Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Pemkot Bekasi Wajibkan Pegawai dan Tamu Scan QR Code PeduliLindungi

Pemkot Bekasi Wajibkan Pegawai dan Tamu Scan QR Code PeduliLindungi Scan QR Code PeduliLindungi di kantor pemerintahan Kota Bekasi. ©2021 Merdeka.com

Merdeka.com - Pemerintah Kota (Pemkot) Bekasi mulai memberlakukan pemakaian aplikasi PeduliLindungi di seluruh kantor instansinya. Pegawai maupun tamu yang ingin masuk harus melakukan scan QR code di aplikasi itu.

"Itu bukan persyaratan orang bikin ini (mengurus dokumen atau keperluan lainnya), orang bikin ini. Tapi kita minta kewajiban yang bersangkutan sebagai warga masyarakat untuk segera vaksin. Intinya adalah seruan vaksin, karena semakin tinggi capaian vaksin, kita semakin lega," kata Wali Kota Bekasi Rahmat Effendi di Bekasi, Selasa (5/9).

Ia menyebut, langkah pemerintah dengan memberlakukan scan QR code pada aplikasi PeduliLindungi sebagai bentuk upaya percepatan vaksinasi di wilayahnya. Berdasarkan data terkini, capaian vaksinasi di Kota Bekasi berdasarkan NIK sudah mencapai 75 persen atau 1,5 juta jiwa lebih dari target 2.016.006 juta penduduk.

Orang lain juga bertanya?

"Kalau vaksin kita enggak jalan, banyak persoalan, was-was dan khawatir," ucap Rahmat.

Selain menerapkan pegawai dan tamu yang masuk ke kantor pemerintahan wajib memakai aplikasi PeduliLindungi, pihaknya juga sedang menggenjot vaksinasi door to door. Mereka bekerja sama dengan aparat TNI dan Polri. Langkah ini diambil karena kunjungan ke gerai vaksin mulai menurun.

"Kendalanya sekarang ini memang warga masyarakat enggan untuk datang, sehingga kita harus datang dari rumah ke rumah," jelas Rahmat.

(mdk/yan)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Cara Pemkab Bekasi Layani Warganya Agar Birokrasi Tak Berbelit-Belit
Cara Pemkab Bekasi Layani Warganya Agar Birokrasi Tak Berbelit-Belit

Program tersebut dianggap langkah kolaboratif yang luar biasa

Baca Selengkapnya
Pendataan Masyarakat Berhak Gunakan BBM Pertalite Diperluas, Siapkan Data Ini untuk Daftar
Pendataan Masyarakat Berhak Gunakan BBM Pertalite Diperluas, Siapkan Data Ini untuk Daftar

Pendataan itu untuk memastikan penyaluran bahan bakar minyak (BBM) bersubsidi tepat sasaran dan tepat kuota.

Baca Selengkapnya
Pembelian Pertalite Berbasis QR Code di Tiga Wilayah Ini Sudah 100 Persen
Pembelian Pertalite Berbasis QR Code di Tiga Wilayah Ini Sudah 100 Persen

Jika ada masyarakat yang kesulitan mendaftar, bisa menghubungi Pertamina Call Center 135.

Baca Selengkapnya
Pendaftar QR Code Pertalite di Jateng & Yogyakarta Tembus 1 Juta Orang
Pendaftar QR Code Pertalite di Jateng & Yogyakarta Tembus 1 Juta Orang

Kita terus melakukan sosialisasi dalam rangkaian mewujudukan subsidi tepat BBM

Baca Selengkapnya
Demi Subsidi Tepat Sasaran, Kendaraan Pengguna Pertalite Harus Daftar ke Website Ini
Demi Subsidi Tepat Sasaran, Kendaraan Pengguna Pertalite Harus Daftar ke Website Ini

Hingga awal Juni 2024, tercatat lebih dari 3,44 juta pengguna Pertalite telah memiliki QR Code.

Baca Selengkapnya
Selain Pembuatan SKCK, Layanan Publik Ini Wajibkan Masyarakat Jadi Peserta BPJS Kesehatan
Selain Pembuatan SKCK, Layanan Publik Ini Wajibkan Masyarakat Jadi Peserta BPJS Kesehatan

Syarat tersebut masih dalam tahap uji coba yang dilakukan di 6 wilayah Polisi Daerah (Polda).

Baca Selengkapnya
Pemerintah Luncurkan INA Digital, Bisa Proses Administrasi Hanya Lewat KTP dan HP
Pemerintah Luncurkan INA Digital, Bisa Proses Administrasi Hanya Lewat KTP dan HP

Masyarakat hanya perlu satu kali login dan mengisi data untuk dapat mengakses berbagai layanan dalam satu portal.

Baca Selengkapnya
Ditandai Penyerahan Source Code, MPP Digital Besutan Banyuwangi Resmi Diadopsi Secara Nasional
Ditandai Penyerahan Source Code, MPP Digital Besutan Banyuwangi Resmi Diadopsi Secara Nasional

MPP Digital Banyuwangi diaplikasikan ke MPP Digital Nasional yang merupakan pelayanan publik berbasis elektronik.

Baca Selengkapnya
Masa Jabatan Segera Habis, Jokowi Instruksikan Pembangunan Portal Nasional Dipercepat
Masa Jabatan Segera Habis, Jokowi Instruksikan Pembangunan Portal Nasional Dipercepat

Pemerintah akan membuat portal nasional yang mengintegrasikan berbagai layanan.

Baca Selengkapnya
Urus SKCK Sebagai Syarat Pendaftaran CPNS Bisa Secara Online, Ini Link dan Tutorialnya
Urus SKCK Sebagai Syarat Pendaftaran CPNS Bisa Secara Online, Ini Link dan Tutorialnya

SKCK berfungsi sebagai bukti bahwa Anda tidak memiliki catatan kriminal dan merupakan salah satu syarat administrasi yang harus dipenuhi.

Baca Selengkapnya
Syarat Aktif BPJS Kesehatan buat Perpanjang SIM Mulai Diuji Coba Bulan Depan
Syarat Aktif BPJS Kesehatan buat Perpanjang SIM Mulai Diuji Coba Bulan Depan

Uji coba untuk memastikan tidak menjadi hambatan bagi masyarakat yang hendak mengurus pembuatan atau perpanjangan SIM.

Baca Selengkapnya
Mulai 1 Agustus 2024 Kepesertaan JKN Aktif Jadi Syarat Wajib Penerbitan SKCK
Mulai 1 Agustus 2024 Kepesertaan JKN Aktif Jadi Syarat Wajib Penerbitan SKCK

Kepesertaan aktif JKN kini merupakan salah satu syarat dalam penerbitan SKCK.

Baca Selengkapnya