Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Pemkab Klaim PPKM Jadikan Tangerang Keluar dari Zona Merah Covid-19

Pemkab Klaim PPKM Jadikan Tangerang Keluar dari Zona Merah Covid-19 Ilustrasi corona. ©2020 Merdeka.com/shutterstock

Merdeka.com - Pemerintah Kabupaten Tangerang mengklaim keberhasilan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM), membuat wilayah tersebut keluar dari zona merah penyebaran Covid-19 menjadi zona orange.

Jubir Satgas Penanggulangan Covid-19 Kabupaten Tangerang, Hendra Tarmizi mengungkapkan, PPKM mampu menekan laju penyebaran Covid-19 dari 6,38 persen menjadi 5 persen pada sekarang ini.

"Karena pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat atau PPKM. Itu pada saat sebelum PPKM diberlakukan, persentase penularan mencapai 6.38 persen. Setelah PPKM pertama dilakukan atau pada 24 Januari 2021, terlihat ada penurunan penularan menjadi 5 persen lebih," ungkap Hendra, Selasa (2/2).

Selain itu, sebut Hendra, penambahan fasilitas kesehatan (faskes) di wilayah Kabupaten Tangerang berupa peningkatan jumlah ruang ICU dari 14 tempat tidur menjadi 150 tempat tidur ICU juga membuat kabupaten Tangerang, keluar dari zona merah.

"Jadi kalau dulu pasien mau masuk ICU mengantre bisa berhari-hari, kali ini bisa langsung masuk. Paling menunggu beberapa jam," jelasnya.

Untuk itu, dia juga mengingatkan masyarakat tetap memerhatikan Prokes dan tidak lengah saat beraktifitas keluar rumah.

"Tetap patuh terhadap Prokes, disiplin terhadap itu. Menjaga imunitas dan istirahat cukup," jelas dia.

(mdk/cob)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Penampakan Langit Biru dan Pelangi di Pekanbaru saat Kabut Asap Hilang Diguyur Hujan
Penampakan Langit Biru dan Pelangi di Pekanbaru saat Kabut Asap Hilang Diguyur Hujan

Saat ini kondisi langit di Pekanbaru yang awalnya disebut tidak sehat, kini sudah biru dan status udara dinyatakan sehat.

Baca Selengkapnya
Penumpang KRL Akhirnya Bisa 'Bernapas'
Penumpang KRL Akhirnya Bisa 'Bernapas'

Pemerintah resmi mencabut aturan menggunakan masker

Baca Selengkapnya
Tangsel Kini Punya Petugas PMI hingga Kecamatan, Ini Tugas dan Fungsinya
Tangsel Kini Punya Petugas PMI hingga Kecamatan, Ini Tugas dan Fungsinya

Palang Merah Indonesia (PMI) membentuk kepengurusan sampai tingkat kecamatan.

Baca Selengkapnya
Masalah Proyek Pengendalian Banjir Sungai Sepaku di IKN, Warga dan Pemerintah Sepakati 4 Poin
Masalah Proyek Pengendalian Banjir Sungai Sepaku di IKN, Warga dan Pemerintah Sepakati 4 Poin

Pemerintah berhasil menyelesaikan permasalahan yang muncul akibat pembangunan pengendalian banjir Sungai Sepaku.

Baca Selengkapnya
FOTO: Potret Warga Tangerang Andalkan Bantuan Air Bersih di Tengah Musim Kemarau Panjang
FOTO: Potret Warga Tangerang Andalkan Bantuan Air Bersih di Tengah Musim Kemarau Panjang

Fenomena El Nino dan musim kemarau berkepanjangan di wilayah Kabupaten Tangerang berdampak pada ketersediaan air bersih.

Baca Selengkapnya
Sebagian PNS Mulai WFH Hari Ini, Jakarta Masih Masuk 10 Besar Kota Terpolusi
Sebagian PNS Mulai WFH Hari Ini, Jakarta Masih Masuk 10 Besar Kota Terpolusi

Jakarta masih masuk kategori kota dengan tingkat polisi udara buruk pada Senin (21/8) pagi ini.

Baca Selengkapnya
Terapkan Konsep Smart City, Kota Tangerang Raih Penghargaan Merdeka Awards 2024
Terapkan Konsep Smart City, Kota Tangerang Raih Penghargaan Merdeka Awards 2024

Penerapan konsep smart city berhasil menjadi solusi dalam meningkatkan pelayanan publik

Baca Selengkapnya
Berkat Komitmen Menjaga Lingkungan, Kota Bontang Sabet Penghargaan ProIklim KLHK
Berkat Komitmen Menjaga Lingkungan, Kota Bontang Sabet Penghargaan ProIklim KLHK

Penghargaan langsung diberikan oleh Menteri LHK Siti Nurbaya Bakar kepada Wali Kota Bontang, Basri Rase

Baca Selengkapnya
Menkes Budi: Kasus Covid-19 di Indonesia Jelang Natal dan Tahun Baru 2024 Tak Mengkhawatirkan
Menkes Budi: Kasus Covid-19 di Indonesia Jelang Natal dan Tahun Baru 2024 Tak Mengkhawatirkan

Budi juga menganjurkan masyarakat untuk kembali menggunakan masker saat mengakses tempat-tempat yang rawan.

Baca Selengkapnya
FOTO: Musim Kemarau, Kabupaten Tangerang Tetapkan Siaga Bencana Kekeringan
FOTO: Musim Kemarau, Kabupaten Tangerang Tetapkan Siaga Bencana Kekeringan

Pemkab Tangerang telah menetapkan status siaga bencana kekeringan akibat musim kemarau berkepanjangan sebagai dampak dari fenomena El Nino.

Baca Selengkapnya
Klaim Pandemi Covid-19 Rekayasa Muncul Lagi, Begini Kata Kemenkes
Klaim Pandemi Covid-19 Rekayasa Muncul Lagi, Begini Kata Kemenkes

Bahkan, muncul narasi menyatakan bahwa virus SARS-CoV-2 penyebab Covid-19 tidak ada.

Baca Selengkapnya
Jokowi ke Menkes soal Kasus Covid-19: Amati Betul Secara Detail Perkembangannya Seperti Apa
Jokowi ke Menkes soal Kasus Covid-19: Amati Betul Secara Detail Perkembangannya Seperti Apa

Informasi Jokowi terima dari Menkes, kasus Covid-19 masih dalam kondisi yang baik meski memang ada kenaikan.

Baca Selengkapnya