Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Peresmian Mal Pelayanan Publik, Taspen Serahkan Dana Pensiun 2 ASN Pemkab Bekasi

Peresmian Mal Pelayanan Publik, Taspen Serahkan Dana Pensiun 2 ASN Pemkab Bekasi Peresmian Mal Pelayanan Publik Taspen di Kabupaten Bekasi. Istimewa

Merdeka.com - PT Taspen secara simbolis menyerahkan manfaat Tabungan Hari Tua dan Pensiun kepada dua aparatur sipil negara (ASN) Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bekasi, yang telah memasuki masa purna bakti. Keduanya yaitu Andri Kristianti dan Ramin.

Penyerahan oleh Direktur Operasional Taspen Mohamad Jufri didampingi Direktur Bank Mantap Iwan Soeroto itu, dilakukan saat peresmian Mal Pelayanan Publik oleh Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PAN-RB) Tjahjo Kumolo di Lotte Mart Cikarang, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, Rabu (17/11).

"Taspen sebagai perusahaan yang bergerak di bidang sosial, selalu berusaha untuk hadir di antara para peserta kami. Pembukaan Taspen di Mal Pelayanan Publik ini merupakan wujud aktif Taspen untuk selalu memberikan layanan terbaik yang memudahkan para peserta dalam memperoleh pelayanan," kata Jufri.

Orang lain juga bertanya?

Dia berharap ke depan dapat membuka lebih banyak Mal Pelayanan Publik di daerah lain, sehingga ASN dapat merasakan layanan Taspen secara lebih dekat.

Sementara itu, Tjahjo Kumolo mengatakan penyerahan manfaat kepada ASN dengan jumlah yang telah ditetapkan, merupakan komitmen dan wujud perhatian dari pemerintah atas pengabdian ASN hingga masa purna bakti.

Tjahjo juga mengapresiasi Taspen sebagai pengelola jaminan sosial ASN, di mana dalam mengelola program jaminan sosial ASN dan Pejabat Negara, Taspen mengacu pada ketentuan perundang-undangan yang berlaku, yaitu UU SJSN No. 40 Tahun 2004, UU ASN No.5 Tahun 2014, dan UU RPJP No.17 Tahun 2007, termasuk seluruh Peraturan Pemerintah dan Peraturan Kementerian yang mendasari operasional Taspen.

"Taspen memberikan layanan yang luar biasa dan proaktif sehingga peserta Taspen tidak perlu repot dalam pengurusan klaim, khususnya dalam masa pandemi ini," kata Tjahjo Kumolo.

(mdk/cob)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Menteri Era Jokowi Terima Manfaat Pensiun dan Tabungan Hari Tua dari Taspen, Segini Besarannya
Menteri Era Jokowi Terima Manfaat Pensiun dan Tabungan Hari Tua dari Taspen, Segini Besarannya

Adapun manfaat yang disalurkan meliputi Program Pensiun dan Tabungan Hari Tua, sebagai bagian dari hak yang diterima oleh pejabat negara setelah masa baktinya.

Baca Selengkapnya
Serahkan SK Pensiun 84 ASN, Wabup Trenggalek Pesan Teruskan Dedikasi untuk Masyarakat
Serahkan SK Pensiun 84 ASN, Wabup Trenggalek Pesan Teruskan Dedikasi untuk Masyarakat

Mas Syah menyampaikan terima kasih sebesar-besarnya atas pengabdian ASN calon purna tugas selama mengabdi di lingkungan Pemkab Trenggalek.

Baca Selengkapnya
Penjelasan Lengkap soal Program Tabungan Hari Tua Diterima PNS, Lengkap dengan Besaran Iuran
Penjelasan Lengkap soal Program Tabungan Hari Tua Diterima PNS, Lengkap dengan Besaran Iuran

Selama masa aktif menjabat, peserta memiliki kewajiban membayar iuran sebesar 3,25 persen dari gaji pokok.

Baca Selengkapnya
Wapres Ma'ruf Amin Dapat Tabungan Hari Tua dan Pensiun Jelang Purna Tugas, Berapa Jumlahnya?
Wapres Ma'ruf Amin Dapat Tabungan Hari Tua dan Pensiun Jelang Purna Tugas, Berapa Jumlahnya?

Masa tugas Ma'ruf Amin sebagai Wakil Presiden periode 2019-2024 akan berakhir pada 20 Oktober mendatang.

Baca Selengkapnya
Jokowi Bakal Terima Manfaat Pensiun Setiap Tanggal 1, Ditransfer Lewat Bank Mandiri Taspen
Jokowi Bakal Terima Manfaat Pensiun Setiap Tanggal 1, Ditransfer Lewat Bank Mandiri Taspen

Pemberian manfaat itu merupakan bentuk penghargaan atas dedikasi dan kepemimpinan Jokowi selama menjabat sebagai Kepala Negara.

Baca Selengkapnya
Taspen Serahkan Manfaat Pensiun ke Zulkifli Hasan Sebagai Wakil Ketua MPR
Taspen Serahkan Manfaat Pensiun ke Zulkifli Hasan Sebagai Wakil Ketua MPR

Hingga September 2023, Taspen memiliki 3,69 juta peserta ASN aktif dan 3,05 juta peserta pensiun.

Baca Selengkapnya
Jangan Lupa Cek Rekening, THR Pensiunan PNS Cair Mulai 22 Maret 2024
Jangan Lupa Cek Rekening, THR Pensiunan PNS Cair Mulai 22 Maret 2024

Bagi ASN atau pensiun sendiri sekaligus penerima pensiun janda/duda dan/atau penerima tunjangan janda/duda, maka THR 2024 dibayarkan pada keduanya.

Baca Selengkapnya
Pastikan Kesejahteraan Pensiunan ASN, TASPEN Siap Salurkan THR Mulai 22 Maret 2024
Pastikan Kesejahteraan Pensiunan ASN, TASPEN Siap Salurkan THR Mulai 22 Maret 2024

Pemberian Tunjangan Hari Raya ini merupakan bentuk penghargaan atas pengabdian para pensiunan

Baca Selengkapnya
Taspen Pastikan Salurkan Pembayaran ke 3,1 Juta Peserta Pensiun Secara Lancar
Taspen Pastikan Salurkan Pembayaran ke 3,1 Juta Peserta Pensiun Secara Lancar

Taspen berkomitmen untuk terus meningkatkan kesejahteraan pensiunan serta menjamin keamanan program ASN.

Baca Selengkapnya
UU ASN Disahkan Jokowi, PPPK Resmi Bakal Dapat Uang Pensiun
UU ASN Disahkan Jokowi, PPPK Resmi Bakal Dapat Uang Pensiun

Ada perbedaan antara skema pemberian pensiunan ASN dan PPPK. ASN akan dibayarkan dari Anggaran Pendapatan Belanja Negara (APBN)

Baca Selengkapnya
Taspen dan Korpri Kolaborasi Tingkatkan Kesejahteraan PNS, Termasuk Kemudahan Beli Rumah Pertama
Taspen dan Korpri Kolaborasi Tingkatkan Kesejahteraan PNS, Termasuk Kemudahan Beli Rumah Pertama

Sinergi Taspen dan Korpri diwujudkan melalui pemberian pelayanan, fasilitas dan beragam kemudahan bagi PNS.

Baca Selengkapnya
Jangan Lupa Cek Rekening, Rapelan Kenaikan Gaji PNS Cair Mulai Besok
Jangan Lupa Cek Rekening, Rapelan Kenaikan Gaji PNS Cair Mulai Besok

Kenaikan gaji sebesar 8 persen tidak langsung diterima oleh PNS, TNI-Polri di awal tahun.

Baca Selengkapnya