Pergantian tahun baru, polisi gelar operasi yustisi cegah teroris
Merdeka.com - Kapolda Metro Jaya Irjen Pol Tito Karnavian mengatakan, jelang Hari Raya Natal dan pergantian Tahun Baru banyak potensi kerawanan kejahatan, salah satunya ancaman teroris. Namun pihak kepolisian mengaku sudah mempersiapkan diri untuk mengantisipasi ancaman tersebut.
"Kami mewaspadai ancaman teroris. Karena beberapa waktu lalu ada rencana aksi terorisme. Tapi kita antisipasi kelompoknya," ujar Tito di Polda Metro Jaya, Jakarta, Jumat (18/12).
Selain itu, Polda Metro akan melakukan operasi yustisi di rumah kos dan apartemen untuk mengecek kartu tanda penduduk (KTP). Hal itu untuk mewaspadai ancaman teroris.
-
Kenapa KPK geledah rumah kader PDIP? Penggeledahan itu disebut terkait dengan kasus dugaan korupsi dana hibah pokok pikiran (Pokir) Pemerintah Provinsi Jawa Timur (Pemprov Jatim). Kasus ini sendiri merupakan pengembangan dari perkara suap yang menjerat mantan Wakil Ketua DPRD Jatim, Sahat Tua Simanjuntak.
-
Dimana rumah kader PDIP yang digeledah? Rumah yang digeledah itu diketahui berada jalan Halim perdana Kusuma Bangkalan, Madura, Jawa Timur.
-
Apa yang dilakukan petugas di rumah tersebut? Video yang diunggah di Facebook pada 17 Agustus 2024 itu menampilkan sekelompok petugas berada di depan gerbang sebuah rumah. Mereka tampak tengah membacakan surat perintah penggeledahan.
-
Siapa pemilik rumah yang digeledah? Video lengkapnya menunjukkan petugas sedang menggeledah dua rumah. Video itu dipublikasikan dengan keterangan yang menyebut bahwa kedua rumah itu dimiliki oleh 'Bobby' seorang pemimpin perusahaan yang bernama PT Bobby Jaya Perkasa.
-
Siapa kader PDIP yang digeledah rumahnya? Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menggeledah rumah seorang anggota DPRD Jawa Timur bernama Mahfud dari Fraksi PDIP.
-
Siapa yang diperiksa Polda Metro Jaya? Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Firli Bahuri, akan diperiksa penyidik Polda Metro Jaya hari ini, Jumat (20/10).
"Kami lakukan operasi yustisi, terutama pendatang tidak jelas, mungkin teroris dan lainnya. Sasaran kita yakni rumah kos, apartemen dan flat yang tidak jelas kita periksa, termasuk tempat publik yang tidak jelas," paparnya.
Pada operasi gangguan keamanan dan ketertiban masyarakat juga akan ditingkatkan keamanannya menjelang perayaan Natal dan pergantian Tahun Baru.
"Kami juga mengantisipasi kejahatan konvensional seperti pencurian, curanmor, jambret, copet. Kemudian kerawanan tawuran antar kampung, balap liar. Kemudian ada ancaman yang ringan seperti anak hilang, banjir yang akan membuat genangan dan menambah kemacetan," ujar Jenderal bintang dua ini.
(mdk/eko)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Strategi Jenderal Bintang Dua Tangkal Teror & Sabotase di Kota Jakarta saat Ditinggal Mudik Warganya
Baca SelengkapnyaIrjen Karyoto telah memerintahkan jajarannya untuk turun mengamankan rumah ibadah selama natal
Baca SelengkapnyaPeredaran pil ekstasi diperkirakan akan meningkat jelang malam pergantian tahun.
Baca SelengkapnyaPastikan Situasi Rumah yang Ditinggal Mudik Aman, Kapolres Rokan Hulu Patroli Permukiman Warga
Baca SelengkapnyaPenitipan kendaraan disediakan polisi selama operasi lilin yang diselenggarakan sejak 22 Desember 2023 sampai 2 Januari 2024.
Baca SelengkapnyaImbauan tersebut sejalan dengan instruksi Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo.
Baca SelengkapnyaOperasi Mantap Brata digelar sejak 19 Oktober 2023 hingga 20 Oktober 2024 mendatang.
Baca SelengkapnyaRencananya Pemprov DKI akan membuat Jakarnaval dan malam muda-mudi untuk memeriahkan momen pergantian tahun nanti.
Baca SelengkapnyaSigit menyebut bahwa ada kelompok yang terafiliasi dengan teroris menumpang aksi saat terjadi perbedaan pendapa
Baca SelengkapnyaRumah kosong ditinggal pemilik pulang kampung kerap menjadi sasaran pencurian dan kebakaran.
Baca SelengkapnyaOperasi Lilin ini digelar selama 12 hari bersamaan dengan pengamanan masa kampanye Pilpres dan Pileg 2024.
Baca SelengkapnyaJenderal Bintang Satu ini wanti-wanti anak buah soal netralitas dalam Pemilu 2024
Baca Selengkapnya