Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Penemu CVR Lion Air JT610 Dijanjikan Dapat Penghargaan

Penemu CVR Lion Air JT610 Dijanjikan Dapat Penghargaan CVR LION AIR JT-610. ©Istimewa

Merdeka.com - Cockpit Voice Recorder (CVR) Lion Air PK-LQP dengan nomor penerbangan JT610 berhasil ditemukan oleh penyelam komando pasukan katak (Kopaska) dan Dinas penyelam bawah air (Dislambair) I dari Tim Komando Armada (Koarmada) I. CVR tersebut berada di kedalaman 30 meter di perairan Tanjung Karawang, Jawa Barat.

Panglima Koarmada I Laksamana Muda Yodo Margono berjanji akan memberikan penghargaan kepada tim yang berhasil menemukan CVR ini. Namun perlu persetujuan dari markas pusat.

"Reward pasti ada, reward pasti ada, nanti kita akan laporkan kepada komando atas. Karena militer sehingga harus kita laporkan ke komando," tegasnya di KRI Spica, Senin (14/1)..

Orang lain juga bertanya?

Dia menjelaskan, CVR ditemukan masih dalam tak jauh dari tempat pencarian dan penemuan FDR. Kurang lebih 10 meter dari ditemukannya FDR. Kendala penemuannya karena CVR berada di dalam lumpur.

"Karena sudah masuk ke dalam lumpur. Kalau yang lalu (pencarian) tidak begitu dalam masuk di dalam lumpur. Ini kan sudah masuk di dalam lumpur."

Anggota KNKT Ony Suryowibowo menjelaskan kondisi CVR yang akhirnya berhasil ditemukan. CVR sudah terlepas dari unit aslinya dan baterai ULB yang biasanya menempel pun sudah terlepas. Namun dia memastikan kondisi CVR masih relatif baik. Jika kondisinya masih bagus, Ony menyebut hanya butuh waktu satu jam untuk mendownload data.

"Kita akan coba nanti download di KNKT mudah-mudahan nanti di KNKT kita behasil untuk mendownload sehingga bisa kita sampaikan kepada masyarakat," ujar Ony.

Dia menceritakan tantangan dalam pencarian CVR. Salah satunya karena kondisi CVR dan baterai yang sudah terlepas dari unitnya. Sehingga sinyal dari CVR ini tidak maksimal. Termasuk bunyi Ping yang seharusnya masih terdengar hingga 90 hari.

"Ping-nya sebetulnya sampai 90 hari. Tetapi dengan terlepasnya ini barangkali sudah ada pelemahan pada baterai ULB nya sehingga itulah yang menyulitkan kita untuk mencari," ucapnya.

(mdk/noe)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
VIDEO: Jokowi Ditemani Prabowo Lihat Aksi Pasukan Khusus TNI AL Usai Terima Brevet Hiu Kencana di KRI RJW
VIDEO: Jokowi Ditemani Prabowo Lihat Aksi Pasukan Khusus TNI AL Usai Terima Brevet Hiu Kencana di KRI RJW

Acara tersebut merupakan penghormatan atas dukungan pemerintahan Presiden Jokowi terhadap pengembangan

Baca Selengkapnya
Sosok Jofanka Hendhico, Lulusan Terbaik AAU 2024 Raih Penghargaan Adhi Makayasa
Sosok Jofanka Hendhico, Lulusan Terbaik AAU 2024 Raih Penghargaan Adhi Makayasa

Ramai dibicarakan, ini sosok peraih Adhi Makayasa Akademi Angkatan Udara (AAU).

Baca Selengkapnya
Lepas Jabatan Panglima TNI, Laksamana Yudo Margono Titip Pesan Ini Kepada Jenderal Agus Subiyanto
Lepas Jabatan Panglima TNI, Laksamana Yudo Margono Titip Pesan Ini Kepada Jenderal Agus Subiyanto

Penyerahan jabatan Panglima TNI dari Laksamana Yudo Margono kepada Jenderal Agus Subiyanto dilaksanakan di Mabes TNI Cilangkap, Jakarta Timur, Rabu (22/11).

Baca Selengkapnya
Sertijab Panglima TNI, Laksamana Yudo Margono Serahkan Tongkat Komando Kepada Jenderal Agus Subiyanto
Sertijab Panglima TNI, Laksamana Yudo Margono Serahkan Tongkat Komando Kepada Jenderal Agus Subiyanto

Serah terima jabatan ini dilaksanakan di Mabes TNI Cilangkap, Jakarta Timur, Rabu (22/11).

Baca Selengkapnya
Laksamana TNI Yudo Margono Pamit Kepada Jenderal Bintang 4, Panglima akan Dijabat Agus Subiyanto
Laksamana TNI Yudo Margono Pamit Kepada Jenderal Bintang 4, Panglima akan Dijabat Agus Subiyanto

Yudo pun menyakini kepada Agus yang akan menjabat sebagai Panglima TNI nanti bisa membawa TNI semakin profesional, modern, dan tangguh.

Baca Selengkapnya
Potret Panglima TNI dan Kasad Pakai Brevet Hiu Kecana, Gagah dan Sangar
Potret Panglima TNI dan Kasad Pakai Brevet Hiu Kecana, Gagah dan Sangar

Potret gagah Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto dan Kasad Jenderal Maruli Simanjuntak.

Baca Selengkapnya
Momen, Paspampres Pamer Ketangkasan di Depan Panglima TNI
Momen, Paspampres Pamer Ketangkasan di Depan Panglima TNI

Atraksi Paspampres di depan Panglima TNI Yudo Margono

Baca Selengkapnya
Jokowi Terima Brevet Kehormatan Hiu Kencana, KSAL: Beliau Banyak Sekali Membantu TNI AL
Jokowi Terima Brevet Kehormatan Hiu Kencana, KSAL: Beliau Banyak Sekali Membantu TNI AL

Presiden  Jokowi menerima Brevet Kehormatan Hiu Kencana  di Markas Komando Lintas Laut Militer, Jakarta Utara, Sabtu (28/9/2024)

Baca Selengkapnya
Panglima TNI dan Kasad Terima Brevet Kehormatan Hiu Kencana
Panglima TNI dan Kasad Terima Brevet Kehormatan Hiu Kencana

Agus Subiyanto mengungkap rasa bangga-nya menjadi bagian dari keluarga besar Hiu Kencana.

Baca Selengkapnya
Jokowi Terima Brevet Kehormatan Hiu Kencana di Atas KRI RJW-992
Jokowi Terima Brevet Kehormatan Hiu Kencana di Atas KRI RJW-992

Panglima TNI pun langsung menyematkan Brevet Kehormatan Hiu Kencana di dada sebelah kanan Jokowi.

Baca Selengkapnya
Laksamana TNI Yudo Margono Pamit Kepada Jenderal Bintang 4, Panglima akan Dijabat Agus Subiyanto
Laksamana TNI Yudo Margono Pamit Kepada Jenderal Bintang 4, Panglima akan Dijabat Agus Subiyanto

Yudo pun menyakini kepada Agus yang akan menjabat sebagai Panglima TNI nanti bisa membawa TNI semakin profesional, modern, dan tangguh.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Disambut Jenderal TNI, Momen Hercules Terakhir Gagah Lewati Water Salute
VIDEO: Disambut Jenderal TNI, Momen Hercules Terakhir Gagah Lewati Water Salute

Pesawat C-130J-30 Super Hercules TNI AU, pesawat angkut militer produksi Lockheed Martin, Amerika Serikat tiba Lanud Halim Perdanakusuma

Baca Selengkapnya