Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Politisi Gerindra soal kasus Kaesang: Nanti polisi yang menilai

Politisi Gerindra soal kasus Kaesang: Nanti polisi yang menilai Video Kaesang. ©youtube.com

Merdeka.com - Putra Bungsu Presiden Joko Widodo, Kaesang Pangarep dilaporkan ke kepolisian atas tuduhan ujaran kebencian. Juru Bicara Fraksi Gerindra, Sodik Mudjahid menilai menjadi hak bagi setiap warga negara untuk melaporkan siapapun ke Kepolisian apabila merasa terganggu.

Sodik juga meminta polisi tetap menindaklanjuti pelaporan tersebut. "Dan nanti polisi yang akan menilainya," kata Sodik dalam pesan singkatnya, Jakarta, Rabu (5/7).

Meski demikian, Wakil Ketua Komisi VIII DPR ini menilai tak ada yang salah dalam pernyataan Kaesang dalam video yang beredar di media sosial tersebut. Menurut dia, ucapan Kaesang hanya kritik biasa dan bertujuan untuk mengingatkan antar sesama khususnya generasi muda.

"Saya melihat semua yang disampaikan masih dalam koridor kritik biasa, saling mengingatkan antar sesama generasi muda," jelasnya.

Menurut Sodik, kritik yang dilontarkan oleh Kaesang tersebut berbeda dari kritik pada umumnya. Sebab, kritik biasanya hanya sekedar mengkritik. Namun, Kaesang melontarkan kritik yang sehat karena bersifat membangun.

"Kritik Kaesang secara argumentatif sehingga terjadi dialog yang sehat dan manfaat," ucapnya.

"Saya melihat apa yang dilakukan Kaesang tidak dalam katagori ujaran kebencian apalagi penistaan agama/kelompok," tutup Sodik.

Kapolres Metro Bekasi Kota Kombes Hero Bachtiar mengatakan, dalam video Kaesang diduga telah melakukan ujaran kebencian. Hingga dilaporkan pimpinan LSM di Kota Bekasi, Jawa Barat.

"Ya seperti itu, yang ada 'Ndesonya' ya, Hate Speech (salah satunya)," ujarnya di Mapolda Metro Jaya, Rabu (5/7).

Namun, Hero menjelaskan, pihaknya masih mendalami laporan tersebut.

"Makanya saya bilang masih dalam proses pembelajaran dari penyidik. Rangkaian dari tayangan pertama sampai rangkaian yang terakhir, mana kan gitu," ujarnya.

(mdk/msh)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
VIDEO: Kejutan! Jokowi Blak-blakan Soal Viral Kaesang Pakai Jet Pribadi Plesiran Ke Amerika
VIDEO: Kejutan! Jokowi Blak-blakan Soal Viral Kaesang Pakai Jet Pribadi Plesiran Ke Amerika

Ketua KPK Nawawi Pomolango menyatakan pemanggilan kepada Kaesang Pangarep dimungkinkan terjadi

Baca Selengkapnya
KPK Punya Alasan Kuat Panggil Kaesang Sebagai Keluarga Penyelenggara Negara
KPK Punya Alasan Kuat Panggil Kaesang Sebagai Keluarga Penyelenggara Negara

Meski Kaesang bukan penyelenggara negara, namun KPK memiliki alasan kuat memanggil Kaesang.

Baca Selengkapnya
Ramai-Ramai Bela Kaesang soal Kasus Dugaan Gratifikasi Jet Pribadi
Ramai-Ramai Bela Kaesang soal Kasus Dugaan Gratifikasi Jet Pribadi

Kasus dugaan gratifikasi ini bermula dari Erina Gudono, istri Kaesang yang mengunggah foto jendela pesawat dengan caption 'USA Here We Go.'

Baca Selengkapnya
Jokowi Buka Suara soal Dugaan Gratifikasi Jet Pribadi Kaesang
Jokowi Buka Suara soal Dugaan Gratifikasi Jet Pribadi Kaesang

Jokowi menegaskan, semua warga negara sama di mata hukum, termasuk Kaesang.

Baca Selengkapnya
KPK soal Laporan Dugaan Gratifikasi Jet Pribadi Kaesang: Bila Alat Bukti Lengkap, Ditindaklanjuti
KPK soal Laporan Dugaan Gratifikasi Jet Pribadi Kaesang: Bila Alat Bukti Lengkap, Ditindaklanjuti

Tessa menegaskan, semua laporan yang diterima KPK akan diperlakukan sama dan pasti akan ditindaklanjuti.

Baca Selengkapnya
Presiden Jokowi soal Isu Kaesang Gabung PSI: Saya Bilang Tidak Pun, Dia Tetap Jalan
Presiden Jokowi soal Isu Kaesang Gabung PSI: Saya Bilang Tidak Pun, Dia Tetap Jalan

Jokowi membenarkan sempat ada diskusi dengan Kaesang soal langkah politik yang akan diambil.

Baca Selengkapnya
KPK Batal Periksa Kaesang dan Bobby Nasution soal Jet Pribadi: Silakan Beri Data Sukarela Lewat Website
KPK Batal Periksa Kaesang dan Bobby Nasution soal Jet Pribadi: Silakan Beri Data Sukarela Lewat Website

KPK mempersilakan Kaesang Pangarep dan Wali Kota Medan Bobby Nasution untuk memberi data dugaan gratifikasi terkait jet pribadi.

Baca Selengkapnya
Nawawi Pomolango Pastikan Tak Perlakukan Khusus Kaesang soal Jet Pribadi: Semua Orang Sama di Hadapan KPK
Nawawi Pomolango Pastikan Tak Perlakukan Khusus Kaesang soal Jet Pribadi: Semua Orang Sama di Hadapan KPK

Nawawi menyatakan sudah memerintahkan Direktorat Gratifikasi dan Direktorat Pengaduan Laporan Masyarakat menangai kasus Kaesang tersebut.

Baca Selengkapnya
Minta Bantuan Raja Juli, Kaesang Ingin Sowan ke Jokowi Usai Jadi Ketum PSI
Minta Bantuan Raja Juli, Kaesang Ingin Sowan ke Jokowi Usai Jadi Ketum PSI

Kaesang meminta bantuan Wamen ATR itu untuk berkomunikasi dengan Jokowi.

Baca Selengkapnya
Kasus Kaesang soal Jet Pribadi Kini Ditangani PLPM, Ini Bedanya dengan Direktorat Gratifikasi
Kasus Kaesang soal Jet Pribadi Kini Ditangani PLPM, Ini Bedanya dengan Direktorat Gratifikasi

Penanganan klarifikasi fasilitas mewah jet pribadi anak bungsu Presiden Joko Widodo, Kaesang Pangarep di Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mendadak berubah.

Baca Selengkapnya
Asal Ada Dokumen Pendukung, KPK Tegaskan Dugaan Gratifikasi Kaesang Ditangani Direktorat PLPM Bisa Naik Penyelidikan
Asal Ada Dokumen Pendukung, KPK Tegaskan Dugaan Gratifikasi Kaesang Ditangani Direktorat PLPM Bisa Naik Penyelidikan

KPK menjelaskan, proses aduan laporan dugaan gratifikasi Kaesang ditangani Direktorat PLPM tidak jauh berbeda dengan diusut Direktorat Gratifikasi.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Detik-Detik Kaesang Diserbu Kader PSI di Panggung, Paspampres & Giring Turun Tangan
VIDEO: Detik-Detik Kaesang Diserbu Kader PSI di Panggung, Paspampres & Giring Turun Tangan

Kader PSI merangsek naik ke panggung meminta foto dan memeluk Kaesang.

Baca Selengkapnya