Perempuan 'Anak Jenderal' Labrak Arteria Ngaku Kenal Megawati dan Telepon Prasetio
Merdeka.com - Anggota DPR RI Arteria Dahlan mengungkap, perempuan yang ribut di Bandara sampai mengaku mengenal Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri. Arteria diancam perempuan tersebut namanya akan rusak karena ribut-ribut tersebut.
Ia menceritakan, ancaman itu diucapkan perempuan yang mengaku anak jenderal setelah tahu Arteria merupakan anggota DPR dari PDIP. Perempuan tersebut lantas mengaku kenal para ketua umum partai bahkan sampai membawa nama Megawati.
"Setelah itu, dia tahu gua anggota DPR. Dia ngomong lagi, gua kenal ketum-ketum partai. Kenal bu Mega," kata Arteria ketika dihubungi merdeka.com, Senin (22/11).
-
Siapa yang dipanggil Polda Metro Jaya? Polisi kembali memanggil Juru Bicara Tim Pemanangan Nasional (TPN) Ganjar-Mahfud Aiman Witjaksono untuk memberikan klarifikasi, terkait kasus dugaan Polisi tidak netral pada Pemilu 2024.
-
Bagaimana komunikasi PDIP dan Prabowo? 'Saya kira kalau konteksnya dekat itu komunikasi, selama ini komunikasinya bagus-bagus saja (dengan PDIP). Pak Prabowo kan selama ini narasi yang dibangun adalah kita harus bersatu kembali ya,' ucap Doli.
-
Siapa yang diusung PDIP? Tri Rismaharini dengan Zahrul Azhar Asumta atau Gus Hans yang diusung PDIP.
-
Kenapa Aiman dipanggil Polda? Polisi kembali memanggil Juru Bicara Tim Pemanangan Nasional (TPN) Ganjar-Mahfud Aiman Witjaksono untuk memberikan klarifikasi, terkait kasus dugaan Polisi tidak netral pada Pemilu 2024.
-
Kenapa DPR membuka hotline Rim Polri? 'Nah ini wujud pelayanan yang bagus sekaligus solutif. Jadi yang biasanya masyarakat masih suka termakan hoaks atau informasi dari calo, dengan hotline ini diharapkan sudah tidak ada lagi yang begitu. Kini semua informasi sudah satu pintu. Saatnya nyatakan kepada para calo penipu, mereka cuma bisa gigit jari' ujar Wakil Ketua Komisi III, Ahmad Sahroni dalam keterangannya, Kamis (28/3).
"Awas lu ya mati lu, kena lu habis lu gua habisin nama lu. Nama lu rusak. Gua rusakin nama lu. Dia kayak gitu," kata Arteria menirukan ancaman sang perempuan.
Arteria pun santai menghadapi ancaman tersebut. Ia memilih untuk menyelesaikan urusan ini di kantor polisi.
"Saya bilang, iya tidak apa-apa, gua kan begitu saja mbak gua santai-santai saja. Tapi kita (urus) di kantor polisi," kata Arteria.
Selain Megawati, perempuan tersebut juga menghubungi Ketua DPRD DKI Jakarta yang juga politikus PDIP Prasetio Edi Marsudi.
"Dia minta tolong nyebut-nyebut nama, nama PDIP ada telepon yang neleponnya PDIP Prasetio DPRD," ujar Arteria.
Instagram @ahmadsahroni88 ©2021 Merdeka.comSebelumnya viral video perempuan mengaku anak jenderal memarahi ibu dari Arteria Dahlan. Peristiwa itu dipicu perempuan tersebut tidak sabar ketika akan keluar dari pesawat setibanya di Bandara. Perempuan itu menilai Arteria yang tengah mengeluarkan barang dari bagasi kabin menghambat jalurnya dan menendang tas milik politikus PDIP. Ketika ditegur Arteria, perempuan tersebut justru marah sampai menggunakan ujaran ancaman.
(mdk/rhm)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo buka suara soal keinginan Ketum PDIP Megawati Soekarnoputri yang ingin bertemu dirinya
Baca SelengkapnyaHasto Kristiyanto memberikan jawaban atas tuduhan menjadi penghambat pertemuan Jokowi dan Megawati
Baca SelengkapnyaKata Arteria itu wujud cinta dan perhatikan seorang ibu kepada anak-anaknya
Baca SelengkapnyaSecara khusus, Mega mengungkap rahasia saat Jenderal TNI (Purn) Andika Perkasa melakukan pendekatan dengan putri jenderal intelijen berdarah Kopassus.
Baca SelengkapnyaMegawati mengaku tidak memiliki handphone karena saat ini menjadi orang paling disadap di Indonesia.
Baca SelengkapnyaMegawati meminta Sekretaris Jenderal PDIP, Hasto Kristiyanto tidak takut apabila nanti ditangkap oleh KPK.
Baca SelengkapnyaMegawati menyindir Puan Maharani, putrinya sekaligus ketua PDIP, sebagai sosok yang lebih cengeng.
Baca SelengkapnyaHasto melihat sendiri Kedekatan Andika dengan Megawati ketika mendampingi almarhum Taufik Kiemas di Amerika Serikat pada tahun 2006.
Baca SelengkapnyaYasonna mengatakan, sebagai Presiden kelima RI, Megawati pasti punya jaringan luas dan banyak yang penasaran dengan aktivitasnya.
Baca SelengkapnyaKetua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri mengaku heran dituding mengintimidasi Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo.
Baca SelengkapnyaMegawati Marahi Yasonna Laoly: Jadi Menteri Ngapain, Anak Buah Kita Ditarget Melulu
Baca SelengkapnyaKetua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri kesal dituding mengintimidasi Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo
Baca Selengkapnya