Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Prancis minta belas kasihan Indonesia agar hukuman mati dibatalkan

Prancis minta belas kasihan Indonesia agar hukuman mati dibatalkan Ilustrasi Hukuman Mati. ©2015 Merdeka.com

Merdeka.com - Bandar narkoba asal Prancis Serge Atlaoui tinggal menunggu hukuman mati menyusul penolakan grasi Serge oleh Presiden Joko Widodo.

Pihak Prancis pun langsung bergerak cepat melobi pihak pemerintah agar hukuman mati Serge gugur.

"Saya sendiri 2 minggu lalu bertemu Menkum HAM untuk memberitahukan bapak menteri tentang pengajuan pengajuan PK oleh Serge. Presiden Prancis sudah menulis surat ke Jokowi dan telah bicara melalui sambungan telepon hari minggu kemarin," jelas Duta Besar Prancis Corinne breuze di Kedutaan Besar Prancis, Jakarta, Kamis (26/2).

Keresahan bukan hanya menimpa pemerintah Prancis, warga Prancis pun mengharapkan belas kasihan Indonesia untuk tidak mengeksekusi mati Serge.

"Ini menimbulkan keresahan di Prancis karena negara kami telah menghapus hukuman mati sejak tahun 1981. Tidak pernah ada eksekusi mati baik di Prancis atau di tempat lain," tandasnya lagi.

Kini pemerintah Prancis hanya mengharapkan keringanan hukuman dari sidang Peninjauan Kembali (PK) atas kasus Serge. Harapan juga datang dari istri Serge, Sabine Atlaoui.

"Tujuan saya ke sini mempertahankan harapan yang kami miliki. Kami ingin menyampaikan kesungguhan agar kami didengarkan oleh hukum Indonesia," pungkas dia.

Kendati demikian, pihak Prancis berjanji tidak akan mengganggu kedaulatan Indonesia dalam menghukum seseorang. Meskipun pihak Prancis belum tahu langkah apa lagi yang harus ditempuh untuk membebaskan Serge dari hukuman mati.

"Serge bukan pemakai apalagi gembong narkoba. Saat ini Serge belum dieksekusi masih terlalu dini membicarakan tindakan apapun, kami yakin pemerintah Indonesia berwenang akan memeriksa PK yang telah diajukan dengan perhatian besar dan seadil-adilnya," tutup Corrine.

(mdk/ian)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Yusril Jelaskan Proses 'Transfer' Terpidana Mati Narkoba Asal Prancis Serge Atlaoui
Yusril Jelaskan Proses 'Transfer' Terpidana Mati Narkoba Asal Prancis Serge Atlaoui

Prancis telah mengirimkan surat permintaan resmi pemindahan Serge ​​​​​Atlaoui pada Kamis (19/12).

Baca Selengkapnya
Kondisi Kesehatan Memburuk, Prancis Minta RI Percepat Pemulangan Terpidana Mati Narkoba Serge Atlaoui
Kondisi Kesehatan Memburuk, Prancis Minta RI Percepat Pemulangan Terpidana Mati Narkoba Serge Atlaoui

Pada akhir 2024, pemerintah memulangkan terpidana mati kasus narkoba Mary Jane Veloso dan lima terpidana Bali Nine ke Australia.

Baca Selengkapnya
Prancis Minta Terpidana Mati Serge Atloui Dipulangkan, Yusril Ungkap Syarat Harus Dipenuhi
Prancis Minta Terpidana Mati Serge Atloui Dipulangkan, Yusril Ungkap Syarat Harus Dipenuhi

Indonesia segera membahas pemindahan terpidana mati kasus narkoba Serge Atlaoui ke negara asalnya Prancis dengan pihak pemerintah setempat.

Baca Selengkapnya
Bukan Hanya Mary Jane dari Filipina, Prancis dan Australia Ajukan Permohonan Pemindahan Narapidana
Bukan Hanya Mary Jane dari Filipina, Prancis dan Australia Ajukan Permohonan Pemindahan Narapidana

Di Indonesia cukup banyak narapidana WNA yang dijatuhi berbagai jenis hukuman, mulai dari hukuman penjara terbatas, hukuman penjara seumur hidup, hingga hukuman

Baca Selengkapnya
VIDEO: Detik-Detik Jokowi Berhenti Melangkah saat Dirangkul & Pundak Ditekan Presiden Prancis
VIDEO: Detik-Detik Jokowi Berhenti Melangkah saat Dirangkul & Pundak Ditekan Presiden Prancis

Presiden Joko Widodo mengapresiasi investasi Prancis pada sektor strategis di Indonesia.

Baca Selengkapnya
Unggul di Pilpres 2024, Prabowo Terima Ucapan Selamat dari Presiden Prancis Emmanuel Macron via Telepon
Unggul di Pilpres 2024, Prabowo Terima Ucapan Selamat dari Presiden Prancis Emmanuel Macron via Telepon

Prabowo berharap, hubungan baik maupun kerja sama antara Indonesia-Prancis akan terus terjalin dengan erat ke depannya.

Baca Selengkapnya
VIDEO; Menyala Prabowo Bikin Presiden & Pengusaha Prancis Kaget, Keluarkan Silat Tegas Jaga Kekayaan RI
VIDEO; Menyala Prabowo Bikin Presiden & Pengusaha Prancis Kaget, Keluarkan Silat Tegas Jaga Kekayaan RI

Presiden Terpilih Prabowo Subianto berpidato di acara penutupan Kongres VI Partai Amanat Nasional (PAN) yang digelar, Sabtu (24/8/2024).

Baca Selengkapnya
VIDEO: Capres Prabowo Pakai Bahasa Prancis Jawab Ucapan Selamat Presiden Macron
VIDEO: Capres Prabowo Pakai Bahasa Prancis Jawab Ucapan Selamat Presiden Macron

Calon Presiden Prabowo Subianto menerima ucapan selamat dari Presiden Prancis Emmanuel Macron atas keunggulannya dalam perolehan suara sementara Pilpres 2024.

Baca Selengkapnya
Menhan Prabowo Bertemu Presiden Macron, Ini yang Dibicarakan
Menhan Prabowo Bertemu Presiden Macron, Ini yang Dibicarakan

Menhan Prabowo tengah melakukan kunjungan kerja ke Prancis

Baca Selengkapnya
DPR Diminta Tegas Sikapi Kabar Jokowi  Minta Setop Kasus e-KTP Libatkan Setya Novanto
DPR Diminta Tegas Sikapi Kabar Jokowi Minta Setop Kasus e-KTP Libatkan Setya Novanto

Hamdan mengatakan, DPR seharusnya gunakan hak konstitusional menanyakan ini kepada Presiden atau gunakan hak angket.

Baca Selengkapnya
Menhan Prabowo Sebut Kerjasama Pertahanan Indonesia & Prancis Terbaik di Bawah 'Komando' Presiden Jokowi
Menhan Prabowo Sebut Kerjasama Pertahanan Indonesia & Prancis Terbaik di Bawah 'Komando' Presiden Jokowi

Di bawah pemerintahan Presiden Jokowi, kerjasama di bidang pertahanan Indonesia dan Prancis adalah yang terbaik.

Baca Selengkapnya
Istana Tak Ambil Langkah Hukum Terkait Pernyataan Agus Rahardjo Soal Jokowi Intervensi Kasus e-KTP
Istana Tak Ambil Langkah Hukum Terkait Pernyataan Agus Rahardjo Soal Jokowi Intervensi Kasus e-KTP

Menurut Koordinator Stafus Presiden Ari Dwipayana, Presiden Jokowi sudah menjelaskan kasus korupsi yang menyeret mantan Ketua DPR Setya Novanto.

Baca Selengkapnya