Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

PT Pos Ikut Distribusikan Jutaan BST Dampak Pandemi Covid-19

PT Pos Ikut Distribusikan Jutaan BST Dampak Pandemi Covid-19 Pengiriman paket pos jelang lebaran. ©2020 Liputan6.com/Faizal Fanani

Merdeka.com - Kementerian Sosial (Kemensos) memperpanjang pemberian program Bantuan Sosial Tunai (BST) hingga 2021. Tujuannya ialah untuk menjaga proses pemulihan ekonomi nasional, khususnya untuk 10 juta KPM di 34 provinsi.

Mensos mengatakan, untuk penerima BST diminta untuk dilakukan validasi ulang supaya terus tepat sasaran. Selain BST, program sembako juga diperpanjang untuk 18,8 juta KPM dengan anggaran Rp45,12 triliun.

"Sebagai Mensos, senantiasa berjuang dan selalu berusaha agar penerima bantuan di masa pandemi tidak bertambah susah karena dampak Covid-19," kata Mensos saat memberikan BST dan BPNT Kartu Sembako untuk 40 KPM di Kecamatan Taman, Pemalang, Jawa Tengah.

Orang lain juga bertanya?

Di wilayah ini, jumlah penerima BPNT Kartu Sembako sebanyak 21.214 KPM, masing-masing dari mereka mendapatkan uang Rp200 ribu setiap bulannya. Kemudian, 4.065 KPM tercatat menerima BST dengan nilai Rp300 ribu setiap bulan.

Kemensos juga menyalurkan BST dan BPNT di wilayah Karanganyar, Kabupaten Purbalingga, Jawa Tengah. Dengan adanya bantuan ini diharapkan bisa mendukung pemulihan dan ketahanan ekonomi secara nasional.

Sementara itu, Direktur PT Pos Indonesia Faizal Rochmad Djoemadi, sebagai instansi penyalur mengatakan, lokasi penerima BST di Jateng sebanyak 1,2 juta KPM. Dengan rincian tahapan satu hingga delapan telah 97,2 persen. Demikian juga di Purbalingga sudah terserap 98 persen.

"Hari ini kami akan serahkan BST Tahap 9. Mestinya Desember tapi diberikan lebih awal pada pekan keempat November. Semoga yang diberikan Kemensos sesuai instruksi presiden dapat bermanfaat," kata Faizal Rochmad Djoemadi.

(mdk/hhw)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Bulog Lanjutkan Program Bantuan Pangan Beras untuk Penuhi Kebutuhan Penduduk Indonesia
Bulog Lanjutkan Program Bantuan Pangan Beras untuk Penuhi Kebutuhan Penduduk Indonesia

Keberhasilan Bulog menyalurkan Bantuan Pangan Beras pada tahun 2023 kembali dilanjutkan dengan penyaluran program yang sama untuk tahun 2024.

Baca Selengkapnya
BLT Mitigasi Pangan Rp600.000 Cair Bulan Depan, Begini Cara Cek Data Penerima
BLT Mitigasi Pangan Rp600.000 Cair Bulan Depan, Begini Cara Cek Data Penerima

Penyaluran BLT Mitigasi Pangan tersebut tetap akan disalurkan sekaligus Rp600.000 seperti skema awal.

Baca Selengkapnya
18,8 Juta Keluarga Bakal Terima BLT Rp200.000 per Bulan, Total Jadi Rp600.000
18,8 Juta Keluarga Bakal Terima BLT Rp200.000 per Bulan, Total Jadi Rp600.000

BLT tersebut akan disalurkan selamanya 3 bulan, mulai Januari hingga Maret.

Baca Selengkapnya
Sri Mulyani Siapkan Anggaran Rp11,2 Triliun untuk BLT Pangan Periode Januari-Maret 2024
Sri Mulyani Siapkan Anggaran Rp11,2 Triliun untuk BLT Pangan Periode Januari-Maret 2024

BLT mitigasi pangan akan disalurkan sebesar Rp200.000 per bulan pada periode Januari, Februari, dan Maret 2024.

Baca Selengkapnya
Bansos Beras, Daging Ayam dan Telur Telan Anggaran Rp17,5 Triliun
Bansos Beras, Daging Ayam dan Telur Telan Anggaran Rp17,5 Triliun

Anggaran tersebut mencakup kucuran bansos hingga Juni 2024. Namun, Kemenkeu akan melakukan tinjauan setelah tiga bulan.

Baca Selengkapnya
Siap-Siap, BLT Mitigasi Pangan Senilai Rp600.000 untuk 18,8 Juta Keluarga Cair Sebelum Lebaran
Siap-Siap, BLT Mitigasi Pangan Senilai Rp600.000 untuk 18,8 Juta Keluarga Cair Sebelum Lebaran

Bantuan BLT Mitigasi akan diberikan kepada masyarakat yang telah terdaftar sebagai Keluarga Penerima Manfaat (KPM).

Baca Selengkapnya
Ribuan Keluarga di Banyuwangi Terima Bansos Beras
Ribuan Keluarga di Banyuwangi Terima Bansos Beras

Sebanyak 122.047 keluarga di Banyuwangi tercatat sebagai keluarga penerima manfaat (KPM) bansos yang berasal dari pemerintah pusat.

Baca Selengkapnya
Alasan Bulog Soal Penyaluran Beras Bansos Belum Penuhi Target
Alasan Bulog Soal Penyaluran Beras Bansos Belum Penuhi Target

Bansos beras rencananya akan dibagikan selama 6 bulan dari Januari-Juni 2024.

Baca Selengkapnya
Realisasi Penyaluran BLT El Nino Sebesar Rp400.000 Sudah 85 Persen
Realisasi Penyaluran BLT El Nino Sebesar Rp400.000 Sudah 85 Persen

BLT khusus akibat dampak El Nino ini dimulai sejak September, dan akan berakhir pada Desember.

Baca Selengkapnya
Tinjau Penyaluran Bansos Pangan, Menko Airlangga: Percepat Penghapusan Kemiskinan Ekstrem
Tinjau Penyaluran Bansos Pangan, Menko Airlangga: Percepat Penghapusan Kemiskinan Ekstrem

Airlangga bertanya secara langsung kepada warga desa Eretan, apakah bansos ingin diperpanjang atau tidak.

Baca Selengkapnya
Bulog Bersama Presiden Jokowi dan Bapanas Luncurkan Bantuan Pangan 2024
Bulog Bersama Presiden Jokowi dan Bapanas Luncurkan Bantuan Pangan 2024

Penyaluran perdana Bantuan Pangan Beras 2024 ini diserahkan langsung oleh Presiden Jokowi.

Baca Selengkapnya
Beras Langka, Jokowi Perintahkan Bapanas Tambah Stok Beras Kemasan 5 Kg
Beras Langka, Jokowi Perintahkan Bapanas Tambah Stok Beras Kemasan 5 Kg

Presiden Jokowi perintahkan Bapanas stok beras kemasan 5 kg di ritel modern tersedia.

Baca Selengkapnya