Tol Kalikangkung berdampak pula pada kepadatan arus kendaraan di ruas tol dalam kota Semarang.
-
Kenapa orang mudik? Momentum Lebaran dipandang baik untuk merajut silaturrahim dengan sanak saudara membuat tradisi mudik awet hingga kini.
"Setelah keluar gate jalannya berdekatan dengan Pantura ini juga mempengaruhi. Cuma hanya beberapa lajur (Brebes), dipaksakan hanya tiga lajur. Sedangkan dari arah Pantura sendiri juga ada tiga lajur juga ketemu di sana menjadi satu sehingga terjadi bottle neck," ujar dia.
Dijelaskan Benyamin, 'bottle neck' adalah situasi macet yang menyerupai leher botol. Di mana bagian belakang jumlah kendaraan membludak sedangkan di bagian depan atau keluar menyusut jadi kecil.
Apalagi, jalan di Tegal hanya dua jalur. Sehingga, kata dia, petugas perlu waktu banyak untuk mengeluarkan ratusan ribu kendaraan tersebut.
"Kita paksakan dengan contraflow dan ini juga sudah cukup membantu. Tapi karena banyak kendaraan ya akhirnya perlu waktu ber jam-jam untuk mengurai kemacetan," tandasnya.
(mdk/rnd)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Macetnya jalanan saat libur panjang Maulid Nabi Muhammad SAW kemarin, tampaknya tidak hanya di jalan raya tapi juga di gunung bahkan arung jeram.
Baca SelengkapnyaKendaraan didominasi para pemudik hendak balik ke kota asalnya. Tingginya volume kendaraan juga dipicu banyaknya wisatawan.
Baca SelengkapnyaKendaraan tidak berjalan sama sekali di kawasan Puncak. Para pengendara yang lelah memutuskan beristirahat di pinggir jalan.
Baca SelengkapnyaKemacetan selama arus balik tidak hanya terjadi di jalan tol. Ternyata sejumlah ruas jalan arteri utama juga kerap menjadi titik rawan kemacetan.
Baca SelengkapnyaRizky mengatakan jumlah jumlah kendaraan yang memasuki Puncak saat libur panjang Maulid Nabi ini mencapai 150.000 kendataan.
Baca SelengkapnyaH-6 Antrean Lebaran, Truk Menuju Pelabuhan Pelindo Ciwandan Sudah Macet sampai 2 Kilometer
Baca SelengkapnyaWisatawan mengira jalur alternatif tak akan macet, namun yang didapat malah sebaliknya
Baca SelengkapnyaPolisi telah menerapkan rekayasa one way menuju Jakarta untuk mengurai kemacetan sejak pagi tadi.
Baca SelengkapnyaKemacetan kendaraan mengular menuju kawasan Pelabuhan Merak
Baca SelengkapnyaJalan lintas Sumatera terpantau macet parah sepanjang 12 kilometer pada Jumat (5/4) sore.
Baca SelengkapnyaPuncak dianggap sebagai alternatif tempat wisata yang murah dan terjangkau.
Baca SelengkapnyaBelum diketahui penyebab ribuan truk tersebut memutuskan untuk berhenti di badan jalan.
Baca Selengkapnya