Raih suara terbanyak se-Jabar, Dede Yusuf lolos ke Senayan
Merdeka.com - Politisi Partai Demokrat Dede Yusuf Macan Effendi yang juga mantan Wakil Gubernur Jawa Barat melenggang ke Senayan sebagai anggota DPR RI periode 2014-2019, bersama sembilan politikus lain, mewakili daerah pemilihan (Dapil) Jabar II meliputi Kabupaten Bandung dan Kabupaten Bandung Barat (KBB).
Kepastian tersebut diperoleh usai Komisi Pemilihan Umum (KPU) di dua daerah pemilihan tersebut menggelar pleno dan dari data tersebut diperoleh fakta bahwa Dede Yusuf meraih 142.608 suara.
Sementara itu dari data pleno sebelumnya, perolehan suara Partai Demokrat di Dapil Jabar II sebanyak 309.136.
-
Siapa yang menjadi calon Wakil Gubernur Jawa Barat? Ronal Surapradja menceritakan dirinya ditunjuk menjadi bakal calon wakil gubernur Jawa Barat di momen krusial sebelum pendaftaran ditutup.
-
Siapa yang diusung Partai Nasdem untuk Pilgub Jabar? Anak Presiden ke-3 ini diusung oleh Partai NasDem.
-
Siapa yang menjadi calon gubernur Jawa Barat? Calon Gubernur Jawa Barat Ahmad Syaikhu menggagas program Teras ASIH.
-
Siapa yang menang pemilihan di Dapil Jawa Barat VII? Sebagaimana diketahui, Verrell resmi dinyatakan lolos ke Senayan menjadi anggota DPR RI dari daerah pemilihan (dapil) Jawa Barat VII. Ia mengalahkan sejumlah nama yang juga diusung PAN.
-
Siapa yang akan didaftarkan PDIP Jabar? 'Hampir dipastikan bahwa malam hari ini DPD PDIP Jabar akan mendaftarkan secara resmi pasangan Calon Gubernur dan calon wakil gubernur yaitu Anies Baswedan dan Kang Ono Surono. Nah ini kita tinggal menunggu tahapan-tahapan berikutnya agar proses pendaftaran secara resmi ini bisa berjalan dengan lancar,' kata Folmer saat dikonfirmasi, Kamis (29/8).
-
Siapa yang terpilih jadi anggota DPRD? Fadel Islami merintis karir politiknya sejak tahun 2021.
Topik pilihan: Koalisi Pilpres 2014 | Kisruh PPP | Pemilu Ulang
Suara tersebut sumbangan dari Dede Yusuf, Adjeng Ratna Suminar 32.369, Rostandi 26.112, caleg lainnya 30.779, ditambah suara partai yang menembus 77.268.
Dede Yusuf sebelumnya pernah menjadi anggota DPR periode 2004-2009 dari Partai Amanat Nasional. Namun sebelum masa baktinya habis, pada tahun 2008 dia mundur untuk menjadi pasangan Ahmad Heryawan sebagai wakil gubernur Jawa Barat periode 2008-2013. Dede Yusuf kemudian pindah ke Partai Demokrat dan kini kembali menjadi anggota DPR.
(mdk/bal)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Momen Dede Yusuf minta doa kepada ibunda tercinta setelah pemilihan umum.
Baca SelengkapnyaDirektur Eksekutif Indikator Politik Indonesia Burhanuddin Muhtadi megatakan Pilkada Jabar kali ini tidak kompetitif.
Baca SelengkapnyaSelain Bekasi, Syaikhu berharap mengantongi suara banyak di Bandung, Sukabumi, dan Depok.
Baca SelengkapnyaSelain Komeng, tiga caleg lain lolos sebagai DPD Jawa Barat ke Senayan.
Baca SelengkapnyaUntuk suara partai, Golkar ada di peringkat pertama dengan perolehan suara 366.052 kemudian diikuti PKS yang berada di peringkat kedua dengan perolehan 360.248
Baca SelengkapnyaTujuh caleg dipastikan lolos dari Dapil Jawa Barat I.
Baca SelengkapnyaPDIP berhasil meraup total 5.859.448 suara di Pemilu 2024.
Baca SelengkapnyaUsai mencoblos, Dedi menuju kediamannya di Kabupaten Subang untuk menunggu hasil quick count.
Baca SelengkapnyaSektabilitas Dedi-Erwan berada di angka 74.6 persen, Syaikhu-Ilham 12,0 persen, Acep-Gita KDI 6,5 persen dan Jeje-Ronal 5,3 persen.
Baca SelengkapnyaSurvei SMRC menunjukkan elektabilitas Ridwan Kamil jauh meninggalkan tokoh-tokoh lain seperti Dedi Mulyadi, Deddy Mizwar dan Dede Yusuf.
Baca SelengkapnyaDenny Cagur meraih 58.043 suara dalam Pemilihan Legislatif (Pileg). Deny Cagur terpilih menjadi anggota DPR RI dari Dapil Jabar II
Baca SelengkapnyaBeberapa lembaga survei, salah satunya Charta Politika Indonesia merilis hasil survei elektabilitas calon Bupati Bogor 2024.
Baca Selengkapnya