Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Potret warga Sambas, tanah air Indonesia listrik dari Malaysia

Potret warga Sambas, tanah air Indonesia listrik dari Malaysia Ilustrasi Pulsa Listrik. ©2015 Merdeka.com

Merdeka.com - Warga Kabupaten Sambas, Kalimantan Barat, baru bisa merasakan aliran listrik, sebelumnya daerah itu sering mengalami pemadaman bergilir. Ironisnya, pasokan listrik itu dari negara Malaysia bukan dari Indonesia.

"Sejak mesin listrik dari Malaysia dioperasikan pada 20 Februari 2016, pemadaman listrik yang biasanya terjadi di Kabupaten Sambas sudah tidak pernah lagi," ucap Koordinator Gardu Induk (GI) Kabupaten Sambas, Endang Suparman di Sambas, Jumat (26/2).

Endang mengungkapkan, berdirinya gardu listrik di Sambas, setidaknya dapat memberikan dampak positif untuk kebutuhan penyuplaian tenaga listrik bagi warga yang tinggal di daerah perbatasan ini.

Endang menuturkan, semenjak berdirinya gardu listriki di Sambas, kebutuhan warga setempat bisa terpenuhi dan aktivitas berjalan normal.

"Mudah-mudahan, ke depannya untuk wilayah Sambas dan sekitarnya, tidak ada gangguan dan selalu normal," harapnya.

Endang menuturkan, beban trafo listrik di Sambas, khusus pagi sampai sore diperkirakan sebesar 15 megawatt. Sedangkan beban puncak terjadi dari pukul 16.00-20.00 WIB, diperkirakan sebesar 19 megawatt.

Terkait dengan itu, pihaknya harus melakukan suplai listrik melalui feeder (penyulang) dan PLTD Sambas.

"Yang jelas feeder maupun PLTD Sambas harus selalu standby," katanya seperti dilansir Antara.

Di tempat terpisah, Bidang Hukum dan Komunikasi PLN Wilayah Kalbar, Hendra mengatakan pembelian energi listrik dari Malaysia ini untuk kontrak lima tahun ke depan.Dengan daya listrik sebesar 50 megawatt dengan batas ring 5 megawatt, jadi 55 megawatt.

Menurutnya, pembelian energi listrik dari Malaysia ini bisa berdampak positif bagi pasokan energi listrik untuk sistem Khatulistiwa, yakni untuk Kota Pontianak, Kota Singkawang, Sambas hingga ke Bengkayang.

"Ke depan, akan direncanakan untuk pembangunan transisi sehingga bisa terinterkoneksi. Tidak hanya di sistem Khatulistiwa saja, mungkin bisa terinterkoneksi sampai ke Kabupaten Sanggau, Sintang dan Kapuas Hulu," tutup Hendra.

(mdk/cob)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Puluhan Tahun Hidup Gelap Gulita tanpa Listrik dan Sinyal, Begini Nasib Warga di Kampung Terpencil Taman Nasional Baluran
Puluhan Tahun Hidup Gelap Gulita tanpa Listrik dan Sinyal, Begini Nasib Warga di Kampung Terpencil Taman Nasional Baluran

Kampung ini dulunya sangat susah dijangkau padahal punya pemandangan eksotis yang menyihir mata.

Baca Selengkapnya
47 Tahun Tanpa Listrik, Kini 197 Rumah di Inhil Dialiri PLN
47 Tahun Tanpa Listrik, Kini 197 Rumah di Inhil Dialiri PLN

Sejak 47 tahun yang lalu, warga setempat hanya menggunakan penerangan yang terbatas.

Baca Selengkapnya
Berjuang Puluhan Tahun, Warga RT 9 Sanipah Akhirnya Bisa Nikmati Listrik 24 Jam
Berjuang Puluhan Tahun, Warga RT 9 Sanipah Akhirnya Bisa Nikmati Listrik 24 Jam

Sejak 1980-an, akhirnya masyarakat dapat dapat menikmati fasilitas listrik 24 jam.

Baca Selengkapnya
Era Listrik 24 Jam Akhirnya Bisa Dinikmati hingga Pelosok Tanah Air
Era Listrik 24 Jam Akhirnya Bisa Dinikmati hingga Pelosok Tanah Air

Program pemerataan listrik jadi salah satu agenda mendesak yang dilakukan di era pemerintahan Jokowi.

Baca Selengkapnya
Kisah Kampung di Pelosok Gunung Tasikmalaya yang Belum Teraliri Listrik, Warga hanya Bisa Pakai Satu Lampu di Rumah
Kisah Kampung di Pelosok Gunung Tasikmalaya yang Belum Teraliri Listrik, Warga hanya Bisa Pakai Satu Lampu di Rumah

Selain rutenya sulit dilalui, warga di kampung ujung ini hanya bisa memakai satu lampu untuk satu rumah.

Baca Selengkapnya
Deretan Momen Unik Warganet saat Mati Listrik Serentak di Sumatera, Ada yang 'Numpang' Setrika di Kantor Damkar
Deretan Momen Unik Warganet saat Mati Listrik Serentak di Sumatera, Ada yang 'Numpang' Setrika di Kantor Damkar

Dampak mati listrik serentak di Sumatra, warganet unggah momen-momen unik ini.

Baca Selengkapnya
Buntut Listrik Sejumlah Daerah di Pulau Sumatera Padam, PLN Didesak Beri Kompensasi ke Pelanggan
Buntut Listrik Sejumlah Daerah di Pulau Sumatera Padam, PLN Didesak Beri Kompensasi ke Pelanggan

Per hari ini, aliran listrik di Jambi sudah pulih 100 persen sejak hari Rabu (05/6) sekitar pukul 23:50 WIB malam hari.

Baca Selengkapnya
Kreatif, Desa Terpencil di Bogor Ini Gunakan Turbin dari Pelek Motor Bekas untuk Aliri Listrik
Kreatif, Desa Terpencil di Bogor Ini Gunakan Turbin dari Pelek Motor Bekas untuk Aliri Listrik

Untuk saat ini turbin tidak bisa beroperasi karena terkendala kemarau

Baca Selengkapnya
Ternyata Indonesia Sudah 10 Tahun Impor Listrik dari Malaysia
Ternyata Indonesia Sudah 10 Tahun Impor Listrik dari Malaysia

Diharapkan Indonesia bisa berbalik ekspor listrik ke Negeri Jiran di masa depan.

Baca Selengkapnya
Menuju Indonesia Emas, Masih Ada Kampung di Ponorogo Hidup Tanpa Listrik Seperti Zaman Dulu
Menuju Indonesia Emas, Masih Ada Kampung di Ponorogo Hidup Tanpa Listrik Seperti Zaman Dulu

Di era modern saat ini ternyata di Indonesia masih ada salah satu kawasan yang tidak dialiri listrik.

Baca Selengkapnya
Bebas dari Gelap, Pulau Miang Sukses Kelola PLTS
Bebas dari Gelap, Pulau Miang Sukses Kelola PLTS

Bahkan, listrik yang dikelola oleh Bumdes setempat adalah energi terbarukan yang ramah lingkungan.

Baca Selengkapnya
Hari Gini Belum Pakai Listrik, Begini Potret Kampung di Pelosok Tasikmalaya Memprihatinkan 'KWH-nya Belum Sampai ke Sini'
Hari Gini Belum Pakai Listrik, Begini Potret Kampung di Pelosok Tasikmalaya Memprihatinkan 'KWH-nya Belum Sampai ke Sini'

Berada di ujung Tasikmalaya, daerah tersebut nampak dikelilingi hutan belantara.

Baca Selengkapnya