Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Polisi belum hitung kerugian Lapas Jambi yang dibakar napi

Polisi belum hitung kerugian Lapas Jambi yang dibakar napi Lapas Tanjung Gusta. ©2013 Merdeka.com/Yan M.

Merdeka.com - Empat narapidana melarikan diri setelah melakukan pengrusakan dan pembakaran di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Klas II A Jambi, Rabu (1/3). Saat ini, polisi terus memburu keempat napi yang kabur tersebut.

"Empat tahanan yang melarikan diri bisa segera ditemukan," kata Karopenmas Divisi Humas Polri Brigjen Rikwanto di Komplek Mabes Polri, Jakarta, Jumat (3/3).

Menurut Rikwanto keempat napi yang kabur adalah para pelaku narkotika dan perampokan. "Mereka adalah pelaku-pelaku narkotika dan perampokan," ucapnya.

Orang lain juga bertanya?

Jenderal bintang satu ini mengatakan jika pihaknya masih mendalami total kerugian negara akibat insiden tersebut. Apalagi, fasilitas yang dirusak oleh para napi tidak hanya aula dan bagasi.

"Masih diperhitungkan karena yang rusak cukup banyak," ujar dia.

Dijelaskan Rikwanto, sampai sejauh ini pihaknya masih mendalami apakah perlawanan para napi sudah direncanakan apa belum. Soal pengrusakan dan pembakaran dipastikan dipicu oleh penolakan razia narkoba yang dilakukan oleh pihak Kemenkum HAM.

"Mereka enggak diketahui kegiatan dalam peredaran narkotika karena itu menguntungkan dan hasilnya besar," pungkas Rikwanto.

Sebelumnya, para napi di Lapas Klas II A Jambi mengamuk dan melakukan pengrusakan beberapa fasilitas termasuk pembakaran ruang Aula, Koperasi dan tahanan. Mereka mengamuk karena tidak terima dirazia oleh pihak Kemenkumham.

(mdk/lia)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Lapas Kerobokan Bali Kebakaran, Tak Ada Korban Jiwa
Lapas Kerobokan Bali Kebakaran, Tak Ada Korban Jiwa

Kebakaran terjadi di area dalam Lapas Kelas IIA Kerobokan di Kecamatan Kuta Utara, Kabupaten Badung, Bali, Selasa (26/3) sekitar pukul 16:00 Wita.

Baca Selengkapnya
Belasan Orang Teridentifikasi Sebagai Pelaku Perusakan Kantor Gubernur Jambi
Belasan Orang Teridentifikasi Sebagai Pelaku Perusakan Kantor Gubernur Jambi

Demo sopir truk di Jambi berujung pada perusakan kantor gubernur

Baca Selengkapnya
Demo Sopir Batubara Rusak Kantor Gubernur, Pemprov Jambi Lapor ke Polisi
Demo Sopir Batubara Rusak Kantor Gubernur, Pemprov Jambi Lapor ke Polisi

Buntut fasilitas yang dirusak, kerugian diprediksi mencapai Rp500 juta.

Baca Selengkapnya
Saksi Dengar Suara Ledakan saat Gedung Polresta Jambi Terbakar
Saksi Dengar Suara Ledakan saat Gedung Polresta Jambi Terbakar

Saksi mendengar suara ledakan saat peristiwa kebakaran di gedung Mapolresta Jambi

Baca Selengkapnya
Eksekusi Lahan dan Ruko di Jambi Ricuh, Anggota Polri Luka-Luka Dikeroyok
Eksekusi Lahan dan Ruko di Jambi Ricuh, Anggota Polri Luka-Luka Dikeroyok

Kericuhan terjadi saat eksekusi lahan di Jalan Baru, Payo Selincah, Jambi Timur, Kota Jambi, Senin (18/12). Seorang anggota Polri terluka dalam peristiwa itu.

Baca Selengkapnya
Rusuh Iring-Iringan Jenazah Lukas Enembe, 8 Aparat Terluka dan 25 Rumah Dibakar Massa
Rusuh Iring-Iringan Jenazah Lukas Enembe, 8 Aparat Terluka dan 25 Rumah Dibakar Massa

Terdapat 14 korban luka, termasuk Pj Gubernur Provinsi Papua Dr Muhammad Ridwan Rumasukun.

Baca Selengkapnya
FOTO: Penampakan Kobaran Api Disertai Asap Hitam Hanguskan Gedung Bakamla
FOTO: Penampakan Kobaran Api Disertai Asap Hitam Hanguskan Gedung Bakamla

Petugas pemadam kebakaran terus berupaya mengendalikan api yang masih berkobar.

Baca Selengkapnya
Tersangka Pemerkosaan di Bulukumba Bakar Ruang Tahanan Polsek Gantarang
Tersangka Pemerkosaan di Bulukumba Bakar Ruang Tahanan Polsek Gantarang

RS, seorang tersangka pelaku rudapaksa atau pemerkosaan mengamuk di Kepolisian Sektor Gantarang, Bulukumba. Dia membakar ruang tahanan.

Baca Selengkapnya
Kronologi Gudang Logistik BPBD Bali Terbakar, Tak Ada Korban dan Kerugian Capai Rp7,9 Miliar
Kronologi Gudang Logistik BPBD Bali Terbakar, Tak Ada Korban dan Kerugian Capai Rp7,9 Miliar

Mayoritas yang terbakar kasur dan masker bantuan donatur saat penanganan Covid-19, terbanyak dari Temasek Singapura.

Baca Selengkapnya
Kebakaran di Mapolresta Jambi Diduga Akibat Korsleting Listrik, Begini Kronologinya
Kebakaran di Mapolresta Jambi Diduga Akibat Korsleting Listrik, Begini Kronologinya

Asap hitam pekat tampak membumbung tinggi dari arah ruangan Samapta.

Baca Selengkapnya
Kebakaran di Kompleks Lanud Halim Perdanakusuma, 13 Kios dan 1 Musala Dilahap Api
Kebakaran di Kompleks Lanud Halim Perdanakusuma, 13 Kios dan 1 Musala Dilahap Api

Api berhasil dipadamkan sejak pukul 10.36 WIB, setelah 15 unit dengan total 75 personel dikerahkan ke lokasi.

Baca Selengkapnya
Ada Ledakan di Kantor Bakamla yang Terbakar, Dari Mana Asalnya?
Ada Ledakan di Kantor Bakamla yang Terbakar, Dari Mana Asalnya?

Namun demikian, dia memastikan ledakan tersebut bukan berasal dari amunisi berat. Apalagi bom yang dikhawatirkan.

Baca Selengkapnya