Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Rakyat Harus Bersatu Kembali Membangun Bangsa Pasca-Pemilu

Rakyat Harus Bersatu Kembali Membangun Bangsa Pasca-Pemilu Organisasi PARA Syndicate gelar kuliah kebangsaan. ©2019 Liputan6.com

Merdeka.com - Dalam merayakan perjalanannya selama empat tahun Organisasi PARA Syndicate menggelar kuliah kebangsaan dengan mengangkat tema: KITA BERSATU MEMBANGUN INDONESIA: Bangunlah Jiwanya, Bangunlah Badannya untuk Indonesia Raya di Auditorium Adhiyana, Wisma Antara, Jakarta hari ini. Acara ini bertujuan untuk mengajak masyarakat kembali bersatu membangun bangsa pascapesta demokrasi 2019.

Menurut Direktur Eksekutif PARA Syndicate, Ari Nurcahyo yang diperlukan di tengah konflik permasalahan yang ada di Indonesia hanya satu kesatuan dalam membangun Indonesia.

"Indonesia sedang mengalami krisis demokrasi, sebagaimana bunyi Pancasila ke tiga dan empat dimana kata persatuan lebih dulu dari demokrasi. Artinya kita perlu terlebih dahulu bersatu baru bisa menjadi negara yang berdemokrasi," ujar Ari di Wisma Antara, Jakarta, Kamis (17/10).

Orang lain juga bertanya?

Di kesempatan yang sama Imam Besar Masjid Istiqlal, Nasaruddin Umar menyampaikan untuk tidak selalu menyeret agama dalam konflik bernegara. Selesaikan masalah sesuai porsinya masing-masing.

"Saya termasuk risih segala-galanya diagamakan, nabi mengatakan urusan keduniaan anda lebih tahu enggak usah ke sini, mana otoritas. Jangan semua urusan harus cari dalil, bawa ke agama. Jangan terlalu manja kepada Tuhan, nanti kecewa. Tuhan tidak merancang kita menjadi pengemis seperti itu," ujar Nasaruddin.

Selain itu, Uskup Agung Jakarta Kardinal Ignatius Suharyo menyampaikan, menjadi bangsa yang baik diperlukan warga negara yang memiliki watak berketuhanan dan tidak menghilangkan Pancasila dalam dirinya.

"Pancasila itu kalau dihayati akan membentuk watak-watak berketuhanan, watak berperikemanusiaan, watak persatuan, watak kerakyatan dan keadilan kalau setiap warga negara Indonesia mempunyai watak seperti itu bisa mempunyai peranan yang sangat penting di dalam kehidupan bernegara," ujar Kardinal.

(mdk/eko)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
PBNU: Rajut Kembali Persatuan dan Jaga Perdamaian Pasca-Pemilu
PBNU: Rajut Kembali Persatuan dan Jaga Perdamaian Pasca-Pemilu

fanatisme perlu dinetralisir dengan mengingatkan bahwa Pemilu hanyalah alat untuk memilih bukan untuk memecah belah bangsa.

Baca Selengkapnya
MUI Ingatkan Pentingnya Jaga Persatuan di Pemerintahan Prabowo, Rajut Lagi Persaudaraan
MUI Ingatkan Pentingnya Jaga Persatuan di Pemerintahan Prabowo, Rajut Lagi Persaudaraan

Mengingat adanya perbedaan pandangan politik selama proses Pemilu lalu berpotensi menimbulkan polarisasi

Baca Selengkapnya
PBNU: Pemilu untuk Memilih Pemimpin, Bukan untuk Memecah Belah
PBNU: Pemilu untuk Memilih Pemimpin, Bukan untuk Memecah Belah

Jangan larut pada perbedaan pandangan politik, karena tujuan pesta demokrasi bukan untuk memecah belah

Baca Selengkapnya
Pesan Ketum Muhammadiyah soal Pemilu: Yang Menang Jangan Jumawa, Kalah Jangan Kecil Hati
Pesan Ketum Muhammadiyah soal Pemilu: Yang Menang Jangan Jumawa, Kalah Jangan Kecil Hati

Haedar meminta semua pihak menjaga diri dan jangan sampai terjadi pencideraan dalam pelaksanaan Pemilu 2024.

Baca Selengkapnya
Persaudaraan Jangan Sampai Memudar karena Tidak Bisa Menerima Hasil Pemilu
Persaudaraan Jangan Sampai Memudar karena Tidak Bisa Menerima Hasil Pemilu

Masyarakat Indonesia patut bersyukur dan bersuka cita karena telah melewati proses Pemilu 2024

Baca Selengkapnya
PBNU: Pemilu Sudah Selesai, Jangan Larut dalam Kebencian
PBNU: Pemilu Sudah Selesai, Jangan Larut dalam Kebencian

Semua pihak khususnya kalangan elite politik diminta untuk melupakan kebencian

Baca Selengkapnya
Rekonsiliasi Antar-Parpol Diyakini Bikin Suasana Sejuk Usai Pemilu 2024
Rekonsiliasi Antar-Parpol Diyakini Bikin Suasana Sejuk Usai Pemilu 2024

Perlu ada pertemuan antara perwakilan partai politik, termasuk tokoh-tokoh nasionalis dan agamis.

Baca Selengkapnya
MUI: Jika Ada Pihak Benturkan Agama dengan Falsafah Bangsa Jelas Keliru
MUI: Jika Ada Pihak Benturkan Agama dengan Falsafah Bangsa Jelas Keliru

Untuk mengatasi permasalahan di negara ini bukan sebuah sistem baru, tapi persatuan dan kesatuan.

Baca Selengkapnya
Pesan Ketum Muhammadiyah untuk Pemenang Pilpres 2024: Jangan Jumawa, Tetap Rendah Hati
Pesan Ketum Muhammadiyah untuk Pemenang Pilpres 2024: Jangan Jumawa, Tetap Rendah Hati

Haedar meminta semua pihak harus menghormati pilihan rakyat dan menerima hasil Pemilu dengan sikap legowo, dan kesatria.

Baca Selengkapnya
Seruan Rizieq Shihab di Reuni 212: Pilpres Pilkada Sudah Selesai, Jangan Mau Dipecah Belah!
Seruan Rizieq Shihab di Reuni 212: Pilpres Pilkada Sudah Selesai, Jangan Mau Dipecah Belah!

Tokoh FPI ini kaget ada ulama yang dikafir-kafirkan ketika ada perbedaan politik. Dia menegaskan, bahwa harus menghormati ijtihad politik orang lain.

Baca Selengkapnya
Puan Bicara Perbedaan Sikap Jelang Pemilu 2024: Pahami Kapan Bertanding dan Kembali Bersanding
Puan Bicara Perbedaan Sikap Jelang Pemilu 2024: Pahami Kapan Bertanding dan Kembali Bersanding

Seluruh elemen bangsa seharusnya memahami kapan waktunya bertanding dan bersanding.

Baca Selengkapnya
'Jangan Persatuan Dinodai karena Mendahulukan Kepentingan Politik'
'Jangan Persatuan Dinodai karena Mendahulukan Kepentingan Politik'

Para elite politik diingatkan tidak menggunakan politik identitas dan ujaran kebencian demi meraih kekuasaan

Baca Selengkapnya