Mungkin cuma di Indonesia, lomba sepeda downhill sampai masuk dapur
Merdeka.com - Sesuai dengan namanya, lomba sepeda downhill yang kerap memacu adrenaline kerap diselenggarakan di daerah perbukitan yang memiliki kontur tanah yang naik turun. Namun apa jadinya jika lomba downhill mengambil jalur yang tidak biasa, yakni menuruni lingkungan perumahan yang menurun.
Hal itu terjadi saat perlombaan downhill bertajuk Urban Night Race yang diselenggarakan di Kampung Wisata Kungkuk, Batu, Jawa Timur. Dalam perlombaan ini, para peserta wajib menuruni jalur sempit selebar sekitar satu meter setengah.
Dalam salah satu video perlombaan yang diunggah ke YouTube, seperti yang disaksikan merdeka.com, Rabu (29/7), downhill di mulai dari melewati gang perumahan Kampung Wisata Kungkuk. Layaknya lomba downhill yang diadakan di alam liar, jalur Urban Night Race juga memiliki beberapa rintangan, berupa gundukan yang dibuat dari kayu.
-
Kenapa olahraga di luar ruangan berbahaya saat hujan? 'Perubahan cuaca yang sangat cepat, dari panas ke hujan, perlu kita waspadai. Yang terpenting adalah mengetahui kondisi cuaca sebelum berolahraga,' ungkap Andi.
-
Kenapa olahraga di udara tercemar bisa berbahaya? Berada di luar ruangan pada saat polusi udara tinggi bisa menyebabkan dampak kesehatan terutama pada pernapasan kita. Polusi udara mengandung partikel-partikel berbahaya yang dapat masuk ke dalam saluran pernapasan dan menyebabkan masalah pernapasan, terutama bagi mereka yang memiliki penyakit pernapasan seperti asma.
-
Kapan bersepeda bisa jadi bahaya? Terutama pada situasi cuaca yang ekstrem atau di lingkungan yang sangat berpolusi.
-
Apa yang perlu diwaspadai saat olahraga? Beberapa cedera umum yang sering terjadi saat berolahraga adalah cedera otot, robekan ligamen, atau bahkan patah tulang.
-
Bagaimana kondisi jalan di perumahan tersebut? Selain rumah, jalan perumahan juga ambles sedalam tiga meter dan tidak bisa dilalui oleh pengendara sepeda motor apalagi mobil.
-
Kapan olahraga intensitas tinggi berbahaya? Olahraga intensitas tinggi sebaiknya dihindari karena dapat menyebabkan lonjakan tekanan darah yang berbahaya.
Tidak cuma itu, peserta juga haru melewati jalur yang tidak biasa, seperti melewati rumah warga, mulai dari halaman, ruang tamu, hingga keluar di pintu dapur. Meski mengambil jalur di lingkungan perumahan warga, perlombaan downhill di atas aspal ini juga rentan bahaya.
Mau lihat bagaimana keseruan downhill melewati lingkungan perumahan warga, berikut videonya.
(mdk/amn)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Apakah sebenarnya diperbolehkan bagi sepeda motor masuk ke jalur khusus sepeda?
Baca SelengkapnyaKini sepeda listrik banyak digunakan oleh warga, bahkan sampai ke jalan raya.
Baca SelengkapnyaJalur yang dilaluinya sangat sempit dengan tikungan tajam serta pendakian dan turunan yang ekstrem.
Baca SelengkapnyaBanyuwangi Ijen Geopark Downhill 2023 merupakan salah satu event sport tourism yang dikembangkan oleh Pemkab Banyuwangi bekerja sama dengan berbagai pihak.
Baca SelengkapnyaSaking randomnya membuat pengguna jalan lain sampai melongo. Simak yuk!
Baca SelengkapnyaTak sedikit masyarakat yang menggunakan sepeda listrik di jalan raya untuk menghindari kemacetan.
Baca SelengkapnyaSekitar 357 pembalap downhill dari dalam dan luar negeri bakal beradu di lintasan ekstrim Gantasan Bike Park.
Baca SelengkapnyaKampung itu merupakan kampung tertinggi di Kabupaten Ponorogo sebelah barat.
Baca SelengkapnyaTak hanya konten minta-minta, ternyata mandi lumpur juga dialami pemotor. Simak yuk!
Baca Selengkapnya