Periksa Politikus Golkar, KPK dalami hilangnya Setnov pada November lalu
Merdeka.com - Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) telah memeriksa Politikus Partai Golkar Aziz Samual sebagai saksi untuk mantan kuasa hukum Setya Novanto, Fredrich Yunadi dalam kasus penyidikan tindak pidana merintangi penyidikan atas tersangka Setya Novanto.
Juru Bicara KPK, Febri Diansyah mengatakan penyidik manggil Aziz untuk merinci terkait hilangnya Setya Novanto pada 15-16 November lalu.
"Memang kita menjadwalkan pemeriksaan terhadap saudara Aziz ya sebagai saksi tentu sebagai saksi adalah yang kita gali apa yang diketahui terutama apa yang terjadi di rentang waktu antara tanggal 15 sampai 16 november 2017 beberapa waktu yang lalu," kata Febri Diansyah di Gedung KPK, Senin (15/1) malam.
-
Siapa yang dituduh meminta KPK menghentikan kasus e-KTP Setya Novanto? Ketua Umum Partai Golongan Karya (Golkar) Airlangga Hartarto buka suara terkait pernyataan mantan Ketua KPK Agus Rahardjo soal Jokowi telah meminta dirinya untuk menstop kasus e-KTP dengan terpidana Setya Novanto (Setnov).
-
Siapa yang diperiksa oleh KPK? Wakil Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia (Wamenkumham) Edward Omar Sharif Hiariej alias Eddy Hiariej rampung menjalani pemeriksaan penyidik KPK, Senin (4/12).
-
Siapa yang diperiksa KPK? Mantan Ketua Ferrari Owners Club Indonesia (FOCI), Hanan Supangkat akhirnya terlihat batang hidungnya ke gedung Merah Putih, Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Senin (25/3) kemarin.
-
Kenapa Setya Novanto disebut sebagai korban dalam kasus e-KTP? 'Partai Golkar itu menjadi korban dari e-KTP, jadi saya no comment. Jelas ya, korban e-KTP siapa? (Setnov) ya sudah clear,' pungkasnya.
-
Siapa yang ditangkap KPK? Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) resmi menahan Bupati Labuhanbatu Erick Adtrada Ritonga setelah ditetapkan sebagai tersangka dalam kasus dugaan suap proyek pengadaan barang dan jasa di Kabupaten Labuhanbatu, Sumatera Utara.
Febri menjelaskan penyidik KPK ingin mengetahui soal peristiwa ketika pihaknya datang ke rumah Setya Novanto. Serta terkait ketika kecelakaan yang terjadi di kawasan Permata Hijau. "Itu nanti kita klarifikasi lebih lanjut pada saksi juga," tambah Febri.
Namun Febri enggan merinci terkait apakah penyidik menelusuri keterlibatan pihak DPP Golkar dalam kecelakaan tersebut. Febri menjelaskan untuk saat ini pihaknya terus mendalami dan mengklarifikasi terkait kronologis peristiwa saat itu.
"Saya kira pemeriksaan saksi itu adalah kebutuhan informasi-informasi yang perlu kita klarifikasi. Nah informasi itulah yang perlu kita klarifikasi saat ini terutama kronologis peristiwa pasa tanggal 15 dan 16 November pada saat itu," tegas Febri.
(mdk/rzk)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
KPK memanggil Febri Diansyah hingga Donal Fariz untuk kebutuhan penyidikan.
Baca SelengkapnyaSekjen PDIP Hasto Kristiyanto memenuhi panggilan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) didampingi para pengacara, Senin, 10 Juni 2024.
Baca SelengkapnyaHasto tiba di gedung merah Putih KPK sekitar pukul 09.52 WIB dengan setelah pakaian Jas Hitam dan kemeja putih
Baca SelengkapnyaKeterlibatan Kusnadi berawal dari pemeriksaan Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto sebagai saksi dalam kasus pencarian buron Harun Masiku.
Baca SelengkapnyaSaat Hasto diperiksa, Kusnadi dipanggil penyidik KPK untuk memenuhi panggilan Hasto.
Baca Selengkapnyan lanjut bertanya apakah ada komunikasi dirinya dengan SYL di tengah isu hilangnya. Febri menjawab, kalau kliennya sedang menjalankan tugas di KTT G20.
Baca SelengkapnyaProses penyidikan dugaan pemerasan Syahrul Yasin Limpo dengan pihak terlapor pimpinan lembaga anti rasuah itu masih berlangsung.
Baca SelengkapnyaPolisi kembali melakukan pemeriksaan terhadap Kapolrestabes Semarang, Kombes Irwan Anwar atas dugaan kasus pemerasan oleh pimpinan KPK.
Baca SelengkapnyaKPK batal periksa Hasto karena tidak menghadiri panggilan penyidik
Baca SelengkapnyaFebri dan Ramasala akan diselisik soal dokumen yang diduga akan dihancurkan saat ditemukan dalam proses penggeledahan di gedung Kementan.
Baca SelengkapnyaHanya saja menurut Ali, SYL dikatakannya akan hadir pada sore hari ini selepas tiba di Jakarta pada dini hari tadi.
Baca Selengkapnya