Presiden Jokowi Meninggalkan Kediaman SBY usai Satu Jam Melayat Ani Yudhoyono
Merdeka.com - Presiden Jokowi melayat Kristiani Herrawati atau Ani Yudhoyono di rumah duka Puri Cikeas, Bogor, Jawa Barat. Selama satu jam di rumah duka, Jokowi sudah mendoakan almarhumah dan menyampaikan rasa belasungkawa ke SBY, AHY dan Ibas.
Pantauan di lokasi, Sabtu (1/6), Jokowi meninggalkan rumah duka sekitar pukul 23.45 WIB. Jokowi menumpang mobil Toyota Alphard hitam bernomor polisi B 1790 BN. Tak ada sepatah kata dari Jokowi saat meninggalkan rumah duka.
Tak lama berselang, Presiden Indonesia ke Tiga, BJ Habibie juga meninggalkan rumah duka.
-
Siapa yang meninggal saat kunjungan Jokowi? Gara-gara ingin melihat kepala negara dari dekat, Kamaluddin (53) terjatuh dan meninggal dunia.
-
Siapa Ajudan Presiden Jokowi? Kapten Infanteri Mat Sony Misturi saat ini tengah menjabat sebagai ajudan Presiden Joko Widodo.
-
Siapa yang dipanggil Jokowi? Presiden Joko Widodo (Jokowi) memanggil dua menteri Partai Kebangkitan Bangsa, yaitu Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi Indonesia (Mendes-PDTT) Abdul Halim Iskandar dan Menaker Ida Fauziyah.
-
Siapa saja yang mendampingi Jokowi? Jokowi tampak didampingi Menteri Luar Negeri Retno Marsudi.
-
Mobil apa yang Soekarno gunakan? Buick Limited 8 menjadi mobil kepresidenan RI yang pertama Mobil dinas ini dipakai Presiden Soekarno pada 1945-1949.
-
Di mana Jokowi berganti mobil di Lampung? Saking rusak parah, Jokowi sampai harus berganti mobil. Dari kendaraan dinas mercy ke mobil jenis jip.
Seperti diketahui, jenazah Kristiani Herrawati atau Ani Yudhoyono tiba sekitar pukul 23.05 WIB di rumah duka Puri Cikeas, Bogor, Jawa Barat. Peti jenazah almarhumah dikeluarkan dari ambulans dan digotong oleh AHY dan Ibas.
AHY dan Ibas tak mampu menahan tangis saat menggotong peti jenazah ibunya masuk ke dalam rumah. Suasana rumah langsung penuh haru saat jenazah masuk ke dalam rumah.
Di belakang menyusul SBY yang juga tak mampu menahan derai air mata sambil menerima ucapan bela sungkawa dari kerabat.
Ani Yudhoyono meninggal dunia di National University Hospital, Singapura pukul 11.50 waktu setempat. Dia dirawat sejak Februari 2019 karena sakit kanker darah.
Jenazah dibawa ke rumah duka di Puri Cikeas, Bogor, kemudian dimakamkan di Taman Makam Pahlawan (TMP) Kalibata, Jakarta Selatan pada Minggu (2/6) siang.
(mdk/ded)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Jokowi meninggalkan Istana Merdeka Jakarta sekitar pukul 14.15 WIB.
Baca SelengkapnyaJokowi bertolak menuju Bandara Halim Perdanakusuma dengan diantar langsung Presiden Prabowo. Keduanya menaiki mobil Maung Garuda putih berpelat 'Indonesia 1'.
Baca SelengkapnyaMobil itu disiapkan untuk mengantar Jokowi ke bandara menuju Solo, Jawa Tengah.
Baca SelengkapnyaJokowi memiliki 8 kendaraan, antara lain 7 mobil dan 1 motor dengan total Rp 432.000.000.
Baca SelengkapnyaPresiden ke-8 RI, Prabowo Subianto mengantar Presiden ke-7 RI Jokowi pulang ke Solo, Jawa Tengah.
Baca SelengkapnyaMomen saat Presiden Jokowi dan para menteri melayat istri Habib Luthfi jadi sorotan.
Baca SelengkapnyaJokowi sempat berdiri dari Maung Garuda untuk menyapa sekaligus memberi salam terakhir kepada rakyat sepanjang jalan dari Istana
Baca SelengkapnyaIstana memastikan negara memfasilitasi pengawalan Paspampres kepada Jokowi beserta keluarga seusai purna-tugas.
Baca SelengkapnyaDalam kunjungannya, Presiden Jokowi didampingi Sekretaris Kabinet Pramono Anung. Beliau datang dengan mengenakan pakaian batik berwarna cokelat dan hitam.
Baca SelengkapnyaNarasi yang beredar ban mobil RI 1 ditumpangi bocor sehingga membuat Jokowi menunggu di luar
Baca SelengkapnyaMasa jabatan Presiden Joko Widodo atau Jokowi dan Wapres Ma'ruf Amin berakhir pada Minggu, (20/10/2024).
Baca Selengkapnya