Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Polri bakal surati KPK terkait pelaporan OC Kaligis

Polri bakal surati KPK terkait pelaporan OC Kaligis OC Kaligis ditahan KPK. ©2015 merdeka.com/muhammad luthfi rahman

Merdeka.com - Kadiv Humas Mabes Polri Irgen Pol Anton Charliyan mengatakan, Polri sedang membuat surat penyampaian kepada Komisi Pemberantas Korupsi (KPK) untuk memeriksa OC Kaligis atas laporan penuduhan penculikan oleh KPK di Hotel Borobudur, Jakarta. Surat ini dilayangkan kepada KPK karena OC Kaligis sebagai pihak pelapor sedang dalam tahanan KPK karena kasus dugaan pemberian suap kepada Hakim Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN) Medan.

"Surat sedang dibuat. Nanti akan dikirimkan," kata Anton di Humas Mabes Polri, Jaksel, Senin (10/8).

Terang Anton, ada dua orang yang melaporkan tuduhan kasus penculikan ini kepada Bareskrim Polri. Namun, dia enggan membeberkan kedua nama tersebut dengan alasan masih dalam proses penyelidikan.

Orang lain juga bertanya?

"Kalau masih lidik tidak bisa. tapi laporan polisi sudah dibuat," ujarnya.

Dari pihak pelapor, diketahui ada dua orang saksi. Mengenai calon tersangka, Anton belum bisa memastikan calon tersangkanya karena polisi belum melakukan penyelidikan.

"Penyidik KPK belum. Calon tersangka belum. Karena belum sidik," tutup Anton. (mdk/eko)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Update OTT di Kalsel, KPK Bawa Sejumlah Saksi ke Jakarta
Update OTT di Kalsel, KPK Bawa Sejumlah Saksi ke Jakarta

Kepolisian tidak mengetahui secara pasti status saksi yang dibawa sudah ditetapkan sebagai tersangka atau belum dalam OTT itu.

Baca Selengkapnya
Puspom TNI Segera Sampaikan Status Kabasarnas Marsekal Madya Henri Alfiandi
Puspom TNI Segera Sampaikan Status Kabasarnas Marsekal Madya Henri Alfiandi

Perkara yang melibatkan kedua anggota TNI aktif tersebut telah diserahkan KPK ke Puspom TNI.

Baca Selengkapnya
2 Prajurit TNI Datangi Gedung Merah Putih KPK, Ada Apa?
2 Prajurit TNI Datangi Gedung Merah Putih KPK, Ada Apa?

"Surat panggilan sudah dikirimkan, termasuk kepada Kepala Staf AU dan AD."

Baca Selengkapnya
VIDEO: Detik-Detik Tegang Polisi Vs Warga Saat Penangkapan Penipu di Sumatera Selatan
VIDEO: Detik-Detik Tegang Polisi Vs Warga Saat Penangkapan Penipu di Sumatera Selatan

Kondisi nahas dialami dua orang polisi saat menangkap terduga penipu daring di OKI, Sumatera Selatan.

Baca Selengkapnya
Kompolnas Turun Tangan Klarifikasi soal Kasus Salah Tangkap Pembunuhan Vina
Kompolnas Turun Tangan Klarifikasi soal Kasus Salah Tangkap Pembunuhan Vina

Kompolnas akan mengecek bagaimana proses penangan kasus yang dimulai dari Polres Cirebon Kota.

Baca Selengkapnya
Respons KPK Soal Aduan Jaksa Diduga Peras Saksi Sampai Rp3 M
Respons KPK Soal Aduan Jaksa Diduga Peras Saksi Sampai Rp3 M

KPK segera mengecek terkait dengan aduan dugaan seorang Jaksa KPK melakukan pemerasan terhadap saksi

Baca Selengkapnya
Korban Bully SMA Binus BSD Alami 2 Kali Kekerasan
Korban Bully SMA Binus BSD Alami 2 Kali Kekerasan

Hari ini Satuan Reserse Kriminal Polres Tangerang Selatan, akan melakukan gelar perkara.

Baca Selengkapnya
Puspom TNI Serahkan Pejabat Basarnas ke Oditur Militer Terkait Kasus Suap Kabasarnas
Puspom TNI Serahkan Pejabat Basarnas ke Oditur Militer Terkait Kasus Suap Kabasarnas

Penyerahan barang bukti dan tersangka ini terkait kasus dugaan suap pengadaan alat pendeteksi korban reruntuhan di Basarnas.

Baca Selengkapnya