Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

PPDB online didemo warga, Bekasi akhirnya tambah rombongan belajar

PPDB online didemo warga, Bekasi akhirnya tambah rombongan belajar Warga demo SMK 2 Bekasi. ©2017 Merdeka.com/Adi Nugroho

Merdeka.com - Dinas Pendidikan Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, akhirnya menambah jumlah rombongan belajar untuk menampung siswa yang tidak bisa masuk ke sekolah. Penambahan dikhususnya di sekolah yang didemo warga.

"Kami sudah mendapatkan persetujuan dari Kemendikbud (Kementrian Pendidikan, dan Kebudayaan) terkait penambahan itu," ujar Kepala Dinas Pendidikan, Kabupaten Bekasi, M. Supratman, Kamis (13/9).

Persetujuan itu didapat setelah lembaganya berkonsultasi langsung ke Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan di Jakarta pada awal pekan ini. Supratman menjelaskan terkait masalah PPDB di wilayahnya.

"Akhirnya Kemendikbud memberikan dua pilihan, menambah jumlah rombel atau kuota masing-masing rombel," kata dia.

Ia mengatakan, meski diperbolehkan, pihaknya tetap memperhatikan peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 17 tahun 2017. Di peraturan itu, disebutkan maksimal jumlah rombel hanya 11, dengan kuota siswa 32.

"Kami mengikuti peraturan tersebut, tapi khusus yang di sekolah yang didemo warga. Alhamdulillah semua persoalan selesai," katanya.

Sebelumnya, ratusan warga berdemo di SMP Negeri 1, 2 Kabupaten Bekasi. Mereka menuntut agar anaknya bisa bersekolah di sana, bahkan gerbang sekolah sempat disegel warga.

(mdk/rhm)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
30% PNS Pemkot Depok WFH Buntut Polusi, Guru Kesulitan Jika Kalau Harus PJJ Lagi
30% PNS Pemkot Depok WFH Buntut Polusi, Guru Kesulitan Jika Kalau Harus PJJ Lagi

Kadisdik mengatakan berdasarkan Surat Edaran Kemendikbud masih diutamakan menggelar pembelajaran tatap muka.

Baca Selengkapnya
Dinilai Lebih Lama, Ini Sederet Kendala dalam Penerimaan Peserta Didik Baru Tahun 2024
Dinilai Lebih Lama, Ini Sederet Kendala dalam Penerimaan Peserta Didik Baru Tahun 2024

Diduga kekurangan siswa terjadi karena masih adanya paradigma sekolah favorit.

Baca Selengkapnya
Orang Tua Tak Perlu Panik Bila PPDB Online Gangguan, Ini Solusi yang Disediakan Disdik DKI
Orang Tua Tak Perlu Panik Bila PPDB Online Gangguan, Ini Solusi yang Disediakan Disdik DKI

Orang tua CPDB diimbau tak panik saat melakukan pendaftaran Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB)

Baca Selengkapnya
Selain Praktik Cuci Nilai di SMA Negeri Depok, Diduga Ada Jual Beli Kuota Siswa Berkebutuhan Khusus
Selain Praktik Cuci Nilai di SMA Negeri Depok, Diduga Ada Jual Beli Kuota Siswa Berkebutuhan Khusus

Dinas Pendidikan Depok mencarikan sekolah agar 51 siswa itu dapat diterima di sekolah swasta.

Baca Selengkapnya
PPDB Jakarta 2024 Dibuka, Berikut Jadwal, Link Pendaftaran dan Kuotanya
PPDB Jakarta 2024 Dibuka, Berikut Jadwal, Link Pendaftaran dan Kuotanya

Pendaftaran dimulai dengan pembuatan akun oleh calon peserta didik.

Baca Selengkapnya
Situs PPDB Tak Bisa Diakses Pagi Ini, Disdik DKI: Bukan Eror, Tapi Ada Penumpukan
Situs PPDB Tak Bisa Diakses Pagi Ini, Disdik DKI: Bukan Eror, Tapi Ada Penumpukan

88.000 orang mengakses lama Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) pada Senin pagi (10/6)

Baca Selengkapnya
Laman PPDB Depok Dua Kali Diserang Hacker, Titik Koordinat SMP Negeri Sempat Pindah ke Afrika
Laman PPDB Depok Dua Kali Diserang Hacker, Titik Koordinat SMP Negeri Sempat Pindah ke Afrika

Titik koordinat sekolah pada laman web https://ppdbkota.depok.go.id/ bahkan sempat pindah ke sekitar benua Afrika.

Baca Selengkapnya
Terima 23 Aduan, Heru Budi Akui PPDB DKI 2023 Ada Kekurangan
Terima 23 Aduan, Heru Budi Akui PPDB DKI 2023 Ada Kekurangan

Aduan tersebut, klaim Heru, akan dijadikan evaluasi PPDB tahun depan.

Baca Selengkapnya
Kemendikbudristek Beri Catatan Perbaikan Demi Penyempurnaan PPDB 2024, Begini Isinya
Kemendikbudristek Beri Catatan Perbaikan Demi Penyempurnaan PPDB 2024, Begini Isinya

Kemendikbudristek mendorong pemerintah daerah (pemda) untuk melakukan evaluasi demi penyempurnaan PPDB.

Baca Selengkapnya
Website PPDB Down di Hari Pertama Daftar Sekolah, Ini Penjelasan Pemprov DKI
Website PPDB Down di Hari Pertama Daftar Sekolah, Ini Penjelasan Pemprov DKI

Website Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) DKI Jakarta sempat mengalami down

Baca Selengkapnya
Kecewa Anak Dikeluarkan, Puluhan Orang Tua Siswa SMKN 1 Tambun Utara Nekat Kunci Gerbang Sekolah
Kecewa Anak Dikeluarkan, Puluhan Orang Tua Siswa SMKN 1 Tambun Utara Nekat Kunci Gerbang Sekolah

Puluhan orang tua dan siswa baru SMKN 1 Tambun Utara, Kabupaten Bekasi menggelar aksi dengan cara mengunci pintu gerbang sekolah, Senin (22/7).

Baca Selengkapnya
Kepesertaan Ribuan Calon Siswa SMA/SMK Negeri di Jabar Dibatalkan, Ini Penjelasan Ridwan Kamil
Kepesertaan Ribuan Calon Siswa SMA/SMK Negeri di Jabar Dibatalkan, Ini Penjelasan Ridwan Kamil

Ridwan Kamil mengatakan pembatalan itu untuk memberikan pelajaran bahwa semua harus sesuai dan ikut pada aturan yang ditetapkan.

Baca Selengkapnya