Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Pilot Twin Otter Dibakar KKB di Papua Berkebangsaan AS, Kondisi Masih Trauma

Pilot Twin Otter Dibakar KKB di Papua Berkebangsaan AS, Kondisi Masih Trauma Kapolda Papua Irjen Paulus Waterpauw. ©2021 Merdeka.com

Merdeka.com - Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) membakar pesawat jenis twin otter milik Mission Aviation Fellowship (MAF) di kampung Pagamba, Distrik Mbiandoga, Intan Jaya, Papua. Pilot bernama Alek Luferchek merupakan pria berkebangsaan Amerika Serikat (AS) dan kini masih dalam kondisi trauma.

Demikian dikatakan Kapolda Papua Irjen Paulus Waterpauw. Luferchek masih trauma saat tiba di Nabire, Kamis pagi (7/1), setelah diselamatkan pendeta dan warga sesaat setelah pesawatnya dibakar, Rabu (6/1).

"Keterangan dari dia belum banyak karena yang bersangkutan masih trauma dan saat ini dievakuasi ke Jayapura," kata Waterpauw, seperti diberitakan Antara.

Polisi, kata dia, belum bisa memastikan kelompok bersenjata yang melakukan pembakaran terhadap pesawat dengan nomor registrasi PK-MAX jenis Quest Kodiak. "Pilot dievakuasi menggunakan helikopter milik Helivida dari kampung dekat TKP," kata Waterpauw.

Kasus pembakaran pesawat terbang MAF itu terdeteksi Badan SAR Nasional Pusat dan menyampaikan kepada Yayasan MAF di Nabire untuk mengecek pesawat terbang Quest Kodiak nomor registrasi PK-MAX yang dipiloti Luferchek.

Sebelumnya Kepala Penerangan Komando Gabungan Wilayah Pertahanan III TNI, Kolonel CZI Gusti Nyoman Suriastawa, menyebutkan massa yang diduga merupakan anggota kelompok bersenjata membakar pesawat terbang nomor registrasi PK-MAX di Bandara Nabire.

Memang benar ada kejadian pembakaran terhadap pesawat seri PK-MAX sesuai yang diberitakan otoritas MAF di Nabire. "Massa yang ditunggangi KKB melakukan tindakan brutal, kondisi ini diciptakan KKB untuk memberi rasa takut terhadap masyarakat," katanya.

(mdk/rhm)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
FOTO: Penampakan Helikoper TNI Dikerahkan untuk Evakuasi Jenazah Pilot Selandia Baru yang Dibunuh KKB di Papua
FOTO: Penampakan Helikoper TNI Dikerahkan untuk Evakuasi Jenazah Pilot Selandia Baru yang Dibunuh KKB di Papua

Pilot Selandia Baru, Glen Conning disandera, dibunuh dan dibakar Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) pada Senin (5/8) sekitar pukul 10.00 WIT.

Baca Selengkapnya
Lihat Rekan Dibunuh KKB, Pilot Selandia Baru Langsung Lepas Landas dari Alama Papua Tengah
Lihat Rekan Dibunuh KKB, Pilot Selandia Baru Langsung Lepas Landas dari Alama Papua Tengah

Ketika mendarat dekat helikopter korban, saksi melihat Glen terkulai bersimbah darah di kursi pilot. Dia pun memilih kembali lepas landas.

Baca Selengkapnya
Begini Kondisi Terbaru Pilot Susi Air Kapten Philip setelah 9 Bulan Disandera KKB
Begini Kondisi Terbaru Pilot Susi Air Kapten Philip setelah 9 Bulan Disandera KKB

Pilot Susi Air Kapten Philip Mark Mehrtens sudah 9 bulan disandera KKB pimpinan Egianus Kogoya.

Baca Selengkapnya
Jasad Pilot Selandia Baru yang Dibunuh dan Dibakar KKB Berhasil Dievakuasi dari Alama Papua Tengah
Jasad Pilot Selandia Baru yang Dibunuh dan Dibakar KKB Berhasil Dievakuasi dari Alama Papua Tengah

Pilot helikopter milik PT Intan Angkasa Air Service ini sebelumnya disandera, dibunuh dan dibakar KKB pada Senin (5/8) sekitar pukul 10.00 WIT.

Baca Selengkapnya
Kronologi Pilot WN Selandia Baru Disandera KKB lalu Dibunuh dan Dibakar dalam Helikopter di Timika
Kronologi Pilot WN Selandia Baru Disandera KKB lalu Dibunuh dan Dibakar dalam Helikopter di Timika

Helikopter itu membawa empat penumpang dan semuanya dipastikan selamat.

Baca Selengkapnya
Buntut KKB Bunuh Pilot Selandia Baru, Nakes, Guru Hingga Anak-Anak Dievakuasi dari Timika
Buntut KKB Bunuh Pilot Selandia Baru, Nakes, Guru Hingga Anak-Anak Dievakuasi dari Timika

Pilot berkebangsaan Selandia Baru itu menjadi korban keganasan KKB pada Senin, 5 Agustus 2024 sekitar pukul 10.00 WIT.

Baca Selengkapnya
Jenazah 2 Anggota Polri dan 1 Sipil Korban Serangan KKB di Paniai Papua Tengah Dievakuasi Besok
Jenazah 2 Anggota Polri dan 1 Sipil Korban Serangan KKB di Paniai Papua Tengah Dievakuasi Besok

Tiga jenazah korban penyerangan kelompok kriminal bersenjata (KKB) di Pos Polisi 99 Ndeotadi 99, Baya Biru, Kabupaten Paniai, Papua Tengah belum dievakuasi.

Baca Selengkapnya
Hitung-Hitungan Mantan Panglima TNI soal Risiko Dalam Penyelamatan Pilot Susi Air
Hitung-Hitungan Mantan Panglima TNI soal Risiko Dalam Penyelamatan Pilot Susi Air

Mathius menjelaskan informasi yang diterima, Kapten Philip dalam kondisi sehat dan masih berada bersama KKB pimpinan Egianus Kogoya.

Baca Selengkapnya
Pilot Susi Air 9 Bulan Disandera KKB, Kapolda Papua: Kondisinya Sehat
Pilot Susi Air 9 Bulan Disandera KKB, Kapolda Papua: Kondisinya Sehat

Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) pimpinan Egianus Kogoya telah sembilan bulan menyandera Pilot Susi Air, Kapten Philips Mark Merthens (37).

Baca Selengkapnya
Sipil Jadi Sasaran KKB, Begini Kronologi Penembakan Pesawat Wings Air di Papua
Sipil Jadi Sasaran KKB, Begini Kronologi Penembakan Pesawat Wings Air di Papua

Dalam insiden tersebut seorang penumpang mengalami luka ringan akibat terkena serpihan kabin.

Baca Selengkapnya
Pilot Pesawat Kargo Smart Air yang Jatuh di Hutan Kalimantan Ditemukan Selamat
Pilot Pesawat Kargo Smart Air yang Jatuh di Hutan Kalimantan Ditemukan Selamat

Pilot pesawat kargo milik PT Smart Aviation ditemukan selamat di Hutan Long Liku, Nunukan, Kalimantan Utara.

Baca Selengkapnya