SBY gandeng Jokowi antar ke tempat upacara di Istana Merdeka
Merdeka.com - Presiden RI ke-6 Susilo Bambang Yudhoyono menyambut kedatangan ke Presiden Joko Widodo dan Wakil Presiden Jusuf Kalla. Selanjutnya akan digelar upacara militer di Istana Merdeka.
Pantauan merdeka.com, Senin (20/10), saat menuju lokasi upacara Jokowi dan SBY jalan bersama. Pemandangan berbeda ketika menuruni anak tangga keduanya bergandengan tangan.
Dalam acara kali ini Jokowi didapuk menjadi inspektur upacara. Ditemani SBY, Jokowi sempat mengecek pasukan. Para menteri KIB II berbaris dan akan mengikuti jalannya upacara.
-
Kenapa Presiden Jokowi hadir di pelantikan? Pelantikan juga dihadiri Presiden Joko Widodo dan Wakil Presiden Ma'ruf Amin.
-
Siapa Ajudan Presiden Jokowi? Kapten Infanteri Mat Sony Misturi saat ini tengah menjabat sebagai ajudan Presiden Joko Widodo.
-
Siapa saja yang mendampingi Jokowi? Jokowi tampak didampingi Menteri Luar Negeri Retno Marsudi.
-
Siapa yang mendampingi Jokowi saat mencoblos? Jokowi didampingi Ibu Negara Iriana mencoblos capres-cawapres, caleg DPR RI, DPD RI, dan DPRD Kota Jakarta.
-
Siapa yang bertemu dengan Presiden Jokowi? Dalam lawatannya ke Jakarta, Paus Fransiskus bertemu dengan Presiden Joko Widodo (Jokowi) di Istana Merdeka, Jakarta.
-
Siapa yang mendampingi Jokowi dalam pertemuan? Sementara, Menteri Komunikasi dan Informatika Budi Arie Setiadi lebih dulu datang di istana Kepresidenan. Budi ikut mendampingi Jokowi dalam pertemuan bersama Satya.
Sebelumnya Jokowi menumpangi kereta kuda dari Bundaran HI menuju Istana. Sesaat sebelum masuk Jokowi dan JK kembali memasang jas, dasi dan peci yang sempat dilepas.
(mdk/did)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Usai menggelar upacara parade senja, dilanjutkan dengan parade Defile yang diiringi dengan musik yang dibawakan oleh para drumband.
Baca SelengkapnyaSBY, Prabowo hingga Wapres ke-6 Try Sutrisno memberi hormat saat kedatangan Presiden Jokowi
Baca SelengkapnyaSBY tiba di Istana Kepresidenan Jakarta pukul 10.53 WIB dengan disambut Menteri Sekretaris Negara
Baca SelengkapnyaSampai saat ini masih belum diketahui isi pertemuan di Istana Bogor itu.
Baca SelengkapnyaDari foto yang dibagikan Kemenhan, tampak Jokowi, Prabowo, dan SBY akrab. Mereka berbicang dan tertawa bersama.
Baca SelengkapnyaNamun, istana memaklumi bila Megawati dan SBY berhalangan hadir.
Baca SelengkapnyaPresiden Jokowi dan Prabowo naik Maung menuju lokasi apel
Baca SelengkapnyaKetika akan memberikan sambutan, Presiden Jokowi meminta 'dikawal' dua anggota GP Anshor.
Baca SelengkapnyaMomen ini terekam ketika mereka hadir dalam Upacara Parade Senja 2023 di Kemhan pada Senin (9/10) kemarin. Berikut potretnya.
Baca SelengkapnyaPresiden Jokowi Pimpin Upacara HUT ke-78 TNI di Monas
Baca SelengkapnyaJokowi datang dengan mengenakan setelan jas dan baret korps Brimob berwarna biru
Baca SelengkapnyaJokowi meninggalkan Istana Merdeka Jakarta sekitar pukul 14.15 WIB.
Baca Selengkapnya