Satgas Covid-19 Tegaskan Vaksinasi Drive Thru Bukan Bentuk Komersialisasi
Merdeka.com - Vaksinasi drive thru untuk warga lanjut usia (lansia) di atas 60 tahun mulai dilaksanakan pada 3 Maret 2021 di lapangan parkir Hall C Jakarta International Expo. Layanan vaksinasi Covid-19 ini berlangsung setiap hari sejak pukul 09.00 hingga 16.00 WIB.
Juru Bicara Satuan Tugas Penanganan Covid-19, Wiku Bakti Bawono Adisasmito mengatakan layanan vaksinasi drive thru merupakan kerja sama Kementerian Kesehatan dengan Halodoc dan Gojek. Dia menegaskan, kerja sama ini bukan bentuk komersialisasi vaksinasi Covid-19.
"Kerja sama ini merupakan upaya untuk meningkatkan cakupan program vaksinasi di Provinsi DKI Jakarta. Dengan demikian lansia dapat lebih mudah aman dan nyaman dalam memperoleh vaksin Covid-19," katanya dalam konferensi pers yang disiarkan melalui YouTube BNPB Indonesia, Kamis (4/2).
-
Kenapa BPJS Kesehatan membuka drive thru? Layanan drive thru ini dihadirkan agar peserta yang datang ke kantor cabang tidak perlu meninggalkan mobil atau sepeda motornya.
-
Bagaimana caranya BPJS Kesehatan membuka drive thru? Layanan drive thru ini dihadirkan untuk mengurai antrean dan memecah kerumunan peserta di dalam kantor.
-
Dimana skrining kesehatan gratis dilakukan? Skrining kesehatan gratis akan dilakukan di Puskesmas maupun lembaga pendidikan sesuai dengan kategori usia yang relevan.
-
Mengapa akses kesehatan penting bagi lansia? Mereka membutuhkan akses yang mudah ke perawatan kesehatan yang berkualitas, seperti kunjungan ke dokter secara rutin, pemeriksaan kesehatan, dan penanganan penyakit yang mungkin mereka alami.
-
Apa saja yang bisa diurus di drive thru BPJS? Adapun layanan administrasi yang dapat diakses melalui layanan drive thru antara lain pendaftaran baru, mutasi data peserta, ubah kelas, ganti faskes, ganti status pensiunan, Registrasi Ulang Pensiunan (Gilang), hingga ubah nomor handphone.
-
Siapa yang merasakan manfaat drive thru BPJS? Dudy Junaedi salah satu peserta JKN yang telah merasakan pelayanan drive thru mengungkapkan apresiasi kepada BPJS Kesehatan yang menghadirkan pelayanan yang dirasakan cepat dan muda.
Selain memudahkan lansia mendapatkan vaksinasi Covid-19, layanan vaksinasi drive thru bertujuan meminimalisir antrean lansia di fasilitas kesehatan DKI Jakarta. Wiku memastikan, program vaksinasi drive thru gratis atau tidak dipungut biaya.
Tak hanya DKI Jakarta, layanan vaksinasi drive thru juga diterapkan di Pulau Bali. Di Pulau Dewata itu, vaksinasi drive thru diperuntukkan bagi pelaku pariwisata.
Vaksinasi drive thru gelombang pertama mulai dilaksanakan pada 27 Februari sampai 5 Maret 2021. Sedangkan gelombang kedua mulai 13 sampai 19 Maret 2021. Adapun lokasi vaksinasi drive thru di Bali Nusa Dua Convention Center.
"Program vaksinasi yang ditujukan kepada para pelaku pariwisata ini juga gratis dan diharapkan dapat mengakselerasi tercapainya kekebalan komunitas dan memulihkan sektor pariwisata di Pulau Bali," tandasnya.
(mdk/eko)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Maxi berujar, kelompok pertama yang bisa mendapatkan vaksin gratis adalah yang belum pernah menerima vaksin Covid-19 sama sekali.
Baca SelengkapnyaMulai 1 Januari 2024, vaksinasi Covid-19 bagi masyarakat umum berbayar.
Baca SelengkapnyaBeberapa waktu terakhir terjadi lonjakan kasus Covid-19 yang cukup signifikan di Indonesia.
Baca SelengkapnyaLayanan drive thru ini telah diimplementasikan di kantor cabang Soreang.
Baca SelengkapnyaMasyarakat tetap dituntut untuk mematuhi tta tertib keamanan.
Baca SelengkapnyaKegiatan ini merupakan upaya jemput bola agar jangkauan vaksinasi rabies semakin luas.
Baca SelengkapnyaMulai Januari 2024, vaksinasi Covid-19 tidak lagi gratis alias berbayar.
Baca SelengkapnyaVaksin booster masih gratis dan dapat ditemukan di puskesmas atau faskes terdekat.
Baca SelengkapnyaMasyarakat, khususnya para lansia bisa mendatangi unit kerja BRI yang telah ditentukan dan langsung mendapatkan pelayanan dari petugas kesehatan.
Baca SelengkapnyaCakupan imunisasi PCV pada bayi tahun 2023, yakni sebanyak 139.887 atau 84,48 persen.
Baca SelengkapnyaPaket pemeriksaan kesehatan gratis yang disediakan pemerintah tidak hanya terbatas pada cek tensi darah.
Baca SelengkapnyaKebijakan ini diambil menyusul banyaknya keluhan masyarakat terhadap maraknya parkir liar selama ini.
Baca Selengkapnya