Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Ruhut: Pak Buwas itu legenda Kabareskrim

Ruhut: Pak Buwas itu legenda Kabareskrim Ruhut Sitompul mundur dari ketua Komisi III. ©2013 Merdeka.com/M. Luthfi Rahman

Merdeka.com - Anggota Komisi III DPR dari Partai Demokrat Ruhut Sitompul mengatakan, dirinya lebih suka jika Pansus yang akan dibentuk oleh DPR adalah Pansus Kabareskrim Budi Waseso, daripada Pansus Pelindo.

Sebab, jika menggunakan Pansus Kabareskrim, Ruhut yakin akan banyak pihak yang bisa dimintai keterangan, terkait adanya mutasi mendadak bagi Buwas tersebut.

"Kenapa Nama Pansus-nya harus Pansus Kabareskrim Budi Waseso? Kita harus jujur, di era Buwas saat ini, Bareskrim itu lagi bangkit-bangkitnya. Kalau Pak Hoegeng itu legenda Kapolri, Pak Buwas itu legenda Kabareskrim," ujar Ruhut dalam sebuah diskusi di kawasan Cikini, Jakarta Pusat, Sabtu (12/9).

Orang lain juga bertanya?

"Kenapa butuh Pansus ini? Kan di situ kita bisa panggil Pak JK, Bu Rini, dan lainnya. Kalau polisi yang tangani kan pasti ada 'eweuh pakeuwuh'-nya," katanya menambahkan.

Ruhut menyebut, banyak prestasi yang berhasil diraih Budi Waseso, dari sejumlah kasus yang berhasil ditanganinya sejak menjabat sebagai Kabareskrim. Maka, mutasi dan pelantikannya sebagai Kepala BNN yang terkesan 'janggal' itu, menurutnya harus didalami melalui Pansus Kabareskrim tersebut.

"Memang (mutasi) ini semacam tour of duty, tapi seharusnya semua badan karena masih di bawah presiden, itu dilantik di istana. Faktanya, Buwas itu dilantik di BNN oleh Badrodin," ujar Ruhut.

"Dari jaman dia baru naik di kasus Abraham Samad, semua orang banyak yang tidak suka kepadanya. Tapi ke sininya, kapasitas dia sebagai Kabareskrim itu memang bagus. Selain Pelindo, ada banyak kasus lagi lho yang sedang dipegang Pak Buwas," pungkasnya.

(mdk/lia)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Jabatan Baru Kombes Budhi Herdi dari Kapolri, Setahun Lalu Dicopot Sebagai Kapolres Terseret Kasus Ferdy Sambo
Jabatan Baru Kombes Budhi Herdi dari Kapolri, Setahun Lalu Dicopot Sebagai Kapolres Terseret Kasus Ferdy Sambo

Berikut jabatan baru Kombes Budhi Herdi dari Kapolri usai terseret kasus Ferdy Sambo.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Kejagung Tak Gentar Jampidsus Dikuntit Densus 88, Tak Lemah dengan Tekanan!
VIDEO: Kejagung Tak Gentar Jampidsus Dikuntit Densus 88, Tak Lemah dengan Tekanan!

Kapuspenkum Kejagung, Ketut Sumedana menyebut konvoi Brimob di Kejagung merupakan rangkaian dari kasus penguntitan Jampidsus

Baca Selengkapnya
Saat Anggota DPR Usul Jaksa Agung ST Burhanuddin Diberi Gelar Bapak Restoratif Justice Indonesia
Saat Anggota DPR Usul Jaksa Agung ST Burhanuddin Diberi Gelar Bapak Restoratif Justice Indonesia

Anggota Komisi III DPR Stevano Rizki Adranacus mengusulkan Jaksa Agung Sanitiar (ST) Burhanuddin diberi gelar 'Bapak Restoratif Justice (RJ) Indonesia'.

Baca Selengkapnya
Pesan Tegas Menko Polkam Budi Gunawan ke Ketua KPK Baru: Sinergi dengan Semua Perangkat Penegak Hukum
Pesan Tegas Menko Polkam Budi Gunawan ke Ketua KPK Baru: Sinergi dengan Semua Perangkat Penegak Hukum

Budi mengaku baru mengetahui terpilihnya Setyo sebagai Ketua KPK baru.

Baca Selengkapnya
Abraham Samad Dkk Temui Pimpinan KPK, Ini yang Dibahas
Abraham Samad Dkk Temui Pimpinan KPK, Ini yang Dibahas

Mantan Ketua KPK Abraham Samad mendesak agar sejumlah kasus yang berhubungan dengan keluarga mantan Jokowi agar dapat segera diusut.

Baca Selengkapnya
Kasat Reskrim dan Narkoba Polres Banyuasin Dimutasi Setelah Dilaporkan Keroyok dan Lecehkan Pengunjung Klub Malam
Kasat Reskrim dan Narkoba Polres Banyuasin Dimutasi Setelah Dilaporkan Keroyok dan Lecehkan Pengunjung Klub Malam

Polda Sumsel merotasi beberapa anggotanya, termasuk dua perwira pertama yang diduga melakukan pengeroyokan dan pelecehan terhadap wanita pengunjung klub malam.

Baca Selengkapnya
Geger Blok Medan Seret Bobby-Kahiyang Keluarga Jokowi, Ungkit Reinkarnasi Korupsi di Istana
Geger Blok Medan Seret Bobby-Kahiyang Keluarga Jokowi, Ungkit Reinkarnasi Korupsi di Istana

Ramai isu soal istilah 'Blok Medan' yang dikaitkan dengan anak-menantu Presiden Jokowi, Kahiyang Ayu dan Bobby Nasution.

Baca Selengkapnya
Kombes Budhi & AKBP Handik, Pamen Terlibat Kasus Ferdy Sambo Kembali Bertugas
Kombes Budhi & AKBP Handik, Pamen Terlibat Kasus Ferdy Sambo Kembali Bertugas

Kepala Kepolisian (Kapolri) Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo kembali menerbitkan surat telegram No: ST/2750/XII/KEP/2023.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Jaksa Agung Pasang Badan, Jampidsus Buka Suara Dikuntit Densus 88 di Tengah Kasus Timah
VIDEO: Jaksa Agung Pasang Badan, Jampidsus Buka Suara Dikuntit Densus 88 di Tengah Kasus Timah

Menurutnya, kasus itu sudah diambil alih dan menjadi tanggung jawab Jaksa Agung ST Burhanuddin.

Baca Selengkapnya
Menakar Keterlibatan BPK di Korupsi BTS 4G Usai Kejagung Tetapkan Sadikin Rusli Tersangka
Menakar Keterlibatan BPK di Korupsi BTS 4G Usai Kejagung Tetapkan Sadikin Rusli Tersangka

Nama Sadikin Rusli disebut-sebut dalam sidang perkara korupsi BTS Kominfo.

Baca Selengkapnya
Jejak Mantan Wakapolri, dari Dunia Intelijen Kini Jadi Kandidat Terkuat Menterinya Prabowo
Jejak Mantan Wakapolri, dari Dunia Intelijen Kini Jadi Kandidat Terkuat Menterinya Prabowo

Sebelum menjabat Wakapolri, dia pernah menjadi ajudan presiden.

Baca Selengkapnya
PDIP Tanggapi Isu Kepala BIN Diganti: Kalau Ada Pergantian Minimal Setara dengan Budi Gunawan
PDIP Tanggapi Isu Kepala BIN Diganti: Kalau Ada Pergantian Minimal Setara dengan Budi Gunawan

PDIP menanggapi isu pergantin Kepala Badan Intelijen Negara (BIN) Budi Gunawan (BG).

Baca Selengkapnya