Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Politikus, Musikus hingga Pebalap Kolaborasi Galang Dana Lawan Covid-19

Politikus, Musikus hingga Pebalap Kolaborasi Galang Dana Lawan Covid-19 Kelelahan Urus Jenazah Pasien Corona, Tenaga Medis Ini Sampai Tak Kuat Angkat Peti. ©2020 Merdeka.com/Instagram @_infocegatansolo

Merdeka.com - Politikus, musikus dan artis berkolaborasi menggalang dana untuk penanggulangan Covid-19. Dengan lagu berjudul 'Bersatu untuk kuatkan', gerakan ini bertujuan untuk saling mendukung dalam bentuk donasi.

Dana yang terkumpul akan disalurkan kepada tenaga medis, buruh, pedagang kaki lima, dan masyarakat yang paling membutuhkan untuk meringankan beban mereka menghadapi badai Corona.

Penggalangan dana ini dihimpun melalui www.benihbaik.com/campaign/bersatu-untuk-kuatkan. Musikus terlibat dalam penggalangan dana ini di antaranya, Levi dan Kin (The Fly), Raiden & Tony Vialy (Bunga), Eko & Audrey (Bunglon), Lucky Widja (Element), Gilbert, Ali dan Ferry (Coboy), David Koeswoyo (Junior), Rudy (Caffeine), Iyas (Ecoutez).

Sementara para politikus didukung oleh Ketua MPR Bambang Soesatyo, Anggota DPR Puti Guntur Soekarno, Sandiaga Uno (Politikus & Pengusaha), Adi Sulisto (Anggota DPR-RI).

Artis yang ikut nimbrung gerakan ini yakni Nova Soraya, Revalina S. Temat, Tya Ariestya

Ada pula kalangan pengusaha dan pebalap. Di antaranya, Bernaldi Djemat (CEO of Vapemagz Indonesia), Budiyanto (Pebalap/Pengusaha), Rizal Sungkar (Pebalap/Perally Nasional), Erick Hidayat (Wakil Ketua Umum Kadin Industri Kreatif), Afifuddin Kalla (CFO Bukaka Group - Chairman HIPMI Jaya).

"Saat saya diajak untuk memproduseri lagu sebagai bentuk kampanye #bersatuuntukkuatkan, saya merasa sangat antusias. Karena buat saya ini merupakan bentuk kontribusi nyata sebagai musikus dalam membantu pengumpulan dana untuk masyarakat yang terkena dampak pandemi Covid-19," ujar Levi The Fly, dalam siaran persnya, Selasa (5/5).

Selain memproduksi Lagu dan Video, ia juga mengajak musikus lainnya untuk ikut berkontribusi dalam penggalangan dana yang diinisiasi oleh Bernaldi Djemat, CEO Vapemagz Indonesia ini.

"Harapannya dana yang nantinya terkumpul bisa disalurkan dengan tepat sasaran, dan yang terpenting kami semua berharap semoga pandemi ini cepat berlalu," kata Levi.

Sementara itu, Anggota DPR Adi Sulisto mengatakan, inisiatif gerakan ini datang dari teman-teman musikus dan juga politikus serta dari beberapa kalangan lainnya untuk membantu sebagian dari masyarakat yang paling terkena dampak Covid-19.

"Donasinya akan disalurkan ke tenaga medis, PKL, buruh, itu semua karena kejadian seperti ini ekonomi menurun, mereka semua kena dampaknya, jadi kami berinisiatif terlibat dalam campaign ini dan mengharapkan bisa meringankan beban saudara kita yang terdampak Covid-19 ini," Adi memungkasi.

Berikut lagu Bersatu untuk Kuatkan:

(mdk/rnd)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Ajak Semua Karyawan Kantor Patungan untuk Bantu Temannya Bayar Kosan, Aksi Pria Ini Bikin Salut Warganet
Ajak Semua Karyawan Kantor Patungan untuk Bantu Temannya Bayar Kosan, Aksi Pria Ini Bikin Salut Warganet

Pria tersebut berinisiatif untuk melakukan patungan demi membantu salah seorang temannya yang sedang kesulitan ekonomi.

Baca Selengkapnya
Potret Kompak Relawan 'Mas Bowo' Jalan Santai dan Bagikan Sembako di Kota Cilegon
Potret Kompak Relawan 'Mas Bowo' Jalan Santai dan Bagikan Sembako di Kota Cilegon

Selain itu, Herwin, seorang anggota DPD yang ikut serta dalam kegiatan jalan santai.

Baca Selengkapnya
Dikawal Anggota DPD, Relawan Mas Gibran Bagikan Sembako di Pekanbaru, Medan hingga Majene
Dikawal Anggota DPD, Relawan Mas Gibran Bagikan Sembako di Pekanbaru, Medan hingga Majene

Relawan Mas Gibran kembali menggelar aksi bagi-bagi sembako di sejumlah provinsi

Baca Selengkapnya
Rancangan PKPU: Sumbangan Dana Kampanye Pilkada dari Relawan Wajib Dilaporkan
Rancangan PKPU: Sumbangan Dana Kampanye Pilkada dari Relawan Wajib Dilaporkan

Relawan nantinya diwajibkan untuk melaporkan dana yang diberikan kepada pasangan calon kepada KPU

Baca Selengkapnya
Terungkap Sumber Dana Kampanye Timnas Anies-Cak Imin
Terungkap Sumber Dana Kampanye Timnas Anies-Cak Imin

Sudirman Said mengakui, kucuran dana ke AMIN tak sebesar ke pasangan capres-cawapres lain.

Baca Selengkapnya
Relawan Mas Gibran Bagi-Bagi Sembako Serentak di Sumut, Sulbar dan Jateng
Relawan Mas Gibran Bagi-Bagi Sembako Serentak di Sumut, Sulbar dan Jateng

Relawan Mas Gibran menggelar kegiatan di sejumlah titik di Sumatera Utara, Sulawesi Barat dan Jawa Tengah.

Baca Selengkapnya
Viral Pedagang Asongan Bagikan Dagangannya secara Gratis untuk Peserta Aksi, Tuai Pujian
Viral Pedagang Asongan Bagikan Dagangannya secara Gratis untuk Peserta Aksi, Tuai Pujian

Momen seorang pedagang asongan yang membagikan dagangannya gratis untuk peserta aksi ini viral di media sosial.

Baca Selengkapnya
Serahkan Bantuan Lewat Baznas, Dirut BPJS Ketenagakerjaan: Peduli Kemanusiaan Internasional
Serahkan Bantuan Lewat Baznas, Dirut BPJS Ketenagakerjaan: Peduli Kemanusiaan Internasional

BPJS Ketenagakerjaan hari ini bekerja sama dengan Baznas untuk menyalurkan bantuan kemanusian internasional.

Baca Selengkapnya
Zaskia Adya Mecca Hingga Syifa Hadju Ikut Galang Dana Bantuan Kemanusian untuk Gaza Palestina
Zaskia Adya Mecca Hingga Syifa Hadju Ikut Galang Dana Bantuan Kemanusian untuk Gaza Palestina

Donasi yang terkumpul bakal disalurkan ke Gaza Palestina

Baca Selengkapnya
TPN Ganjar-Mahfud Galang Dana Massal untuk Pilpres 2024, Warga Bisa Donasi Lewat Link Ini
TPN Ganjar-Mahfud Galang Dana Massal untuk Pilpres 2024, Warga Bisa Donasi Lewat Link Ini

TPN Ganjar-Mahfud meluncurkan penggalangan dana massal melalui platform digital gotongroyongrakyat.id.

Baca Selengkapnya
Uniknya Relawan Prabowo Kenalkan Jagoannya pada Warga Pandeglang
Uniknya Relawan Prabowo Kenalkan Jagoannya pada Warga Pandeglang

Relawan Mas Bowo menggelar sejumlah acara untuk warga Kabupaten Pandeglang, Banten. Tujuannya, agar meraih simpati masyarakat jelang Pemilu 2024.

Baca Selengkapnya
Relawan Mas Gibran Bagi Sembako dan Gelar Senam Sehat di Bandung
Relawan Mas Gibran Bagi Sembako dan Gelar Senam Sehat di Bandung

Kegiatan ini diharapkan dapat menginsipirasi kelompok masyarakat lainnya untuk berbagi kepada sesama warga yang membutuhkan.

Baca Selengkapnya