Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Presiden Jokowi tinjau penanaman virietas pagi milik IPB di Karawang

Presiden Jokowi tinjau penanaman virietas pagi milik IPB di Karawang Jokowi tinjau kebakaran hutan di Kalimantan. ©AFP PHOTO/Romeo Gacad

Merdeka.com - Presiden Joko Widodo didampingi Ibu Negara Iriana meninjau penanaman varietas padi yang dikembangkan oleh Institut Pertanian Bogor di Karawang. Di sana, Jokowi, sapaannya, mengunjungi Desa Cikarang, Kecamatan Banyusari, Kabupaten Karawang, Jawa Barat.

Kepada mantan gubernur DKI itu, rektor IPB, Herry Suhardiyanto, menjelaskan padi dengan varietas IPB 3S dan IPB 4S tersebut ditanam di lahan percobaan seluas 730 hektare di Kabupaten Karawang. Ia memaparkan varietas ini keunggulan pada anakannya di mana bulir padi atau gabah yang ada lebih banyak dibandingkan varietas lainnya.

"Jumlah dalam satu malai 160 gabah ini 300 gabah per malai," katanya. Demikian dikutip dari Antara, Minggu (27/9).

Orang lain juga bertanya?

Malai merupakan bagian generatif pada tanaman padi. Malai adalah sekumpulan bunga padi (spikelet) yang keluar dari buku paling atas. Bulir-bulir padi terletak pada cabang pertama dan cabang kedua, sedangkan sumbuh utama malai adalah ruas buku yang terakhir pada batang.

Di sana, Jokowi juga menyaksikan penanaman padi dengan menggunakan mesin dan juga pemanenan padi dengan menggunakan combine (mesin panen).

Herry mengatakan, pemanenan padi dengan combine bisa mengurangi potensi kehilangan gabah sehingga hasil panen lebih baik.

Tampak ikut mendampingi Jokowi dalam kunjungan ini adalah Menteri Pertanian Amran Sulaiman, Kepala Bulog Djarot Kusumayakti, Wagub Jawa Barat Deddy Mizwar dan sejumlah pejabat lainnya.

(mdk/lia)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Kunjungi Jawa Tengah, Jokowi akan Tanam Padi hingga Resmikan Terminal
Kunjungi Jawa Tengah, Jokowi akan Tanam Padi hingga Resmikan Terminal

Jokowi tiba di Semarang sekitar pukul 07.35 WIB. Dia menggunakan pesawat kepresidenan Indonesia-1.

Baca Selengkapnya
Di Sulteng, Jokowi Apresiasi Gebrakan Mentan Lakukan Percepatan Tanam Padi
Di Sulteng, Jokowi Apresiasi Gebrakan Mentan Lakukan Percepatan Tanam Padi

Luas hamparan panen di Desa Pandere, Kecamatan Gumbasa seluas 266 hektar.

Baca Selengkapnya
Tanam Tebu di Merauke, Jokowi: Kemandirian Pangan & Ketahanan Pangan Harus Jadi Konsentrasi
Tanam Tebu di Merauke, Jokowi: Kemandirian Pangan & Ketahanan Pangan Harus Jadi Konsentrasi

Jokowi mengatakan, tidak hanya pemerintahan saat ini, pemerintah presiden terpilih Prabowo Subianto juga akan fokus di bidang pangan dan energi.

Baca Selengkapnya
Jokowi Cek Panen Raya Padi di Sigi: Hasilnya Bagus, Bisa 6 Ton per Hektare
Jokowi Cek Panen Raya Padi di Sigi: Hasilnya Bagus, Bisa 6 Ton per Hektare

Menurut Jokowi, hasil panen raya di daerah tersebut mencapai 6,2 ton per hektare.

Baca Selengkapnya
Jokowi Resmikan Tambak Ikan Nila Salin di Karawang Hari Ini
Jokowi Resmikan Tambak Ikan Nila Salin di Karawang Hari Ini

Jokowi juga akan meninjau stok dan harga sejumlah bahan pangan.

Baca Selengkapnya
Ini Alasan Prabowo Pilih Kunjungan Kerja Perdana ke Merauke
Ini Alasan Prabowo Pilih Kunjungan Kerja Perdana ke Merauke

Presiden Prabowo Subianto hari ini mengunjungi Merauke sebagai lokasi perdana tugasnya sebagai presiden.

Baca Selengkapnya
Setelah Subang, Plt Mentan Dampingi Presiden Jokowi Panen Raya di Indramayu
Setelah Subang, Plt Mentan Dampingi Presiden Jokowi Panen Raya di Indramayu

Presiden Joko Widodo (Jokowi) didampingi Plt Menteri Pertanian (Mentan) Arief Prasetyo Adi, melakukan panen raya padi di Desa Karanglayung.

Baca Selengkapnya
Jokowi Cek Pompanisasi di Kotawaringin Timur, Antisipasi Potensi Kekeringan Panjang
Jokowi Cek Pompanisasi di Kotawaringin Timur, Antisipasi Potensi Kekeringan Panjang

Wilayah Kotawaringin Timur sendiri, pemerintah telah mendistribusikan 31 pompa yang saat ini baru bisa mengairi 435 hektare dari total 7.600 hektare

Baca Selengkapnya
Semringah Petani Rusdi, Kala Presiden Jokowi Ikut Menanam di Lahan Miliknya
Semringah Petani Rusdi, Kala Presiden Jokowi Ikut Menanam di Lahan Miliknya

Sebagai pemegang kartu tani, Rusdi tak kesulitan mendapat pupuk subsidi.

Baca Selengkapnya
Jokowi Harap Food Estate Keerom Bisa Penuhi Kebutuhan Jagung Nasional
Jokowi Harap Food Estate Keerom Bisa Penuhi Kebutuhan Jagung Nasional

Direncanakan, lahan food estate seluas 45 hektare akan kembali panen pada September 2023.

Baca Selengkapnya
Gantikan SYL, Plt Mentan Arief Prasetyo Adi  Langsung Diajak Jokowi Tinjau Panen Padi di Subang
Gantikan SYL, Plt Mentan Arief Prasetyo Adi Langsung Diajak Jokowi Tinjau Panen Padi di Subang

Jokowi belum mau mengungkapkan siapa sosok yang akan menjadi Mentan definitif pengganti Syahrul Yasin Limpo

Baca Selengkapnya
Mentan Dampingi Jokowi Tinjau Ladang Jagung di Food Estate Keerom Papua
Mentan Dampingi Jokowi Tinjau Ladang Jagung di Food Estate Keerom Papua

Mentan dampingi Jokowi tinjau Food Estate Keerom Papua

Baca Selengkapnya