Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Naskah Calon Arang yang tak bisa dipentaskan sembarangan

Naskah Calon Arang yang tak bisa dipentaskan sembarangan Juru Kunci Situs Calon Arang. ©2014 Merdeka.com/Imam Mubarok

Merdeka.com - Calon Arang, mungkin sebagian besar anak muda Indonesia tidak mengenal dirinya. Namun namanya mendunia. Dia tokoh legendaris yang muncul di zaman pemerintahan Raja Airlangga dari kerajaan Mataram, Dinasti Isyana pada 1006-1042 Masehi.

Banyak versi mengenai kisah Calon Arang. Versi banyak diyakini masyarakat dia seorang janda dari Desa Dirah (ada yang menyebut Girah), masuk di wilayah Kota Kediri, Jawa Timur, yang mempraktikkan ilmu hitam. Kesaktiannya sungguh luar biasa dan digunakannya untuk menebar teror bagi orang-orang yang tidak menyukainya.

Versi lain mengatakan Calon Arang seorang ratu Bali. Dialah ibu dari Raja Airlangga penguasa kerajaan Mataram lingkup Daha. Calon Arang menikah dengan Raja Udayana. Nama lain dari perempuan sakti ini yakni Mahendradata.

Orang lain juga bertanya?

Namun cerita yang diamini masyarakat, Calon Arang seorang penebar teror. Menurut pengakuan Seno, warga Kediri pernah menetap di Bali, sebagian kecil penduduk Pulau Dewata itu hampir jarang menyebutkan namanya lantaran diyakini tabu. "Calon Arang sumber malapetaka. Kadang mereka yang mengucapkan namanya yakin bakal terkena musibah. Bahkan ada yang berdoa sebelum bilang Calon Arang," tutur Seno pada merdeka.com, Minggu (21/9).

Unsur magis dan misterius memang tak lepas dari sosok janda Dirah ini. Hal ini diceritakan dalam pelbagai naskah kuno salah satunya berada di Belanda yakni jurnal Bijdragen tot de Taal-, Land- en Volkenkunde diterbitkan pada 1926, halaman 110-180.

Tersohornya Calon Arang lantaran mengutuk warga desa yang tak mau melamar putrinya Ratna Manggali sebab ibunya mengerikan. Lalu untuk menghentikan kutukan itu Raja Airlangga meminta bantuan Mpu Bharada memiliki kesaktian ilmu putih yang tinggi.

Bharada mengirimkan muridnya Bahula untuk melamar Ratna Manggali sekaligus mencari tahu kelemahan Calon Arang. Ternyata diketahui Calon Arang memiliki kitab sakti dan selalu melakukan ritual pada Dewi Durga. Dia pun mampu dikalahkan setelah kitab saktinya dicuri oleh Bahula dan diberikan pada gurunya.

Konon naskah teater Calon Arang hingga kini tidak bisa dimainkan sembarangan kecuali melakukan ritual terlebih dahulu. Dilansir dari situs krisbheda.com (2011), aslinya setiap lakon janda Dirah ini dipentaskan selalu ada orang yang berperan sebagai mayat atau tumbal-tumbalan. Peran ini kesadarannya telah dimatikan dan dia bisa benar-benar tewas jika pertunjukan kurang sukses atau ritual tidak diterima.

Namun di zaman serba modern pementasan Calon Arang sudah berkurang daya magisnya. Apalagi banyak kelompok teater, terutama teater remaja membuat naskah parodi janda Dirah ini dan tentu saja jauh dari kesan seram. (mdk/war)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
5 Legenda Indonesia tentang Putri dengan Permintaan Mustahil terhadap Pelamarnya
5 Legenda Indonesia tentang Putri dengan Permintaan Mustahil terhadap Pelamarnya

Dongeng dan legenda dengan cerita seperti ini banyak ditemui di Indonesia.

Baca Selengkapnya
Konon Warga Lamongan Dilarang Menikah dengan Warga Kediri, Ini Kisah di Baliknya
Konon Warga Lamongan Dilarang Menikah dengan Warga Kediri, Ini Kisah di Baliknya

Mitos larangan menikah tak hanya berlaku pada orang Jawa dan Sunda, ternyata sesama suku Jawa pun ada yang terlarang menikah.

Baca Selengkapnya
Fakta Terbaru Pengemis Wanita 'A Kasihan A', Dilarang Keluarga Mengemis
Fakta Terbaru Pengemis Wanita 'A Kasihan A', Dilarang Keluarga Mengemis

Beberapa waktu lalu dunia maya dihebohkan dengan aksi pengemis wanita yang meminta uang dengan bernyanyi 'A Kasihan A'.

Baca Selengkapnya
Penampakan Batu Malin Kundang Kini, Objek Wisata Paling Tersohor di Kota Padang
Penampakan Batu Malin Kundang Kini, Objek Wisata Paling Tersohor di Kota Padang

Malin Kundang merupakan cerita rakyat asal Sumatera Barat yang berkisah tentang seorang anak durhaka kepada orang tuanya hingga dikutuk menjadi batu.

Baca Selengkapnya
Asal-usul Tari Pho Aceh, Diangkat dari Kisah Ibu yang Meratapi Kematian Anaknya
Asal-usul Tari Pho Aceh, Diangkat dari Kisah Ibu yang Meratapi Kematian Anaknya

Gerakan-gerakan Tari Pho bervariasi tergantung dari tiap daerah.

Baca Selengkapnya
Dendam Ambarwati, Melarang Pejabat Pemerintah TNI-Polri Masuk Wilayah Tales Kediri
Dendam Ambarwati, Melarang Pejabat Pemerintah TNI-Polri Masuk Wilayah Tales Kediri

Kepercayaan masyarakat itu ke bermula dari cerita seorang wanita nernama Ambarwati yang telah disakiti hatinya oleh pejabat tinggi Belanda di awal abad 19.

Baca Selengkapnya
Mengunjungi Petilasan Ki Ageng Mangir, Sosok Legendaris Musuh Bebuyutan Panembahan Senopati
Mengunjungi Petilasan Ki Ageng Mangir, Sosok Legendaris Musuh Bebuyutan Panembahan Senopati

Ki Ageng Wonoboyo merupakan sosok yang disegani pada masanya.

Baca Selengkapnya
Pasangan Kekasih Konon Tak Boleh Berkunjung ke Candi Termegah di Jatim, Ini Kisah di Baliknya
Pasangan Kekasih Konon Tak Boleh Berkunjung ke Candi Termegah di Jatim, Ini Kisah di Baliknya

Di sisi lain, ada kepercayaan bahwa orang yang berkunjung ke sini bisa mendapatkan keberkahan

Baca Selengkapnya
Kisah Ratu Sakti, Raja Pajajaran yang Paling Dilaknat karena Bunuh Orang Tanpa Alasan
Kisah Ratu Sakti, Raja Pajajaran yang Paling Dilaknat karena Bunuh Orang Tanpa Alasan

Akibat tindakannya ini, kerajaan Pajajaran saat itu mulai mengalami kemunduran hingga memasuki zaman pralaya atau jahiliyah.

Baca Selengkapnya
Cerita Nyi Mas Melati Si Singa Betina dari Tangerang, Teriakannya Bikin Belanda Ketar Ketir
Cerita Nyi Mas Melati Si Singa Betina dari Tangerang, Teriakannya Bikin Belanda Ketar Ketir

Kabarnya, julukan ini melekat karena teriakannya amat mengerikan dan bikin penjajah ketar-ketir.

Baca Selengkapnya
Hinaan dari Ayah Kandung Menjadi Motivasi, Gadis Desa Cantik Ini Sukses Menikah dengan Pria Batak
Hinaan dari Ayah Kandung Menjadi Motivasi, Gadis Desa Cantik Ini Sukses Menikah dengan Pria Batak

Pernikahan merupakan momen sakral. Tak hanya menyatukan dua insan, tetapi juga dua keluarga serta adat istiadatnya.

Baca Selengkapnya
Cerita Rakyat Lubuk Emas, Kisah Percintaan Putri Raja yang Tidak Direstui Ayahnya
Cerita Rakyat Lubuk Emas, Kisah Percintaan Putri Raja yang Tidak Direstui Ayahnya

Cerita rakyat ini mengisahkan kesetiaan seorang putri raja kepada kekasihnya yang tidak direstui oleh ayahnya.

Baca Selengkapnya