Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Penghuni gelar tahlilan, rumah di Purbalingga tertimpa longsor, 4 tewas

Penghuni gelar tahlilan, rumah di Purbalingga tertimpa longsor, 4 tewas Ilustrasi longsor. ©2018 Merdeka.com/BPBD Pekalongan

Merdeka.com - Tengah menggelar tahlilan sunatan, longsoran tebing menimpa kediaman Solikhin warga RT 3 RW 4 Desa Jingkang, Kecamatan Karangjambu, Kamis (22/2) malam, sekitar pukul 21.00. Alhasil, empat anak tewas akibat tertimbun longsor dan Enam orang lainnya yang menderita luka parah.

Empat korban tewas yakni, Saiful Umam (8) yang baru saja disunat, Abdul Rouf (10), Al Taromi (7) dan Safangatun Isnain (4). Sedangkan mereka yang luka parah yakni Sahrudin (55), Sokhimun (38), Ruslan (25), Ojan (16), Sarif (35) dan Karsun (16).

Saat kejadian kondisi cuaca tengah hujan deras yang turun sejak sore. Selain itu di wilayah yang termasuk daerah pegunungan tersebut tengah mati listrik.

"Sebelum kejadian, rumah pak SolIkhin sedang mengadakan tahlilan sunatan anaknya, Saiful Umam. Sekitar pukul 21.00 Wib, tiba-tiba tebing di belakang rumahnya longsor dan menimpa rumah itu. Kejadiannya begitu cepat," ujar Kepala Desa Jingkang, Bambang Hermanto.

Warga yang sedang berada di dalam rumah milik Solikhin segera berhamburan keluar menyelamatkan diri. Namun tidak semua bisa keluar termasuk anak yang disunat dan teman-teman yang saat itu berada di kamar. Mereka tertimbun dan tertimpa material longsor dan kayu.

Setelah longsor reda, warga kemudian melakukan evakuasi mencari korban di dalam rumah itu. Tim SAR gabungan serta TNI Polri datang tak lama kemudian setelah mendapat laporan kejadian. Dalam suasana gelap, dan penerangan seadanya, mereka bahu membahu menolong para korban yang masih terjebak tanah longsor yang menimpa rumah itu.

"Mereka yang terluka dilarikan ke Puskesmas Karangjambu dan RSUD dr R Goetheng Tarubadibrata Purbalingga," ujar Bambang.

(mdk/rhm)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Tiga Warga Meninggal Dunia Akibat Longsor di Lumajang
Tiga Warga Meninggal Dunia Akibat Longsor di Lumajang

Korban meninggal bernama Galih Adi Perkasa (23), Candra Agustina (20) dan Galang Naendra Putra (4).

Baca Selengkapnya
Empat Orang Meninggal Dunia dan Akses Jalan Terputus Akibat Longsor di Bastem Utara Luwu
Empat Orang Meninggal Dunia dan Akses Jalan Terputus Akibat Longsor di Bastem Utara Luwu

Korban meninggal dunia itu berdasarkan Data Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Sulawesi Selatan (Sulsel).

Baca Selengkapnya
Longsor di Toraja, 18 Orang Ditemukan Meninggal Dunia
Longsor di Toraja, 18 Orang Ditemukan Meninggal Dunia

Longsor itu terjadi di dua desa di Kabupaten Tana Toraja pada Sabtu (13/4) malam.

Baca Selengkapnya
Tragis! Kronologi Satu Keluarga di Aceh Tengah Tewas Tertimbun Longsor, ada Balita 5 Tahun
Tragis! Kronologi Satu Keluarga di Aceh Tengah Tewas Tertimbun Longsor, ada Balita 5 Tahun

Peristiwa itu bermula saat kawasan sekitar dilanda hujan besar diikuti longsor.

Baca Selengkapnya
Satu Warga di Lumajang Tewas Akibat Tertimbun Longsor di Lumajang
Satu Warga di Lumajang Tewas Akibat Tertimbun Longsor di Lumajang

Ernawati (47) warga Desa Sumberurip, Kecamatan Pronojiwo, Kabupaten Lumajang tertimbun longsor

Baca Selengkapnya
Potret Lokasi Bencana Longsor di Pagentan Banjarnegara, 10 Rumah Habis Tak Bersisa
Potret Lokasi Bencana Longsor di Pagentan Banjarnegara, 10 Rumah Habis Tak Bersisa

Tebing yang longsor diperkirakan mencapai tinggi 50 meter.

Baca Selengkapnya
FOTO: Aksi Tim SAR Berjibaku Cari Korban Longsor di Tana Toraja, 18 Orang Ditemukan Tewas
FOTO: Aksi Tim SAR Berjibaku Cari Korban Longsor di Tana Toraja, 18 Orang Ditemukan Tewas

Saat ini, tim SAR gabungan masih melakukan pencarian terhadap sejumlah korban yang dinyatakan hilang.

Baca Selengkapnya
Tanah Longsor Timpa Pondok Pesantren di Karangasem Bali, Seorang Santriwati Meninggal
Tanah Longsor Timpa Pondok Pesantren di Karangasem Bali, Seorang Santriwati Meninggal

Tanah longsor menimpa Pesantren At-Taqwiim di Karangasem menyebabkan seorang santri meninggal dunia dan dua lainnya luka-luka.

Baca Selengkapnya
Satu Warga Meninggal Tertimbun Longsor di Temanggung
Satu Warga Meninggal Tertimbun Longsor di Temanggung

Korban meninggal dunia berusia 70 tahun merupakan warga Kecamatan Kranggan, Kabupaten Temanggung, Jawa Tengah.

Baca Selengkapnya
Detik-Detik Evakuasi Satu Keluarga Tertimbun Longsor di Cianjur, Ibu dan Anak Ditemukan Meninggal Dunia
Detik-Detik Evakuasi Satu Keluarga Tertimbun Longsor di Cianjur, Ibu dan Anak Ditemukan Meninggal Dunia

Longsor terjadi ketika hujan turun deras sejak Senin (2/12) malam, sehingga menyebabkan tebing setinggi 10 meter menimpa penghuni rumah.

Baca Selengkapnya
FOTO: Penampakan Puluhan Rumah Rusak di Bogor Usai Guyuran Hujan Deras Semalaman
FOTO: Penampakan Puluhan Rumah Rusak di Bogor Usai Guyuran Hujan Deras Semalaman

Hujan deras yang melanda Kota Bogor tadi malam telah menyebabkan banjir dan tanah longsor di beberapa lokasi.

Baca Selengkapnya
Rumah Tertimpa Longsor, Pasangan Suami Istri di Bali Meninggal Dunia
Rumah Tertimpa Longsor, Pasangan Suami Istri di Bali Meninggal Dunia

Korban meninggal merupakan pasangan suami-istri, bernama Ida Bagus Eka Widya Cipta (40) dan Ida Ayu Putu Mutiari (38).

Baca Selengkapnya