Pertumbuhan Ekonomi DIY Tinggi di Masa Pandemi, Mendagri Tanya Tips ke Sultan HB X
Merdeka.com - Mendagri Tito Karnavian menemui Gubernur DIY Sri Sultan HB X di Kantor Gubernur DIY, Senin (1/11). Dalam pertemuan ini, salah satu hal yang dibicarakan adalah pertumbuhan ekonomi di DIY pada masa pandemi Covid-19.
Tito menuturkan DIY merupakan daerah dengan pertumbuhan perekonomian yang tinggi di masa pandemi Covid-19. Di masa pandemi Covid-19, pertumbuhan ekonomi di DIY mencapai 11,8 persen.
"DIY masuk pertumbuhan ekonomi tercepat, rebound kembali 11,8 persen. Jadi saya tadi banyak bertanya kiat-kiat beliau (Sultan HB X) soal pertumbuhan ekonomi. Pemerintah pusat maupun daerah turut mendorong pemulihan ekonomi. DIY masuk 3 daerah dengan pertumbuhan ekonomi tinggi," ujar Tito.
-
Bagaimana Menko Perekonomian ingin memperkuat kerja sama ekonomi? "Di KTT India nanti Indonesia akan terus berupaya menjalin kerja sama dengan negara-negara lainnya dalam berbagai bidang, termasuk dalam bidang ekonomi. Sehingga nantinya pembangunan akan terus terjadi dan masyarakat akan sejahtera," tutur Ketua Umum DPP Partai Golkar ini.
-
Apa yang dibahas oleh industri pariwisata Bali saat bertemu Pj Gubernur? Selain membicarakan sejumlah isu di bidang pariwisata, pertemuan yang berlangsung di Ruang Adi Sabha Kantor Gubernur Bali itu juga membahas mekanisme pungutan wisatawan mancanegara (wisman) yang mulai diberlakukan 14 Februari 2024.
-
Bagaimana Kementerian ATR meningkatkan perekonomian masyarakat? Untuk meningkatkan perekonomian masyarakat, Hadi Tjahjanto menuturkan, Kementerian ATR/BPN tidak hanya memiliki program PTSL, namun juga ada program Redistribusi Tanah yang berasal dari tanah telantar.
-
Bagaimana pertumbuhan ekonomi bisa dicapai? Pengembangan kuantitas produksi berikut umumnya disebabkan oleh semakin majunya teknologi, adanya inovasi bisnis yang efisien serta eskalasi minat konsumen pada tren tertentu.
-
Bagaimana Kementan mendorong ekspor pertanian? Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo (Mentan SYL) mengatakan bahwa kegiatan ekspor pertanian akan terus ditingkatkan dengan mendorong pengembangan hilirisasi produk jadi sesuai arahan Wapres
-
Bagaimana Kementan meningkatkan ekspor pertanian? Kementerian Pertanian selama ini telah berupaya untuk melakukan upaya - upaya peningkatan ekspor.
Tito mengatakan, saat bertemu dengan Sultan, dirinya dapat banyak masukan. Di antaranya cara mendorong pemulihan ekonomi dengan mendorong ekspor.
Tito menuturkan cara Pemda DIY bisa diaplikasikan di daerah lain yang ekonominya mengalami defisit karena pandemi Covid-19.
"Banyak kiat yang yang perlu kita share ke kepala daerah lain. Banyak program yang bisa dilaksanakan di daerah yang defisit. Ini pengalaman yang bisa diambil dari pengalaman di Yogyakarta. Bisa menjadi model untuk pemulihan ekonomi," tutur Tito.
(mdk/lia)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Hadi mengaku kerap melakukan silaturahmi dengan HB X saat menjabat sebagai Menteri ATR/BPN.
Baca SelengkapnyaPertemuan Ganjar dan Sultan HB X ini digelar di Gedhong Wilis yang berada di Kompleks Kantor Gubernur DIY
Baca SelengkapnyaJokowi hanya menjawab bahwa silaturahmi dengan tokoh bangsa baik dilakukan.
Baca SelengkapnyaMendag Zulhas memberikan penghargaan kepada instansi dan pemerintahan daerah yang dinilai sukses menyelenggarakan penguatan ekspor di daerahnya.
Baca SelengkapnyaKebijakan hilirisasi yang digencarkan pemerintah telah memberikan dampak positif.
Baca SelengkapnyaInternational Convention on Indonesian Upstream Oil and Gas (ICIOG) 2023 digelar di Bali.
Baca SelengkapnyaInovasi tersebut akan mendukung daya saing pelaku usaha dalam persaingan di pasar mancanegara.
Baca SelengkapnyaSejumlah gebrakan diplomasi ekonomi Kementerian Luar Negeri ini sekaligus menjawab tudingan cawapres nomor urut 3, Mahfud MD.
Baca SelengkapnyaDalam subtema perdagangan untuk meliberalisasi perekonomian Indonesia telah meratifikasi lebih dari 25 perjanjian perdagangan bebas.
Baca SelengkapnyaJokowi tak membantah dirinya meminta Sri Sultan HB X untuk menjembatani pertemuan dengan Megawati.
Baca SelengkapnyaSaat ini, partai-partai politik sedang membuka pendaftaran tokoh-tokoh yang ingin maju di Pilkada 2024.
Baca Selengkapnyameminta pemerintah memperhatikan pengusaha swasta agar tak kalah saing dengan perusahaan-perusahaan BUMN.
Baca Selengkapnya