Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Sarden berisi cacing ditemukan warga di Inhil dan Kepulauan Meranti

Sarden berisi cacing ditemukan warga di Inhil dan Kepulauan Meranti Sarden berisi cacing disita BBPOM Riau. ©2018 Merdeka.com/Abdullah Sani

Merdeka.com - Balai Besar Pengawasan Obat dan Makanan (BBPOM) Kota Pekanbaru menyita tiga produk ikan sarden kaleng yang di dalamnya ditemukan cacing. Mereka juga akan memberikan sanksi terhadap importir produk sarden yang berasal dari negara luar negeri.

Temuan ini setelah masyarakat di sejumlah kabupaten menemukan adanya cacing dalam kemasan kaleng sarden berbaur dengan ikan di dalamnya. Temuan itu sampai ke BBPOM hingga dilakukan penindakan.

Kepala BBPOM Pekanbaru, M Kashuri, mengatakan pihaknya sudah mengamankan produk tersebut dari pasaran. Dia menyebutkan, ada tiga merek sarden kaleng produk luar yang terindikasi berisi cacing dalam kemasannya.

Orang lain juga bertanya?

“Di antaranya Farmer Jack, IO dan Sarden kaleng Hoki itu semua sudah kita amankan. Bahkan kita masih menelusuri distributornya, kalau importirnya di Jakarta dan Batam," ujar Kashuri, Rabu (21/3).

sarden berisi cacing disita bbpom riau

Selain itu, BBPOM Pekanbaru juga memberikan surat peringatan berupa sanksi penarikan terhadap produk bagi importirnya. Temuan cacing dalam kemasan sarden kalengan itu pertama kali terjadi di Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil), pada Rabu pekan lalu. Kemudian juga ditemukan warga Kabupaten Kepulauan Meranti sehari kemudian.

"Kalau sarden di Inhil itu merek IO, sementara di Kepulauan Meranti merek Farmer Jack. Itu dua dari tiga produk yang kita periksa dan terkonfirmasi adanya itu (cacing), satu lagi Hoki," kata Kashuri.

Namun, untuk di Kota Pekanbaru, Kashuri menyebutkan pihaknya masih bekerja menesuri ada atau tidaknya cacing dalam kemasan sarden tersebut. "Sampai hari ini belum ditemukan di Pekanbaru, masih dicari petugas," ucapnya.

Kashuri mengimbau agar masyarakat tidak terlalu cemas dengan temuan itu, sebab pihaknya sudah menyita beberapa produk sarden yang mengandung cacing tersebut.

"Warga tidak perlu resah, kalau masih ada ditemukan bisa laporkan ke kami dan jangan dikonsumsi," jelasnya.

(mdk/lia)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
73 Kilogram Ganja Diselundupkan Kurir di Depok, Modus Dibungkus Tumpukan Ikan Asin
73 Kilogram Ganja Diselundupkan Kurir di Depok, Modus Dibungkus Tumpukan Ikan Asin

Adapun barang bukti puluhan kilogram ganja ini diketahui dikirim dari Aceh dengan tujuan Jabodetabek.

Baca Selengkapnya
Polisi Gagalkan Peredaran 24,1 Kilogram Sabu Produksi China
Polisi Gagalkan Peredaran 24,1 Kilogram Sabu Produksi China

Dalam operasi kali ini, polisi mengamankan lima orang pelaku.

Baca Selengkapnya
Seorang Pria Temukan Jajanan Kuping Gajah di Pasar Taiwan, Ternyata Sosok Penjualnya Bikin Kaget
Seorang Pria Temukan Jajanan Kuping Gajah di Pasar Taiwan, Ternyata Sosok Penjualnya Bikin Kaget

Sebuah video memperlihatkan seorang pria yang kaget menemukan jajanan pasar khas Indonesia yang dijual di pasar tradisional Taiwan.

Baca Selengkapnya
Penyelundupan Ratusan Botol Miras Siap Edar di Batang Digagalkan, Satu Pelaku Ditangkap
Penyelundupan Ratusan Botol Miras Siap Edar di Batang Digagalkan, Satu Pelaku Ditangkap

Polisi menemukan 256 botol ukuran kecil, dan 32 jerigen berisi 35 liter

Baca Selengkapnya
Kronologi Terbongkarnya Penyelundupan Narkoba Internasional Afganistan - Jakarta, Sabu 389 Kg Disita
Kronologi Terbongkarnya Penyelundupan Narkoba Internasional Afganistan - Jakarta, Sabu 389 Kg Disita

Penyelundupan narkoba tersebut masuk melalui jalur laut Aceh

Baca Selengkapnya
Mengenal Unagi Cilacap, Produk Lokal yang Diekspor sampai ke Jepang
Mengenal Unagi Cilacap, Produk Lokal yang Diekspor sampai ke Jepang

Unagi atau japanese eel yang sering ada di restoran sushi Jepang ternyata banyak yang berasal dari Cilacap.

Baca Selengkapnya
Polisi Gerebek Kampung Bahari, Sita Seperangkat Alat Isap Sabu & 31 Orang Ditangkap
Polisi Gerebek Kampung Bahari, Sita Seperangkat Alat Isap Sabu & 31 Orang Ditangkap

Gidion mengatakan, pihaknya turut menemukan barang bukti berupa narkoba jenis sabu dengan berat yang bervariatif

Baca Selengkapnya
Sabu dari Malaysia Hendak Diselundupkan ke Semarang, Modus Penyamaran Mirip Gembong Narkoba Fredy Pratama
Sabu dari Malaysia Hendak Diselundupkan ke Semarang, Modus Penyamaran Mirip Gembong Narkoba Fredy Pratama

Diduga praktik penyelundupan ini ada keterkaitannya dengan gembong narkoba Fredy Pratama. karena sama-sama memasukkan sabu ke kemasan teh china.

Baca Selengkapnya
Momen Mudik ke Garut, Teh Shanty Belanja Sayuran ke Pasar yang Tidak Ada di Jakarta
Momen Mudik ke Garut, Teh Shanty Belanja Sayuran ke Pasar yang Tidak Ada di Jakarta

Shanty, istri dari pelawak Denny Cagur sedang pulang kampung ke Garut. Shanty belanja ke pasar tradisional.

Baca Selengkapnya