Rapat dengan Jokowi-JK, Kapolri laporkan keamanan jelang lebaran
Merdeka.com - Kapolri Jenderal Badrodin Haiti melakukan rapat dengan Presiden Joko Widodo dan Wakil Presiden Jusuf Kalla. Rapat tidak terjadi di ruang tertutup seperti biasanya, namun digelar di Gazebo pelataran Istana Kepresidenan.
"Saya melaporkan masalah yang terkait dengan masalah keamanan sekarang sampai jelang lebaran," kata Badrodin kepada wartawan di Kompleks Istana Kepresidenan, Jakarta, Senin (29/6).
Pemerintah ingin memastikan bila kondisi keamanan tidak ada masalah jelang hingga usai lebaran. Badrodin mengaku jika pihaknya mengerahkan sebanyak 255 ribu personel pasukan keamanan untuk memastikan tidak terjadinya tindak kriminal selama puasa jelang lebaran.
-
Bagaimana cara pemerintah memastikan libur Natal dan tahun baru 2025 aman? Menko PMK Pratikno menyampaikan bahwa Rapat Koordinasi diadakan untuk memastikan bahwa pergerakan masyarakat selama periode Natal dan Tahun Baru 2024/2025 dapat berlangsung dengan aman, nyaman, dan lancar.
-
Kenapa polisi gencar jaga Kamtibmas menjelang pemilu? 'Pentingnya menjaga ketertiban umum (Kamtibmas) demi kelancaran Pemilu yang damai. Kegiatan sosialisasi dilakukan setelah salat Isya kemarin,' kata Bagus, Rabu (10/1)
-
Apa yang disiapkan Bank Mandiri di Bali untuk Lebaran? Untuk mengantisipasi peningkatan kebutuhan uang tunai di masyarakat Bali dan Nusa Tenggara selama 22 hari ke depan, yaitu pada 26 Maret – 16 April 2024 saat Ramadhan dan menjelang Idul Fitri, Bank Mandiri menyiapkan net kebutuhan uang tunai sekitar Rp. 1,15 triliun.
-
Apa yang terlihat di berbagai titik menjelang Lebaran? Kepadatan arus lalu lintas sudah terlihat di beberapa titik. Hal ini terlihat dari pantauan di Pos Terpadu Gerbang Tol Kalikangkung Semarang.
-
Bagaimana TNI memastikan keamanan Pilkada? Perhatikan tentang situasi terkini, indeks kerawanan pilkada, kemungkinan perkembangan situasi, jumlah personil yang diturunkan hingga langkah-langkah antisipasi,' katanya kepada para Dansat.
-
Siapa yang diimbau TNI-Polri untuk menjaga keamanan? Mereka mengimbau agar warga berpartisipasi aktif dalam kegiatan siskamling.
"Sudah kita siapkan personelnya 255 ribu, kemudian jalan sudah kita survei, mana yang menimbulkan kerawanan kemacetan termasuk kerawanan kriminal," jelas Badrodin.
Kemudian polisi juga akan mengawasi tempat-tempat umum dan pusat keramaian. Seperti pelabuhan, terminal, dan tempat lainnya dari potensi gangguan keamanan.
"Tentu, ini terkait dengan pusat keramaian, pelabuhan, ada copet, pembiusan, penipuan, penodongan, di jalan-jalan itu. Di pusat perbelanjaan itu ada juga, modern dan pasar tradisional stasiun, terminal, tempat hiburan, tempat rekreasi maksud saya kan penuh, itu kita antisipasi," tutupnya. (mdk/bal)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Menko Polhukam jamin masyarakat beribadah di bulan ramadan bisa aman.
Baca SelengkapnyaKapolri meminta seluruh personel untuk meningkatkan kewaspadaan terhadap potensi bencana alam yang sewaktu-waktu bisa terjadi, bahkan di tengah momen Nataru.
Baca SelengkapnyaKapolri dan Panglima TNI Pantau Arus Balik Lebaran 2024 dari Udara
Baca SelengkapnyaHadi juga menyoroti perihal situasi Kamtibmas selama bulan Ramadan berlangsung secara aman dan damai.
Baca SelengkapnyaKapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo bersama Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto memimpin apel Operasi Ketupat 2024
Baca SelengkapnyaPara menteri diminta untuk menjaga harga pangan jelang Idul Fitri.
Baca SelengkapnyaKapolri Jenderal Listyo Sigit akan menindaklanjuti instruksi serta pengarahan Presiden Jokowi dalam Rapim TNI-Polri 2024
Baca SelengkapnyaPelantikan Prabowo-Gibran dilakukan pada 20 Oktober 2024.
Baca SelengkapnyaJenderal Sigit memberikan atensi seluruh jajaran menjaga kamtibmas selama Ramadan untuk menjaga kekhusyukan masyarakat selama menunaikan ibadah puasa.
Baca SelengkapnyaTim Komisi Kepolisian Nasional (Kompolnas) yang dipimpin Pudji Hartanto Iskandar memantau persiapan pengamanan Operasi Ketupat 2024 di wilayah hukum Polda Jatim
Baca SelengkapnyaKeduanya melakukan pemantauan dari Lapangan Silang Monas menuju Pelabuhan Merak Banten
Baca SelengkapnyaSinegitas itu dibuktikan dengan menggelar apel bersama di halaman Makodim 031/Pekanbaru
Baca Selengkapnya