Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Pemprov DKI Sudah Swab Test 720 Ribu Orang yang Beraktivitas di Pasar

Pemprov DKI Sudah Swab Test 720 Ribu Orang yang Beraktivitas di Pasar BIN Rapid Test 800 Warga Pamulang. ©2020 Merdeka.com/Arie Basuki

Merdeka.com - Pemerintah Provinsi DKI Jakarta telah melakukan swab test pada 720.002 orang yang beraktivitas di pasar. Mulai dari pedagang, sampai tukang parkir di pasar telah dilakukan swab tes dalam rangka memastikan pasar terbebas dari penyebaran virus Corona.

"Sebelum pasar dibuka lagi, kami melakukan swab bekerja sama dengan Dinkes DKI, sekitar 720.002 orang," kata Direktur Keuangan dan Administrasi, PD Pasar Jaya, Ratih Mayasari dalam Talk Show Info Corona bertajuk 'Pasar Lama, Kebiasaan Baru', di Graha BNPB, Jakarta Timur, Kamis (2/7).

Hasil pemeriksaan tersebut, kata Ratih, hanya 1-2 persen orang yang hasilnya positif terpapar virus asal Wuhan di China itu. Sehingga PD Pasar Jaya akan menerapkan protokol kesehatan di pasar.

Orang lain juga bertanya?

"Kita membuat protokol kesehatan, standar saja, pedagang pakai masker, membagikan face gratis ke pedagang," ujarnya.

Selain itu, pengunjung pasar yang termasuk golongan rentan terpapar seperti orang lanjut usia dilarang memasuki kawasan pasar. Kampanye protokol kesehatan juga terus dilakukan.

Sesuai arahan Dewan Pengawas dan Direksi Perumda Pasar Jaya tahun 2019 lalu, telah ditetapkan 5 pasar yang menjadi percontohan di 5 wilayah. Bersama FKM-UI telah mengusulkan 5 pasar percontohan yaitu Pasar Santa di Jakarta Selatan, Pasar Teluk Gong di Jakarta Utara.

Lalu Pasar Glodok di Jakarta Barat, Pasar Jatinegara di Jakarta Timur dan Pasar Pasar Baru di Jakarta Pusat. Kelima pasar tersebut dijadikan percontohan karena memiliki kategori index baik, konsep pasar yang lengkap dan fisik bangunan bisa dikembangkan untuk kelengkapan fasilitas sesuai Pasar Bersih, Sehat dan Tertib.

"Kita melakukan index kedua dan saat ini ada 5 pasar yang kita lakukan (penerapan) yang sama," pungkasnya.

(mdk/fik)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Dinkes DKI Temukan 2 Kasus Kematian Covid-19
Dinkes DKI Temukan 2 Kasus Kematian Covid-19

Dua kasus kematian baru dari pasien Covid-19 pada Desember 2023.

Baca Selengkapnya
Kasus Covid-19 di Indonesia Kembali Meningkat
Kasus Covid-19 di Indonesia Kembali Meningkat

mengonfirmasi tren kasus mingguan Covid-19 di Indonesia kembali mengalami peningkatan.

Baca Selengkapnya
Usai Libur Akhir Tahun, Kasus Covid-19 di Depok Naik 200 Persen
Usai Libur Akhir Tahun, Kasus Covid-19 di Depok Naik 200 Persen

Saat ini tercatat ada 300 warga yang terpapar covid dari sebelumnya 100 kasus.

Baca Selengkapnya
Menkes Budi: Kasus Covid-19 di Indonesia Jelang Natal dan Tahun Baru 2024 Tak Mengkhawatirkan
Menkes Budi: Kasus Covid-19 di Indonesia Jelang Natal dan Tahun Baru 2024 Tak Mengkhawatirkan

Budi juga menganjurkan masyarakat untuk kembali menggunakan masker saat mengakses tempat-tempat yang rawan.

Baca Selengkapnya
Hampir 80.000 Warga di Jakarta Tercatat Idap HIV AIDS
Hampir 80.000 Warga di Jakarta Tercatat Idap HIV AIDS

Meski demikian, hanya 33.590 penyandang HIV atau sekitar 51 persen saja yang rutin mengonsumsi obat hingga saat ini.

Baca Selengkapnya
Kasus Covid-19 Naik Usai Libur Nataru, Kemenkes: Masih Level Aman
Kasus Covid-19 Naik Usai Libur Nataru, Kemenkes: Masih Level Aman

Peningkatan kasus Covid-19 terlihat di Depok, Jawa Barat, dan sejumlah wilayah lainnya.

Baca Selengkapnya
Kasus Covid-19 Muncul lagi, Sekda Jateng Sebut yang Terpapar Karena Belum Booster
Kasus Covid-19 Muncul lagi, Sekda Jateng Sebut yang Terpapar Karena Belum Booster

Terkait mobilisasi orang yang banyak berpotensi terjadi pada liburan Natal dan Tahun Baru, pemerintah belum mengeluarkan kebijakan pembatasan perjalanan.

Baca Selengkapnya
Kasus Covid-19 di Jakarta Naik Jelang Nataru, Dinkes: Masih Aman & Sangat Terkendali
Kasus Covid-19 di Jakarta Naik Jelang Nataru, Dinkes: Masih Aman & Sangat Terkendali

Sejak 27 November sampai 3 Desember kenaikan sebanyak 30 persen.

Baca Selengkapnya
Kemenkes Temukan 2 Kasus Baru Cacar Monyet di Jakarta
Kemenkes Temukan 2 Kasus Baru Cacar Monyet di Jakarta

Kasus pertama cacar monyet terjadi pada Agustus 2022 lalu. Pasien itu pun sudah dinyatakan sembuh.

Baca Selengkapnya
Didominasi Varian JN.1, Begini Situasi Covid-19 di Indonesia
Didominasi Varian JN.1, Begini Situasi Covid-19 di Indonesia

Kasus Covid-19 di Indonesia kembali meningkat. Kenaikan terjadi sejak dua pekan terakhir saat Singapura dihantam lagi badai Covid-19.

Baca Selengkapnya
Dinkes DKI Pastikan Kenaikan Covid-19 Tak Berkaitan dengan Pneumonia Misterius
Dinkes DKI Pastikan Kenaikan Covid-19 Tak Berkaitan dengan Pneumonia Misterius

Adapun kasus positif Covid-19 pada 27 November sampai 3 Desember mengalami kenaikan sebanyak 30 persen dibanding pekan sebelumnya, yaitu pada 20-26 November.

Baca Selengkapnya
Blak-blakan Menkes soal Kenaikan Kasus Covid-19 JN.1
Blak-blakan Menkes soal Kenaikan Kasus Covid-19 JN.1

Hingga 19 Desember 2023, jumlah kasus Covid-19 JN.1 mencapai 41 kasus.

Baca Selengkapnya