Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Muhammadiyah Sebut Bantuan Pemerintah Belum Bisa Keluarkan Warga dari Impitan Ekonomi

Muhammadiyah Sebut Bantuan Pemerintah Belum Bisa Keluarkan Warga dari Impitan Ekonomi Bantuan Bahan Pokok Untuk Warga Jakarta. ©2020 Pemprov DKI

Merdeka.com - DKI Jakarta telah menerapkan kebijakan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB). Baik Pemerintah Provinsi dan Pusat bergerak untuk membantu ekonomi masyarakat yang terdampak. Muhammadiyah menilai bantuan yang diberikan pemerintah belum bisa mengeluarkan warga dari impitan ekonomi.

"Meskipun pemerintah telah memutuskan akan mengucurkan bantuan untuk menolong masyarakat lapis bawah yang sangat terpukul oleh adanya virus Corona dan kebijakan PSBB, namun hal demikian tampaknya belum akan mampu membuat mereka bisa keluar dari impitan ekonomi yang ada, karena jarak antara yang mereka butuhkan dengan yang akan mereka terima masih jauh," kata Ketua PP Muhammadiyah Anwar Abbas dalam keterangannya, Sabtu (11/4).

Oleh karenanya, semoga lapisan harus mulai gotong royong bahu membahu membantu. "Sebagai bangsa yang dikenal dan terkenal dengan sikap kebersamaan dan gotong-royongnya, mari kita lebih kembangkan lagi sikap tersebut. kita mulai dari levelnya yang paling terendah yaitu dari tingkat keluarga dan Rukun Tetangga," tutur Anwar.

Menurutnya, jika ada keluarga dan tetangga yang mengalami kesulitan, diminta untuk bantu secara bersama-sama agar mereka dapat keluar dari masalah dan persoalannya.

"Hal ini sangat penting kita lakukan. Karena dengan ditegakkannya sikap tersebut, hal-hal yang tidak kita inginkan bisa kita cegah. Sehingga masyarakat kita tetap bisa hidup dengan aman, tentram, dan damai, meskipun mereka hidup dalam keadaan penuh dengan keprihatinan," pungkasnya.

Reporter: Putu Merta Surya Putra

(mdk/cob)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Daya Beli Masyarakat Turun, Menko Airlangga Banggakan Program PKH dan Jaminan Kehilangan Pekerjaan
Daya Beli Masyarakat Turun, Menko Airlangga Banggakan Program PKH dan Jaminan Kehilangan Pekerjaan

Airlangga menuturkan jaminan kehilangan pekerjaan (JKP) yang terdaftar melalui Kementerian Ketenagakerjaan menunjukkan angka yang terlalu rendah.

Baca Selengkapnya
Siap-Siap, Masyarakat Jakarta Bakal Dapat BLT Rp900.000
Siap-Siap, Masyarakat Jakarta Bakal Dapat BLT Rp900.000

Langkah ini diharapkan dapat membantu masyarakat yang membutuhkan untuk memenuhi kebutuhan dasar mereka di tengah tekanan ekonomi yang terus meningkat.

Baca Selengkapnya
Penduduk Miskin di Pesisir Jakarta Terbebani Perubahan Iklim, Ini Penyebabnya
Penduduk Miskin di Pesisir Jakarta Terbebani Perubahan Iklim, Ini Penyebabnya

Pembangunan saluran pembuangan banjir belum cukup menyelamatkan penduduk pesisir dari dampak perubahan iklim.

Baca Selengkapnya
AHY Singgung Pemerintah Soal Jaring Pengaman Sosial: Itu Hanya Solusi Jangka Pendek
AHY Singgung Pemerintah Soal Jaring Pengaman Sosial: Itu Hanya Solusi Jangka Pendek

AHY tidak menginginkan masyarakat tergantung pada bantuan jangka pendek.

Baca Selengkapnya
Disdik DKI Akui Banyak Ijazah Siswa Tertahan di Sekolah, Penyebabnya Gara-Gara Ini
Disdik DKI Akui Banyak Ijazah Siswa Tertahan di Sekolah, Penyebabnya Gara-Gara Ini

Disdik DKI Jakarta mengakui banyaknya ijazah peserta didik yang tertahan di sekolah.

Baca Selengkapnya
Akar Masalah Kemiskinan di Indonesia: Sengaja Dibuat, Fee Proyek sampai Budaya Politik
Akar Masalah Kemiskinan di Indonesia: Sengaja Dibuat, Fee Proyek sampai Budaya Politik

Ahli Patologi Sosial dari Universitas Indonesia, Ester Jusuf, mengungkapkan, kemiskinan di beberapa wilayah terlihat sengaja dipertahankan.

Baca Selengkapnya
Mahasiswa Tanya soal Pemotongan Gaji PNS DKI saat Pandemi Belum Dikembalikan, Anies Baswedan Bilang Begini
Mahasiswa Tanya soal Pemotongan Gaji PNS DKI saat Pandemi Belum Dikembalikan, Anies Baswedan Bilang Begini

Uang potongan tersebut tidak diberikan pada pemerintah, tetapi untuk membantu warga yang tidak punya pendapatan karena pandemi.

Baca Selengkapnya
Tak Hanya Orang Miskin, Kelas Menengah dan Orang Kaya Ikut Nikmati Anggaran Perlindungan Sosial
Tak Hanya Orang Miskin, Kelas Menengah dan Orang Kaya Ikut Nikmati Anggaran Perlindungan Sosial

Sebenarnya anggaran perlindungan sosial juga dialokasikan untuk subsidi dan kompensasi yang dinikmati hampir seluruh masyarakat Indonesia.

Baca Selengkapnya
Sengketa Tanah Warga di IKN, Pemerintah Pilih Mengalah atau Menggusur?
Sengketa Tanah Warga di IKN, Pemerintah Pilih Mengalah atau Menggusur?

Pemerintah masih bersengketa dengan warga yang ingin menetap dan enggan meninggalkan wilayah IKN.

Baca Selengkapnya
Dirut Bulog Bantah Program Bansos Beras Jadi Pemicu Kenaikan Harga Beras
Dirut Bulog Bantah Program Bansos Beras Jadi Pemicu Kenaikan Harga Beras

Mengingat program ini hanya ditujukan kepada 22 juta Keluarga Penerima Manfaat (KPM) yang terdata di Kementerian Sosial.

Baca Selengkapnya
Anies Ditagih Utang TKD PNS oleh Mahasiswi UI, Pemprov DKI: Seluruhnya Sudah Dibayarkan
Anies Ditagih Utang TKD PNS oleh Mahasiswi UI, Pemprov DKI: Seluruhnya Sudah Dibayarkan

Seluruhnya sudah dibayarkan oleh Pemprov DKI Jakarta kepada PNS DKI Jakarta.

Baca Selengkapnya
Simak Cara Dapat Diskon Bayar PBB di Jakarta, Makin Mudah karena Bisa dari Rumah
Simak Cara Dapat Diskon Bayar PBB di Jakarta, Makin Mudah karena Bisa dari Rumah

Pemerintah Provinsi DKI Jakarta memberikan keringan pembayaran Pajak Bumi dan Bangunan (PBB).

Baca Selengkapnya