Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Panglima TNI mimpi bangun sekolah kedirgantaraan bertaraf internasional di Solo

Panglima TNI mimpi bangun sekolah kedirgantaraan bertaraf internasional di Solo

Merdeka.com - Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto memberikan kuliah umum kepada ratusan mahasiswa Universitas Sebelas Maret (UNS) Solo. Di tengah membawakan materi 'wawasan kebangsaan dan bela negara', Panglima melontarkan gagasannya.

Ketika menjabat sebagai Komandan Pangkalan Udara (Danlanud) Adi Soemarmo, Hadi memiliki mimpi besar untuk mewujudkan generasi Indonesia emas, yakni ingin membangun sekolah kedirgantaraan bertaraf internasional di Kota Solo.

"Kebetulan waktu itu saya berteman baik dengan pak Wakil Rektor (UNS), Ravik Karsidi (sekarang Rektor). Dalam sebuah pertemuan, saya mengungkapkan impian tersebut kepada pak Ravik dan beliau menyambut dengan penuh antusias. Itu terjadi sekitar tahun 2010. Namun waktu itu masih kolonel. Jadi baru sebatas mimpi," ujar Hadi saat memberikan kuliah umum kepada mahasiswa UNS, Selasa (20/3).

Pada 2011 lulusan Akademi Angkatan Udara 1986 itu berpindah tugas ke tempat lain. Namun, rupanya impian untuk membangun sekolah itu tidak pernah pupus. Langkah demi langkah untuk mewujudkannya terus dilakukan.

"Tahun 2017 saat saya masih menjabat sebagai Kepala Staf Angkatan Udara (KSAU), kita melakukan penandatanganan kerjasama dengan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan UNS. Bahkan, pada saat itu nama untuk sekolah pertama milik TNI AU itu telah disiapkan, yaitu, SMA Pradita Dirgantara," jelasnya.

Pada 2017, Hadi Tjahjanto dilantik menjadi Panglima TNI menggantikan Jenderal Gatot Nurmantyo. Dia pun langsung menghubungi Ravik Karsidi.

"Saya bilang, Prof mimpinya tampaknya mau berhasil. Mari lanjutkan," ucapnya.

Hadi optimistis, sekolah yang saat ini sedang dibangun di atas lahan seluas 6 di utara Lanud Adi Soemarmo itu bisa beroperasi tahun ini. Dia yakin kehadiran sekolah tersebut akan membantu mewujudkan generasi Indonesia emas.

(mdk/dan)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Impian Para Bocah di Desa Terpencil Kini Terwujud, Ternyata Ada Sosok Jenderal TNI Turun Tangan
Impian Para Bocah di Desa Terpencil Kini Terwujud, Ternyata Ada Sosok Jenderal TNI Turun Tangan

Sebuah video memperlihatkan pembangunan PAUD dari bantuan Kasad Maruli Simanjuntak.

Baca Selengkapnya
Prabowo Ungkap Alasan Gedung Akmil Dibangun: Meningkatkan Kualitas Prajurit Muda TNI
Prabowo Ungkap Alasan Gedung Akmil Dibangun: Meningkatkan Kualitas Prajurit Muda TNI

Gedung ini diresmikan oleh Presiden Jokowi yang didampingi Menteri Pertahanan Prabowo Subianto.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Profil Hadi Tjahjanto Mantan Panglima TNI Gantikan Mahfud Jadi Menko Polhukam
VIDEO: Profil Hadi Tjahjanto Mantan Panglima TNI Gantikan Mahfud Jadi Menko Polhukam

Nama Hadi makin menjadi perhatian publik saat diangkat menjadi Dinas Penerangan TNI AU.

Baca Selengkapnya
Jadi Calon Tunggal Panglima TNI, Ini Visi Misi Jenderal Agus Subiyanto
Jadi Calon Tunggal Panglima TNI, Ini Visi Misi Jenderal Agus Subiyanto

Kasad Jenderal Agus Subiyanto menjalani uji kelayakan dan kepatutan sebagai Panglima TNI.

Baca Selengkapnya
Momen Mantan Panglima TNI Doakan Anak Kapten Danramil Deli Serdang, Cerita Perjuangan Anak Kopral
Momen Mantan Panglima TNI Doakan Anak Kapten Danramil Deli Serdang, Cerita Perjuangan Anak Kopral

Berikut momen mantan Panglima TNI doakan anak Kapten Danramil Deli Serdang.

Baca Selengkapnya
Sosok Polisi Nabung di Toko Bangunan Demi Bangun Sekolah Bikin Jenderal Polisi Takjub
Sosok Polisi Nabung di Toko Bangunan Demi Bangun Sekolah Bikin Jenderal Polisi Takjub

Demi menebus asa membangun sekolah, seorang polisi rela menyisihkan gaji untuk menabung.

Baca Selengkapnya
Kisah Sopir Angkot jadi Tamtama TNI, Nikahi Gadis Lulusan SMA lalu Punyak Anak 5 Profesinya Tak Sembarangan
Kisah Sopir Angkot jadi Tamtama TNI, Nikahi Gadis Lulusan SMA lalu Punyak Anak 5 Profesinya Tak Sembarangan

Wanita ini ceritakan perjuangan sopir angkot yang jadi Tamtama TNI hingga berhasil pensiun sebagai perwira.

Baca Selengkapnya
Didampingi Zulhas, Presiden Resmikan ‘Jokowi Learning Centre’ di SMA Kebangsaan Lampung
Didampingi Zulhas, Presiden Resmikan ‘Jokowi Learning Centre’ di SMA Kebangsaan Lampung

Adapun SMA Kebangsaan adalah sekolah yang didirikan oleh Menteri Perdagangan sekaligus Ketua Umum PAN Zulkifli Hasan (Zulhas).

Baca Selengkapnya
Sosok Ini Dilarang Masuk Sekolah Penerbangan oleh Ayahnya, Tak Disangka Kini Dikenang sebagai Bapak TNI AU
Sosok Ini Dilarang Masuk Sekolah Penerbangan oleh Ayahnya, Tak Disangka Kini Dikenang sebagai Bapak TNI AU

Ia pernah diramalkan tak berumur panjang oleh sang kakek.

Baca Selengkapnya
Menhan Prabowo Bangun SMA Taruna Nusantara di 6 Lokasi, Anggarannya Rp1,4 Triliun
Menhan Prabowo Bangun SMA Taruna Nusantara di 6 Lokasi, Anggarannya Rp1,4 Triliun

Salah satu, SMA Taruna Nusantara akan dibangun di Ibu Kota Nusantara (IKN).

Baca Selengkapnya
FOTO: Calon Tunggal Panglima TNI Jalani Uji Kelayakan dan Kepatuhan di DPR, Ini Sosoknya Jenderal Agus Subiyanto
FOTO: Calon Tunggal Panglima TNI Jalani Uji Kelayakan dan Kepatuhan di DPR, Ini Sosoknya Jenderal Agus Subiyanto

Komisi I DPR RI menggelar fit and proper test atau uji kelayakan dan kepatutan kepada calon tunggal Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Prabowo Dekat Presiden Jokowi Bicara Mental & Watak saat Resmikan Graha Utama Akmil
VIDEO: Prabowo Dekat Presiden Jokowi Bicara Mental & Watak saat Resmikan Graha Utama Akmil

Prabowo menegaskan pembangunan gedung ini guna membentuk watak dan mental para taruna calon pemimpin TNI.

Baca Selengkapnya